Anda di halaman 1dari 9

SOAL EPIDEMIOLOGI

1. Yang termasuk ke dalam variabel orang dalam epidemiologi deskriptif


adalah
a. pekerjaan, umur, sex, hobi alamat, tingkat pendidikan
b. pekerjaan, umur, sex, hobi, alamat, suku
c. pekerjaan, umur, sex, hobi, alamat, tingkat pendidikan
d. pekerjaan, umur, sex, hobi Gol darah, tingkat pendidikan
e. pekerjaan, umur, sex, hobi alamat, waktu masuk RS

2. Bidang epidemiologi yang dirancang untuk mempelajari distribusi


kecenderungan dan dampak penyakit menurut orang, tempat dan waktu
disebut ……
a. Epidemiologi Deskriptif
b. Epidemiologi Modern
c. Epidemiologi Analitik
d. Epidemiologi Klinik
e. pidemiologi Evaluatif

3. Dibawah ini merupakan hewan yang termasuk zoonosis domestik,


kecuali:
a. Tikus .
b. Bebek .
c. Kucing .
d. Anjing .
e. a danc benar

4. Salah satu nama tokoh yang tercatat dalam sejarah epidemiologi pada
tahap pengamatan adalah
a. John Snow .
b. Galen .
c. Hipocrates .
d. Omran
e. John Graunt .

5. Kemapuan alat tes/ skrening untuk menentukan individu mana yang


benar-benar sakit dan mana yang tidak sakit disebut:
a. Spesifisitas
b. Kecermatan
c. Kepekaan
d. Validitas
e. Sensitivitas
6. Penderita dalam fase sembuh tapi masih bersifat infeksius disebut
a. Convalescent
b. incubating carier
c. Asymptomatic carrier
d. Pre incubating
e. Prodormal carrier

7. SESUATU YANG BISA DITANGKAP OLEH INDRA SELAIN MATA


YG MASUK KEDALAM TUBUH DAN MEMPENGARUHI
HUMOURS, disebut
a. Mikroorganisme
b. Procatartic
c. Miasma
d. Jasad renik
e. Kontagion

8. Konsep penyakit yang menambahkan faktor eksternal sebagai penyebab


penyakit
a. Masyaraket Primitif
b. Kontagion
c. Miasma
d. Galen
e. Hipocrates

9. Suatu penyakit yang baru memasuki periode subklinis (tanpa gejala)


namun mampu menularkan penyakit, peristiwa ini disebut:
a. Masa induksi
b. Periode Window
c. Periode klinis
d. Periode laten
e. Masa inkubasi

10. Salah satu bentuk pencegahan sekunder adalah


a. Kebersihan perorangah
b. Promosi kesehatan
c. Konseling perkawinan
d. Sanitasi Lingkungan
e. Diagnosa Dini

11. Seseorang yang kebal terhadap penyakit campak karena semasa kecilnya
pernah menderita penyakit campak, memperoleh imunitas secara
a. Semua salah
b. Buatan Aktif
c. Buatan Pasif
d. Alamiah Pasif
e. Alamiah Aktif

12. Jika kita melakukan pengamatan terhadap 50 orang yang terpapar risiko
penyakit dalam 1tahun, kita menemukan ada 4 orang yang sakit. Maka
angka Iniciden rate dari penyakit tersebut adalah :
a. 4/100
b. 5/100
c. 8/100
d. 04/100
e. 0,5/100

13. kemampuan agent penyakit untuk menghasilkan reaksi patologis yang


berat yang selanjutnya mungkin menyebabkan kematian disebut:
a. Infektivitas
b. Toksisitas
c. Patogenesis
d. Virulensi
e. Antigenisitas

14. Contoh penyakit pada penode subklinisnya tidak terdeteksi, namun sudah
mampu menularkan penyakit, adalah:
a. TBC
b. HIV/AIDS
c. Hepatitis B
d. Tetanus
e. Malaria

15. Yang termasuk dalam tindakan pencegahan primer adalah:


a. Mencegah kecacatan
b. Pengobatan segera
c. Immunisasi
d. Penemuan kasus
e. Rehabilitasi

16. Konsep penyakit yang susah diterima orang banyak, namun terbukti
setelah ditemukannya mikroskop adalah:
a. Kontagion
b. Masyarakat Primitif .
c. Galen .
d. Hipocrates
e. Miasma
17. Menurut hipotcrates tubuh manusia terdiri dari 4 humours yaitu: Darah,
lendir, empedu kuning dan empedu hitam, kelebihan hunour darah akan
menyebabkan gejala :
a. diare
b. kedinginan
c. demam
d. semua benar
e. a, b benar

18. Dibawah ini merupakan penyakit infeksi dengan durasi akut, kecuali:
a. Premonia .
b. Influenza
c. Campak .
d. Kholera .
e. TBC .

19. Dalam upaya penanggulangan covid 19, petugas kesehatan melakukan


kampanye penggunaan masker dan cuci tangan kepada masayarakat.
Tindakan ini termasuk
a. Pencegahan Primer
b. Pencegahan Tertier
c. Pencegahan Sekunder
d. Pencegahan khusus
e. Skrening

20. Yang merupakan tujuan surveilens adalah, kecuali


a. Menilai kinerja pegawai
b. Menentukan prioritas kes.masy
c. Memantau dan mengevaluasi Program
d. Menilai status Kesehatan Masyarakat
e. Melaksanakan riset

21. Puskesmas X melakukan skoining terhadap 1000 orang dengan


menggunakan alat yang baru. Jika hasil tes skrining diketahui True
positive -150 dan False negatifnya -50. Make senstifas alat tersebut
adalah
a. 0.25
b. 0.15
c. 75
d. 0.95
e. 0.50
22. Imuniasi/vaksinasi merupakan salah satu contoh imunitas
a. Alamiah
b. Buatan Pasif
c. Alamiah Aktif
d. Alamiah Buatan
e. Buatan Aktif

23. Dibawah ini merupakan penyakit infeksi dengan durasi akut, kecuali:
a. TBC
b. Kholera.
c. Premonia
d. Campak
e. Influenza

24. a. Proporsi
b. Rasio
c. Prevalen
d. Rate
e. Insiden

25. Yang merupakan bentuk terapi dari ilmu kesehatan masyarakat adalah di
bawah ini, kecuali……….
a. Penyuluhan .
b. Imunisasi
c. meaks mentosa
d. Sanitasi lingkungan
e. Kontrol penyakit

26. Menurut Model Segitiga Epidemiologi, penyakit terjadi akibat interkasi


antara tiga komponen, yaitu:
a. Orang, tempat waktu
b. Virulensi, Taksonomi, Diagnosis
c. Orang Jenis Penyakit, Lama sakit
d. Masa Inkubasi, Durasi, Prognosis
e. Host, Agen, Lingkungan

27. Konsep penyakit ini diyakini banyak orang, karena dapat ditangkap oleh
pancaindra
a. Teori Kontagion
b. Konsep Miasma
c. Konsep masyaralat primitive
d. Konsep hipocrates

28. Diantara model penyebaran penyakit, yang lebih tepat menggambarkan


penyakit menular adalah:
a. Bloom
b. Lingkaran
c. Jaring penyebab
d. Segitiga Epidemiologi
e. Mendeley

29. Yang bukan merupakan ruang lingkup epidemiologi saat ini


a. Penyakit Menular
b. Bencana
c. BSSD
d. Kecelakaan
e. Penyakit Tidak Menular

30. Kemapuan host untuk mengembangkan respon imunologis, baik secara


alamia maupun perolehan sehingga tubuh kebal terhadap suatu penyakit
disebut :
a. Imunitas
b. Susceptibility
c. Infektifnes
d. Resisitensi
e. Rentan

31. Kisah John Snow yang menemukan hubungan sumber air minum dengan
kejadian kholera di Kota London, merupaka bagian perkembangan
epidemiclogi pada tahap:
a. Perhitungan
b. Pengkajian
c. Semua salah
d. Uji coba
e. Pengamatan

32. Penyakit di bawah ini dapat digolongkan sebagai penyakit menular


melalui vektor, kecuali
a. Thipoid
b. Malaria .
c. DBD .
d. Filariasis .
e. Chikungunya .
33. Distribusi penyakit berdasarkan variabel umur mermegang peranan
penting karena dapat memberikan informasi mengenai
a. Potensi terpapar, Tingkat imun. Aktifitas fisiologis
b. Potensi terpapar, penyakit Aktifitas fisiologis, domisil
c. Tingkat imun, Aktifitas fisologis, Waktu terjadinya penyakit
d. Tingkat imun, Aktifitas fisiologis, domisili
e. Tingkat imun, domisili, Waktu terjadinya penyakit

34. Periode saat terjadinya stimulus penyakit sampai terjadinya respora dari
tubuh, disebut:
a. Periode Interaksi
b. Periode prepatogenesis
c. Periode Patogenesis
d. Periode Kronis
e. Periode Stimulus

35. Menurut teori kontagion, penyakit, ditularkan melalui kontagion, yaitu:


a. Mikroorganisme
b. Miasma
c. Procatartic
d. Kontagion
e. Jasad renik

36. Tokoh di bawah ini tercatat dalam sejarah epidemiologi pada tahap
perhitungan adatain
a. Hipocrates
b. John Snow
c. Omran
d. Galen
e. John Graunt

37. Yang merupakan keuntungan menggunakan surveilens Pasif dibanding


surveilens aktif adalah:
a. Lebih Representatif
b. Lebih Mudah
c. Lebih Akurat
d. Lebih Praktis
e. Lebih Cepat
38. Skrening/penyaringan yang dilakukan pada kelompok penduduk tertentu,
misalnya skrening yang dilakukan pada pekerja pabrik yang terpapar
timbal disebut:
a. Single disease Screening
b. Skrening masal
c. Selective Screening
d. Mass Screening
e. Multiphase Screeing

39. Suatu cara untuk mengidentifikasi penyakit yang belum tampak melalui
suatu tes atau pemeriksaan atau prosedur lain yang dapat dengan tepat
memisahkan antara orang yang mungkin menderita penyakit dengan
orang yang mungkin tidak menderita penyakit disebut:
a. Surveilens pasif
b. Surveilanse aktif
c. Epidemiologi analitik
d. Skrining
e. Epidemiologi Deskriptif

40. Jika sensitivitas suatu alat skrining rendah, maka akan terjadi
Resiko penularan penyakit semakin tinggi

41. Pendekatan epidemiologi yang memungkinkan mempelajari kausaa


prokssima/ etiologi penyakit, meknaisme biologis/pathogenesis dan
pencegahan dan pengendalian penyakit disebut
Pendekatan asosiatif

42. Salah satu tujuan skrining adalah


Deteksi dini

43. Pelaporan kasus dapat dilakukan setiap minggu terutama pada penyakit-
penyakit dibawah ini yaitu
Diare

44. Epidemiologi sebagai suatu studi mengenai terjadinya atau distribusi


keadaan masalah kesehatan penyakit dan perubahan pada penduduk
beserta determinannya dan akibat-akibat yang terjadi pada kelompok
penduduk adalah definisi epidemiologi menurut
Omran

45. Disebut juga konsep penyakit supra natural


Konsep masyarakat primitif
46. Distribusi penyakit berdasarkan variable waktu memegang peranan
penting karena dapat memberikan informasi mengenai
Perkiraan sumber penyakit, masa inkubasi, perkiraan KLB

47. Penyakit akan terjadi pada tubuh manusia jika terjadi ketidakseimbangan
humors dalam tubuh manusia, merupakan teori/konsep penaykit menurut
hipocrates

48. Distribusi kasus yang dilakukan setelah diperoleh data mengenai jumlah
kasus suatu penyakit dapat dilakukan dengan berdasarkan karakteristik
orang yang diseusaikan dengan
Lama penyakit

49. Yang merupakan ciri dari epidemiologi analitik adalah kecuali


Dapat dilakukan dengan menggunakan uji hipotesis

50. Jika individu telah terpapar oleh agen penyakit telah terjadi perubahan
pathogenesis dalam tubuh namun belum timbul gejala dan tanda klinis
dalam riwayat alamia penyakkit tahap ini disebut…
Tahap subklinis/asymphomatic

51. Puskesmas Y melakukan screening terhadap 100 orang dengan metode


alat yang baru

Anda mungkin juga menyukai