Anda di halaman 1dari 16

1.

Pernyataan berikut merupakan definisi Epidemiologi yang tepat  adalah :

A.     Ilmu yang mempelajari penyakit pada habitatnya


B.     Ilmu yang mempelajari peyakit sertahubungannya dengan lingkungan
C.     Ilmu yang mempelajari penyakit pada suatu populasi
D.     Semuanya benar.

2. Berikut dibawah ini merupakan fungsi dari Epidemiologi adalah Kecuali :

A.     Menentukan sumber penyakit yang penyebabnya belum diketahui


B.     Memperoleh informasi tentang ekologi dan pathogenesis dari penyakit
C.     Berperanan dalam perencanaan dan monitoring program control penyakit
D.     Bukan jawaban A, B atau C

3.Berikut dibawah ini merupakan jenis-jenis penyidikan Epidemiologi Kecuali :

A.     Epidemiologi Deskriptif
B.     Epidemiologi Analitik
C.     Epidemiologi Sintetik
D.     Epidemiologi Eksperimental

4.Sebagai disiplin ilmu Diagnostik, Ilmu Epidemiologi berupaya untuk dapat memberikan jawaban
atas pertanyaan pertanyaan berikut :

A.     Bagaimana mekanisme pertahanan induk semang  terhadap masuknya agen penyakit kedalam


tubuh.
B.     Apa agen penyebab dari kasus yang muncul
C.     Bagaimana sampai munculnya suatu kejadian penyakit
D.     Semuanya benar

5. Penyakit dibawah ini dikatagorikan sebagai penyakit dengan tingkat gradasi relative tinggi
terutama ditinjau dari infektivitas, patogenisitas dan virulensinya adalah :

A.     Rubella                                                               C. Campak
B.     Rabies                                                           D. Cacar

6.Pernyataan berikut merupakan peranan dari Faktor lingkungan terhadap kemunculan suatu
penyakit : Kecuali

A.  Suhu panas sangat berperanan didalam penyebaran wabah PMK


B.  Pada kasus Leptospirosis, faktor lingkungan yang paling berperanan adalah pH dan kelembaban
C. Jenis tanah berperanan pada kasus kemunculan Antraks
D. Selain pilihan A, B atau C
7. Pernyataan yang salah tentang peranan faktor-faktor terhadap kemunculan suatu penyakit dapat
berupa :\

   A. Hubungan diantara faktor biasanya hanya  berupa hubungan kausatif.


B. Agen sering dikatagorikan sebagai bagian yang terpisah dari segitiga hospes-agen-lingkungan
C. Agen dapat juga ditempatkan sebagai bagian dari lingkungan
D. Selain jawaban A, B atau C

8. Dari 8 ekor sapi Bali  yang diamati, ternyata pada periode waktu 1 tahun dijumpai  5 ekor sapi
terserang penyakit Jembrana,  yakni 2 ekor  pada hari ke 150 dan sisanya pada hari ke 235.
Maka True rate dari penyakit Jembrana per-tahunnya dengan menggunakan penyebut yang pasti
adalah :
      A.  1 ekor/tahun                                               C. 0,86 ekor/tahun
      B.  0,89 ekor/tahun                                          D. 0,98 ekor/tahun

9. Apabila dari soal no.13 diatas dihitung true rate-nya dengan menggunakan penyebut pendekatan
maka hasilnya menjadi :
      A.  0,91 ekor/tahun                                         C. 0,95 ekor/tahun
      B.  0,88 ekor/tahun                                          D. 0,98 ekor/tahun

10. Apabila ternyata dalam pengamatan dari 5 ekor hewan yang menderita Jembrana tersebut
ternyata ada 1 ekor yang mati, maka Tingkat resiko dari soal no 13 adalah :
      A. 66,67%                                                       C. 69,83%
      B. 65,50%                                                       D. 78,67%

11.   Konsep penyebab terjadinya penyakit dalam epidemiologi adalah seperti dibawah ini,
kecuali….
A.Pejamu                       
 B. Agent                 
 C. Fisiologi                
D. Lingkungan

12.  Hal-hal yang berkaitan dengan terjadinya penyakit pada manusia adalah…


A. Umur, jenis kelamin, ras, kelompok etmik (suku) hubungan keluarga
B. Bentuk anatomis tubuh dan Fungsi fisiologis atau faal tubuh
C. Status kesehatan, termasuk status gizi dan . Kebiasaan hidup dan kehidupan social.
D. Semua Benar
13.  Penyebab timbulnya penyakit sekarang ini salah satunya akibat dari Pencemaran makanan,
diantaranya…
A. Pencemaran pada proses pemanasan air ledeng
B. Pencemaran yang disebabkan oleh fasilitas modern
C. Pencemaran rumah tempat tinggal sebagai akibat dan berbagai interior
D. Bahan tambahan. zat pewarna. dan penyedap rasa pada makanan dibekukan
14. Penyakit bukan hanya berupa kelainan yang dapat dilihat dari luar saja, akan tetapi juga suatu
keadaan terganggu dari keteraturan fungsi-fungsi dalam dari tubuh,merupakan definisi penyakit
menurut….

A. Van Dale’s Groot Woordenboekder Nederlandse Tall


B.  Good medical dictionary
C. Arrest Hof te Amsterdam
D. Bukan Salah Satu diatas

  1 5. Karakteristik Host berdasarkan Fisiologi berhubungan dengan :


A, Bentuk anatomis tubuh dan Fungsi fisiologis atau faal tubuh
B. Keadaan imunitas dan respons imunitas
C. Kemampuan interaksi antara host dengan agent
D. Semuanya benar

  16. Unsur dasar yang dapat mempertahankan kehidupan dan menyediakan tenaga yang dibutuhkan
oleh sel-sel adalah….
A. Gizi                              B. Makanan 
C. Kesehatan                 D.Semuasalah

17. Dalam trias epidemiologi begitu terjadi gangguan keseimbangan, maka akan  muncul….


      A. Penyakit                                  B. Resistensi                       
      C. Imunitas                                 D. lnfektifnes
18. Teori Humoral dimana dikatakan bahwa penyakit timbul karena…..
A. Pengaruh Iingkungan        
B. Gangguan makhluk halus
C. Gangguan keseimbangan cairan dalam tubuh.
D. Semua Benar

19.  Jika Grafik  nampak miring ke kanan dan menunjukkan  Penyebaran penyakit pada kelompok


umur….
A. Tua                                          B. Merata      
C. Muda                                       D. Penyakit menyerang dua kelompok

20. Jika Grafik  nampak miring ke kiri dan menunjukkan penyebaran  penyakit pada kelompok
umur…..
A. Merata                                     B. Muda
C, Dua kelompok Umur                        D. Tua

21. Tahap pada riwayat alamiah penyakit, di mana perubahan patologis pada individu meningkat
sehingga timbul tanda dan gejala klinis:
A. Induksi
B. Promosi
C. Ekspresi
D. Inkubasi
E. Laten
22. Waktu yang dibutuhkan seorang yang terinfeksi hingga mampu menginfeksi orang lain:
A. Inkubasi
B. Induksi
C. Promosi
D. Laten
E. Durasi
23. Upaya pencegahan yang meliputi pencegahan aneka akibat penyakit yang tidak diinginkan,
seperti kematian dini, kecacatan, disfungsi sisa, komplikasi, rekurensi:
A. Pengegahan penyakit
B. Pencegahan premordial
C. Pencegahan primer
D. Pencegahan sekunder
E. Pencegahan tersier
24. Faktor yang berhubungan dengan meningkatnya probabilitas terjadinya penyakit secara klinis:
A. Faktor prognostik
B. Faktor risiko
C. Faktor protektif
D. Faktor perancu (confounding factor)
E. Pengubah efek (effect modifier
25. Jumlah kasus baru dan lama pada suatu saat dibagi dengan jumlah populasi pada saat itu,
menunjukkan besarnya beban penyakit (disease burden) bagi sistem pelayanan kesehatan
A. Prevalensi titik
B. Prevalensi periode
C. Cumulative incidence
D. Incidence density
E. Attack rate
26. Waktu yang diperlukan sejak individu terpapar pertama kali oleh agen etiologi hingga terjadinya
tanda dan gejala klinis:
A. Inkubasi
B. Induksi
C. Promosi
D. Laten
E. Durasi
27. Contoh upaya pencegahan sekunder:
A. Penggunaan hand rail di dinding RS untuk membantu usia lanjut yang dalam perawatan tidak
jatuh tersungkur
B. Pemberian aspirin untuk mencegah timbulnya trombus baru pasca infark otot jantung
C. Deteksi dini kanker leher rahim dengan tes Inspeksi Visual Asam Asetat (IVA)
D. Imunisasi bayi
E. Penggunaan kacamata pelindung untuk pekerja las.
28. Waktu yang sejak dimulainya hingga berakhirnya kemampuan individu untuk menginfeksi
individu lain:
A. Masa laten
B. Masa inkubasi
C. Masa infeksi
D. Masa non-infeksi
E. Durasi
29. Contoh upaya pencegahan primer:
A. Pap smear
B. Penyuluhan kesehatan
C. Pemberian makanan tambahan
D. A dan B
E. B dan C
30. Contoh penyakit dengan masa inkubasi pendek dan durasi pendek:
A. Campak
B. Kolera
C. Skizofrenia
D. A dan B
E. B dan C
31.Untuk mempelajari distribusi dan frekwensi penyakit di populasi dipakai disain studi
epidemiologi…
A. Deskriptif
B. Analitik
C. Disain studi kohort (cohort study)
D. Disain studi kasus-kontrol (case-control study)
E. Disain studi intervensi (intervention study)
Jawaban : A
32"Gambaran kepadatan tulang pada lansia berdasarkan hasil X-Ray" contoh diatas termasuk ke
dalam kategori penelitian…
A. Deskriptif
B. Analitik
C. Kohort
D. Case-control
E. Experimental
Jawaban : A
33.Berikut ini termasuk studi epidemiologi deskriptif, kecuali …..
A. Case-report
B. Case-series
C. Correlation-study
D. Cross-sectional
E. Case-control
Jawaban: E
34.Berikut ini yang termasuk studi epidemiologi deskriptif dengan unit pengamatan/analisis agregat
adalah …..
A. Case-report
B. Case-series
C. Correlation-study
D. Cross-sectional
E. Case-control
Jawaban: C
35.Di suatu kota x dilaporkan terdapat temuan kasus penyakit baru yang menimpa satu individu
dengan gejala klinik tertentu. Untuk membantu menganalisa temuan tersebut, studi apa yang paling
cocok dilakukan...
A. Correlation study
B. Cohort study
C. Case-report study
D. Cross-sectional
E. Case-control study
Jawaban: C
36.Dilakukan sebuah penelitian untuk mencari apakah ada hubungan antara merokok dengan
hipertensi. Penelitian dilakukan di sebuah pabrik dengan menggunakan sampel 1500 orang secara
random dari populasi.
Di bawah ini pernyataan dari penelitian diatas adalah benar, kecuali...
A. Merokok adalah data kategorik
B. Hasil analisis menghasilkan hubungan sebab akibat
C. Hasil analisis deskriptif berupa distribusi frekwensi dari merokok dan hipertensi
D. Hasil analisis analitik dapat melihat korelasi/hubungan antara variabel-variabel diteliti
E. Semua benar
Jawaban: B
37.Ukuran agregat dalam studi korelasi di gunakan untuk mengukur…
A. Nilai modus
B. Nilai rata-rata
C. Nilai media
D. Jawaban b dan c benar
E. Semua jawaban benar
Jawaban: D
38.Berikut adalah kelebihan dari studi korelasi adalah, kecuali
A. Dapat untuk melihat distribusi frekuensi kejadian penyakit
B. Dapat melihat hubungan antara variabel
C. Dapat membangun/memformulasikan hipotesis baru
D. Data telah tersedia maka relatif lebih murah
E. Dapat melihat hubungan di tingkat individu
Jawaban: E
39 Salah satu disain studi epidemiologi analitik adalah studi kohort. Setiap disain studi mempunyai
kekuatan dan kelemahan. Berikut merupakan kekuatan dari studi kohort, kecuali :
a. Dapat untuk melihat sekuens/urutan kejadian sebab akibat, yakni E → D
b. Dapat menghindari terjadinya bias dalam pengukuran variabel-variabel E
c. Dapat meneliti beberapa outcome sekaligus
d. Jumlah dari variabel outcome dapat bertambah selama proses follow up
e. Membutuhkan sampel yang besar
Jawaban : E

40.Penelitian dengan disain studi kohort bersifat observasional tanpa melakukan intervensi. Dibawah
ini merupakan prinsip dari stusi kohort antara lain :
a. Penelitian dimulai dari status keterpaparan terhadap faktor risiko (exposure) pada subjek-subjek
yang diteliti, kemudian dikelompokkan menjadi kelompok terpapar dan tidak terpapar
b. Kedua kelompok di follow up
c. Kemudian diukur outcome (disease) pada masing-masing kelompok dan dibandingkan
d. Jawaban a,b dan c benar
e. Penelitian dilakukan pada subjek-subjek yang sudah sakit
Jawaban : D

41.Pada studi kohort :


a. Dapat dievaluasi beberapa “outcomes”
b. Dapat dievaluasi beberapa factor risiko atau “exposures”
c. Sangat rentan terhadap adanya “recall bias” (kesalahan responden memberikan informasi karena
lupa)
d. Semua diatas benar
e. Bukan salah satu di atas
Jawab : A

42.Terjadinya penyakit pada manusia sebagai akibat dari ketidakseimbangan antara :


a.Agen, Host dan Lingkungan
b.Agen dan Host
c.Agen dan Lingkungan
d.Host dan Lingkungan
e. Agen biologik
Jawaban : (a) Agen, Host dan Lingkungan

53 Epidemiologi kerap dikaitkan dengan keberadaan penyakit di suatu tempt. Adanya penyakit yang
menetap dalam suatu daerah dan waktu tertentu, disebut …
A. Epidemi
B. Pandemi
C. Endemis
D. Wabah
E. KLB

Jawaban : (C)Endemis

54. Upaya mendeteksi/mencari penderita dengan penyakit tertentu dalam masyarakat dengan
melaksanakan pemisahan berdasarkan gejlan yang ada atau pemeriksaan laboratorium untuk
memisahkan yang sehat dan yang kemungkinan sakit, selanjutnya diproses melalui diagnosis dan
pengobatan, merupakan pengertian dari :
a. Surveilans
b. Screening
c. Studi Cohort
d. Studi Cross Sectional
e. Studi Case Control
ANSWER: B
55. Kemampuan dari test penyaringan untuk memisahkan mereka yang benar-benar sakit terhadap
yang sehat merupakan pengertian dari :
a. Validitas
b. Reliabilitas
c. Derajat screening
d. Sensitifitas
e. Spesitifitas
ANSWER: A
56. Berikut ini merupakan bias-bias yang mungkin dapat terjadi pada studi experimental,
kecuali..
A. Bias alokasi intervensi
B. Bias seleksi
C. Bias kontaminasi
D. Bias kepatuhan
E. Loss to follow-up bias

57. Dibawah ini merupakan hal-hal yang berkaitan dengan Whithin Group Design (pre-
experimental design) , kecuali :
A. nama lain single group design, pre-test and post-test design
B. individu-individu yang diteliti sebelum dilakukan intervensi dilakukan pengukuran terhadap
variabel outcome
C. tidak dilakukan randomisasi
D. seluruh individu yang sama mendapat variabel exposure
E. seluruh individu tidak di “follow-up”dan tidak diukur variabel outcome

58.Terdapat dua kelompok siswa yang dipilih secara random dalam sebuah sekolah. Kelompok
pertama diberikan perlakuan, yaitu menerima pelajaran di kelas yang berisi AC, dan
kelompok yang lain tidak diberi AC. Kemudian dibandingkan perbedaan prestasi antara siswa
yang menerima pelajaran di ruang ber-AC dengan siswa yang menerima pelajaran di ruangan
yang tidak ber-AC. Apabila terdapat perbedaan prestasi yang sangat signifikan maka ruangan
ber-AC sangat memberikan pengaruh terhadap prestasi belajar siswa. Termasuk dalam
bentuk-bentuk desain eksperimental apakah yang dilakukan pada kasus tersebut?
A. Posttest Only Control Group Design
B. Pretest-posttest with control group design.
C. Control Time Series Design
D. Non Equivalent control group
E. One-Group Pretest-Posttest
59.Penelitian ini mencoba mempelajari faktor-faktor resiko dengan kejadian suatu penyakit
dengan memberikan perlakuan atau manipulasi terhadap faktor risiko pada subjek. Efek
perlakuan yang diberikan secara kolektif pada individu dalam masyarakat tersebut dapat
diamati dengan pendekatan individual, tetapi pengamatan tersebut lebih sering dilakukan
dengan pendekatan kelompok. Aplikasi penelitian eksperimental apakah yang dimaksud?
A. Penelitian Intervensi Kuratif
B. Penelitian Intervensi Promotif
C. Penelitian Intervensi Preventif
D. Penelitian Intervensi Rehabilitatif
E. Penelitian Intervensi Kelompok

60. Penelitian yang bertujuan untuk menguji efektifitas kontrasepsi oral baru dalam mencegah
kehamilan, dilakukan dengan metoda penelitian:
A.Diskriptif
B.Kasus kontrol
C. Kohort
D. Eksperimental
E. Cross Sectional

61. Berikut adalah kelebihan dari studi korelasi adalah, kecuali


A. Dapat untuk melihat distribusi frekuensi kejadian penyakit
B. Dapat melihat hubungan antara variabel
C. Dapat membangun/memformulasikan hipotesis baru
D. Data telah tersedia maka relatif lebih murah
E. Dapat melihat hubungan di tingkat individu

62. Salah satu disain studi epidemiologi analitik adalah studi kohort. Setiap disain studi
mempunyai kekuatan dan kelemahan. Berikut merupakan kekuatan dari studi kohort, kecuali
A. Dapat untuk melihat sekuens/urutan kejadian sebab akibat, yakni E → D
B. Dapat menghindari terjadinya bias dalam pengukuran variabel-variabel E
C. Dapat meneliti beberapa outcome sekaligus
D. Jumlah dari variabel outcome dapat bertambah selama proses follow up
E. Membutuhkan sampel yang besar

63. Melihat hubungan (asosiasi) antaravariabel disease dan variabel exposure merupakan
bentuk analisis yang dilakukan?
A. Analisis univariate
B. Analisis bivariate
C. Analisis multivariate
D. Analisis data
E. Analisis faktor-faktor

64. Analisis yang dilakukan pada studi kasus-kontrol tergantung pada faktor?
A. Distribusi dari variabel tidak sesuai dengan uji statistik
B. Skala pengukuran dari variabel disease
C. Skala pengukuran dari variabel disease dan variabel exposure
D. Besarnya confidence interval
E.Skala kontinyu

65. Apa yang dimaksud dengan kelompok kontrol dalam studi case control?
A.Sekelompok orang yang memiliki kesamaan kasus dan pengukuran tertentu tetapi tidak
memiliki penyakit
B.Sekelompok orang yang memiliki kesamaan penyakit tertentu
C.Sekelompok orang yang memiliki kesamaan kasus dan kesamaan penyakit tertentu
D.Sekelompok orang yang memiliki kesamaan kasus tapi boleh dengan pengukuran yang
berbeda
E. Semua jawaban tidak tepat

61. Jelaskan pengertian epidemiologi menurut W.H.Welch ?


A.Epideomologi adalah suatu ilmu yang mempelajari timbulnya perjalanan dan pencegahan
Penyakit terutama penyakit infeksi menular
B.perbandingan antara suatu kejadian dengan jumlah penduduk yang mempunyai risiko
kejadian tersebut, menyangkut interval waktu tertentu.
C.suatu keadaan dimana suatu masalah kesehatan (penyakit) frekuensinya dalam waktu yang
singkat memperlihatkan peningkatan yang amat tinggi serta penyebarannya
D.Epideomologi adalah suatu ilmu yang mempelajari tentang penyakit
62.Berikut dibawah ini merupakan syarat suatu agen yang harus dipenuhi sebagai penyebab
penyakit menurut postulat Koch Kecuali :
A.Agen harus diperlihatkan keberadaannya pada semua kasus dengan isolasi pada biakan
murni.
B. Agen penyebab tidak ditemukan pada kasus lainnya.
C. Agen yang telah terisolasikan harus dapat mereproduksi penyakit yang sama pada hewan
percobaan
D.Agen tidak dapat diisolasikan dari penyakit eksperimen yang dihasilkan.
63. Dalam epidemiologi ada 4 keadaan masalah kesehatan jelaskan pengertian dari masalah
kesehatan pandemi?
A.suatu keadaan dimana suatu masalah kesehatan (penyakit) frekuensinya dalam waktu yang
singkat memperlihatkan peningkatan yang amat tinggi serta penyebarannya telah mencakup
suatu wilayah yang amat luas
B.penyakit yang muncul dan menjadi karekteristik di wilayah tertentu, misalnya penyakit
malaria di Papua. Penyakit ini akan selalu ada di daerah tersebut, namun dengan frekuensi atau
jumlah kasus yang rendah.
C.suatu penyakit telah menyebar dengan cepat ke wilayah atau negara tertentu dan mulai
memengaruhi populasi penduduk di wilayah atau negara tersebut.
D.suatu penyakit mulai menyebar dan menulari penduduk dengan jumlah lebih banyak
daripada biasanya di dalam suatu area atau komunitas atau saat musim-musim tertentu.
64.Sebanyak 13 provinsi di Indonesia masih memiliki angka prevalensi stunting dengan
kategori serius seperti provinsi Papua, Sulawesi Tengah, Kalimantan Tengah dan
Maluku Utara. Stunting dikatakan masalah kesehatan masyarakat yang serius jika…..
A.Prevalensi ≥ 10%
B.Prevalensi ≥ 20%
C.Prevalensi ≥ 30%
D. Prevalensi ≥ 40%
65. Apa yang dimaksud dengan penyakit ?
A.proses fisik dan patofisiologis yang sedang berlangsung dan dapat menyebabkan keadaan
tubuh atau pikiran menjadi abnormal
B.masalah kesehatan yang disebabkan oleh organisme seperti virus, bakteri, jamur, dan parasit.
C.secara luas mengacu pada segala kondisi yang mengganggu fungsi normal tubuh.
D. Proses fisik yang tidak baik-baik saja
66 Pengertian determinan adalah ….
a. factor penyebab timbulnya penyakit
b. faktor penyebab suatu masalah kesehatan
c. factor penyebab menyebarnya wabah penyakit
d. factor penyebab berhentinya wabah penyakit
e. factor penyebab lingkungan sehat
67. Dengan mencermati keadaan transisi demografi, seorang ahli kesehatan masyarakat Omran
(1974) , menyimpulkan tahap epidemiologi sebagai berikut :
a. Masa wabah dan kelaparan, Masa menurunnya penyakit menular,
Masa penyakit degeneratif dan buatan manusia
b. Masa wabah dan kelaparan, Masa penyakit degeneratif dan buatan manusia, Masa
menurunnya penyakit degenerative
c. Masa wabah dan kelaparan, Masa penyakit musiman, Masa penyakit degenerative
d. Masa menurunnya penyakit menular, masa wabah dan kekeringan, masa penyakit
degenerative dan buatan manusia
e. Masa menurunnya penyakit menular, masa wabah dan kekeringan, masa menyebarnya
penyakit menular
68. Pernyataan berikut merupakan definisi Epidemiologi yang tepat adalah :
a. Ilmu yang mempelajari penyakit pada habitatnya
b. Ilmu yang mempelajari peyakit sertahubungannya dengan lingkungan
c. Ilmu yang mempelajari penyakit pada suatu populasi
d. Ilmu yang mempelajari penyakit pada ekosistemnya
e. Semuanya benar.
69. Berikut dibawah ini merupakan fungsi dari Epidemiologi adalah Kecuali :
a. Menentukan sumber penyakit yang penyebabnya belum diketahui
b. Memperoleh informasi tentang ekologi dan pathogenesis dari penyakit
c. Berperanan dalam perencanaan dan monitoring program control penyakit
d. Semua Benar
e. Bukan jawaban A, B atau C
70. Berikut dibawah ini merupakan jenis-jenis penyidikan Epidemiologi Kecuali :\
a. Epidemiologi Deskriptif
b. Epidemiologi Analitik
c Epidemiologi Sintetik
d. Epidemiologi Eksperimental
e. Epidemiologi Fungsional

Anda mungkin juga menyukai