Anda di halaman 1dari 13

Mata Kuliah Dosen Pengampu

Bahasa Inggris Hasni Rahmi, m.pd

SIMPLE PRESENT TENSE

Disusun oleh :

Ilham halim (12040415354)

Indah cameliani husna (12040421574)

Juan kholik (12040415862)

Khairunnisa (12040425025)

Lanni syariah nasution (12040421327)

M.arif (12040513841)

JURUSAN MANAJEMEN DAKWAH

FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI

UNIVERSITAS ISLAM NEGRI SULTAN SYARIF KASIM

TA 2021
KATA PENGANTAR

Segala puji hanya bagi Allah SWT yang telah memberikan kesempatan,
kemampuan, dan kesehatan serta kenikmatan kepada kami, sehingga kami dapat
menyelesaikan makalah ini yang Insya Allah bermanfaat bagi kita. Tujuan
makalah ini dibuat untuk memenuhi tugas mata kuliah bahasa inggris.

Penulis berharap makalah ini dapat memberikan manfaat bagi penulis


pribadi dan pembaca, serta dapat memberikan wawasan yang lebih luas dan
pengetahuan kita tentang simple present tense.

Penulis menyadari bahwa makalah ini masih terdapat kekurangan maka


dengan ini kritik dan saran yang bersifat membangun sangat penulis harapkan.
Akhir kata penulis mohon maaf jika ada kata yang kurang berkenan.

Pekanbaru, 12 november 2021

Kelompok 3

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ................................................................................. ii

DAFTAR ISI ............................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................ 1

1.1 Latar Belakang ........................................................................................ 1


1.2 Rumusan Masalah ................................................................................... 1
1.3 Tujuan..................................................................................................... 1

BAB 2 PEMBAHASAN .............................................................................. 2

2.1 pengertian simple present tense ............................................................... 2

2.2 fungsi simple present tense ...................................................................... 2

2.3 rumus simple present tense ...................................................................... 3

2.4 time signal simple present tense .............................................................. 6

BAB 3 PENUTUP ....................................................................................... 7

3.1 kesimpulan .............................................................................................. 7

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................. 8

iii
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Tenses merupakan hal yang sangat penting dalam pendidikan bahasa
inggris, jika seseorang ingin menguasai bahasa inggris dengan baik maka ia
harus mampu menguasai tensis. Tenses adalah suatu bentuk kata kerja dalam
tata bahasa inggris yang menunjukkan waktu terjadinya suatu perbuatan atau
peristiwa.
Tenses juga merupakam suatu aturan cara berbicara di dalam bahasa
inggris sehingga orang yang mendengar pembicaraan kita dapat mengerti
maksud dan tujuan dari pembicaraan kita. Salah satu bentuk dari tenses yaitu
simple present tense, yang akan di bahas lebih lanjut di dalam makalah kami.

1.2 Rumusan Masalah


1) Apa yang dimaksud dengan simple present tense ?
2) Apa fungsi simple present tense ?
3) Apa rumus simple present tense ?
4) Apa saja time signal yang digunakan dalam simple present tense?

1.3 Tujuan
Tujuan dari penulisan makalah ini yaitu untuk menyelesaikan tugas
mata kuliah bahasa inggris, serta agar pembaca dapat memahami dan
mengaplikasikan simple present tense dalam percakapan sehari-hari menggunakan
bahasa inggris.

1
BAB 2
PEMBAHASAN

2.1 pengertian simple present tense


Simple present tense merupakan kaliamat yang di gunakan untuk
menjelaskan suatu perbuatan atau kegiatan yang yang berlangsung atau terjadi
pada saat sekarang yang merupakan kegiatan atau kebiasaan sehari-hari.

2.2 Fungsi Simple Present Tense


simple present tense terdapat fungsi untuk digunakan dalam berbagai
macam pernyataan ialah sebagai berikut:

1. Menyatakan kegiatan yang berulang-ulang (repeated action).

Example :

 I go to school in morning ( saya pergi kesekolah di pagi hari)


2. Menyatakan kebenaran umum (general truth)

Example :

 Flowers bloom in spring (Bunga mekar di musim semi)


 panda eats bamboo (panda makan bamboo)
3. Menyatakan peristiwa yang sudah dapat dipastikan akan terjadi atau
dijadwalkan

Fungsi simple present tenses dapat memberikan pernyataan mengenai


sebuah kejadian yang terjadi maupun yang akan dilaksanakan dalam waktu
yang akan datang.

Exsample :

 My father will go home once a month (Ayahku akan pulang


sebulan sekali).
 I'm going on vacation with my family at the beginning of the
weekend (aku akan liburan bersama keluarga ketika awal pekan)

2
 I will vacation to Bali at the end of every month (aku akan liburan
ke Bali setiap akhir bulan )
4. Menunjukkan suatu kebiasaan yang dilakukan pada waktu tertentu
(habits).
Example :
 She visit my house twice a week.(dia mengunjungi rumah ku dua
kali seminggu)
5. Mengutip berita atau informasi

Kata kerja tersebut dapat berfungsi untuk mengutip sebuah berita,


surat kabar, website dan juga sumber berita lain. Kata kerja yang sering
kali kita gunakan biasanya adalah advice atau menasehatkan, mengatakan
(say), mengingatkan (warn).

Example :

 The announcement warns us not to gather and always keep our


distance. (Pengumuman itu memberikan kita peringatan agar tidak
berkumpul dan selalu menjaga jarak).
 This announcement say is notified to students that offline lectures
will be accelerated at the beginning of the month (pengumuman ini
mengatakan pemberitahuan kepada mahasiswa bahwa kuliah
offline akan dipercepat di awal bulan.)

2.3 Rumus Simple Present Tense


Rumus simple present tense di bagi menjadi dua yaitu : rumus kalimat
verbal dan rumus kalimat nominal.

1. Rumus kalimat verbal


Rumus kalimat verbal disini maksudnya adalah rumus untuk
Kalimat simple present tense yang menggunakan verb atau kata kerja,
yang memiliki tiga bentuk kalimat yaitu kalimat positif, kalimat
negative, dan kalimat Tanya.

3
Rumus kalimat verbal Example ( contoh )
+ Subject + verb 1 + object I speak english every day
Subject + do/does + not + verb 1
- I do not speak engkish every day
+ object
 Do/does + subject + verb  Do you speak English
1+ object every day?
Answer : yes I do
? No I don’t
 Question word + do/does  Why do you speak
+ subject + verb 1+ object English every day ?

 Rumus kalimat verbal di bagi lagi menjadi dua berdasarkan


subject yang di gunakan yaitu singular dan plular. Adapun rumus
nya yaitu sebagai berikut :

Rumus kalimat verbal dengan Rumus kalimat verbal dengan


a subject singular (she, he it, b subject plular ( I, you, they, we,
nana/nama orang) rina dan rini)
+ Subject + verb 1 + s/es + object + Subject + verb 1 + object

- Subject + does + not + verb 1 + - Subject + do + not + verb 1 +


object object
? Does + subject + verb 1 + ? Do + subject + verb 1 + object
object (?) (?)
Or Or
Question word + does + subject Question word + do + subject +
+ verb 1 + subject ? verb 1 + subject ?

Example :
a Kalimat verbal dengan Kaliamat verbal dengan
subject singular b subject plular
+ She writes a latter + I write a latter
-
She does not write a latter - I do not write a latter
? Does she write a latter ? Do you write a latter ?
Yes I does No I don’t
Or Why does she write a Or What do you write a latter
latter ? ? ?

4
 Ada beberapa aturan yang harus diperhatikan saat menambahkan
s or es pada kata kerja yaitu :
a. Pada umunya Verb 1 atau kata kerja dasar langsung ditambah dengan 's'

Example :
Verb Verb + s Meaning
Drink Drinks Meminum
Look Looks Melihat
Write Writes Menulis
Eat Eats Memakan
Read reads Membaca
Shine shines Bersinar

b. Kata kerja yang berakhiran “ch, sh, o, s, x, z, “ ditambah dengan es.

Example :
verb Verb +es Meaning
Attach Attaches Melampirkan
Wich Wiches Menginginkan
Wish wishes Mengharapkan
Finish finishes Menyelesaikan
Go goes Pergi
Do does Mengerjakan
Discuss Discusses Merundingkan
Fix fixes Memperbaiki
Mix Mixes Mencampurkan

5
c. Kata kerja yang berakhiran dengan huruf “y” dan di dahului dengan
huruf konsona atau huruf mati maka huruf “ y” diakhir dirubah menjadi
huruf “I” kemudian ditambah “ es”.

Example ;
Verb Verb + es Meaning
Cry cries Menangis
Study studies Belajar
Try tries berusaha

d. Kata kerja yang berakhiran huruf “y” dan didahului dengan huruf vocal
atau huruf hidup cukup ditambah dengan “s”.

Example :
Verb Verb + s Meaning
Play Plays Bermain
Say Says Berkata
Buy buys Membeli
Destroy destroys mrnghancurkan

e. Apabila verb 1 atau kata kerja dasar diawali dengan kata bantu maka
tidak ada tambahan s/es.

Verb Meaning
Must try Harus mencoba
Must work Harus bekerja
Can speak Bisa bicara
Can write Bisa menulis

6
2. Rumus kalimat nominal
Rumus kalimat nominal maksudnya adalah rumus untuk kalimat
simple present tense yang tidak menggunakan kata kerja (verb) tapi
menggunakan tobe.

Rumus kalimat nominal example


Subject + to be + adjective/adverb/
+ I am a teacher
noun + object
Subject + to be + not + adjective/
- I am not a teacher
adverb/ noun + object
Are you a teacher ?
To be + subject + adjective/
? yes I am
adverb/ noun ?
No I am not

2.4 Time Signal Simple Present Tense


Tanda waktu yang sering kita gunakan dalam bentuk simple present
tense yakni keterangan waktu atau adverb of time. Selain itu, juga adverb of
frequency atau keterangan perulangan.

Keterangan waktu

Keterangan waktu Artinya


(Adverb of time) (means)
Every year Setiap tahun
Every mounth Setiap bulan
At seven Jam tujuh
Here/there Disini/disana
In the morning Di pagi hari
Every day Setiap hari
Twice a day Dua kali sehari

7
Biasanya Adverb of time ini sering diletakkan atau dipakai pada awal atau akhir
kalimat.

Keterangan perulangan

Keterangan perulangan Artinya


(Adverb of frequency) (means)
Seldom Sering
Always Selalu
Sometimes Kadang-kadang
As a rule Lazimnya
Often Setiap
Ever Pernah
Now a days Pada waktu sekarang
Frequently Disini/disana
One in a while Kadang-kadang
Normally Umumnya
Commonly Biasanya
Generally Seringkali
Biasanya Adverb of frequency ini sering kali diletakkan sebelum kata kerja atau
sesudah to be.

8
BAB 3
PENUTUP

3.1 kesimpulan
Simple Present Tense meruapakan kalimat sederhana yang digunakan
untukmenjelaskan suatu kegiatan sehari-hari atau kebiasaan sehari-hari.Present
tense juga menyatakan suatu perbuatan atau kegiatan yang berlangsung atau
terjadi pada waktu sekarang dalam bentuk sederhana.

Fungsi simple present tense

1) Menyatakan kegiatan yang berulang-ulang (repeated action).

2) Menyatakan kebenaran umum (general truth)

3) Menyatakan peristiwa yang sudah dapat dipastikan akan terjadi atau


dijadwalkan

4) Menunjukkan suatu kebiasaan yang dilakukan pada waktu tertentu


(habits).

5) Mengutip berita atau informasi

9
DAFTAR PUSTAKA
Sultra, Rulhas. 2012. Makalah Present Tense.

Hasan Shadily, English Children,jakarta

http://grammar.ccc.commnet.edu/grammar/tenses/simple_past.htm

http://www.kursusmudahbahasainggris.com/2013/07/pengertian-kegunaan-rumus-
dan-contoh.html

10

Anda mungkin juga menyukai