Anda di halaman 1dari 5

INSTRUKSI KERJA

SAS INTEGRASI
PT PLN (PERSERO) PT. CTI

NOMOR KONTRAK : No.007.PJ/DAN.01.02/B380000000/2020 (08 September 2020)


NAMA PROYEK : Pekerjaan Penyambungan KTT MNA
PEMILIK : PT. PLN ( Persero )
KONTRAKTOR : PT. CITRAMASJAYA TEKNIKMANDIRI
Doc. No. IK-GMS-SUTT-19
PT.CITRAMASJAYA
TEKNIKMANDIRI Pekerjaan Pelepasan Dropper DS Busbar Line Page 2 / 6
Bay arah New Balaraja GI 150 Kv Millenium Date 14 Januari 2021
Rev. No. 00

DAFTAR ISI

No Deskripsi Hal

A COVER 1

B DAFTAR ISI 2

1 ANALISA RESIKO 3

2 CAKUPAN INSTRUKSI KERJA 3


3
a. TUJUAN
3
b. RUANG LINGKUP
3
c. PERALATAN KERJA
4
d. PERALATAN K3

3 TAHAPAN PEKERJAAN PELEPASAN DROPPER 4

4
a.PERSIAPAN SEBELUM PEMADAMAN
4
b. PEKERJAAN PADA SAAT PEMADAMAN
4
c.PENGAWAS K3
4
d. PERSONIL YANG TERLIBAT

4 LAYOUT 5
Doc. No. IK-GMS-SUTT-19
PT.CITRAMASJAYA
TEKNIKMANDIRI Pekerjaan Pelepasan Dropper DS Busbar Line Page 3 / 6
Bay arah New Balaraja GI 150 Kv Millenium Date 14 Januari 2021
Rev. No. 00

1. Analisa Resiko
Pekerjaan Pelepasan Dropper DS Busbar Line Bay arah New Balaraja GI 150 Kv
Millenium
Pekerja Terjatuh dari Ketinggian
 Tersengat Listrik tegangan Tinggi
 Terjatuh dan rusaknya peratalan Konduktor,Isolator dan Acessoriesnya
 Terjepit peralatan
 Tertimpa peralatan
 Tidak berfungsinya peralatan yang dipasang
2. Cakupan Instruksi Kerja
a. Tujuan
Tujuan instruksi kerja ini adalah memberikan instruksi kepada pekerjaan Pelepasan
Dropper DS Busbar Line Bay arah New Balaraja GI 150 Kv Millenium agar dalam
melaksanakan pekerjaannya sesuai dengan Prosedur dan Instruksi kerja dan
keselamatan dan kesehatan kerja
b. Ruang Lingkup
Pekerjaan Pelepasan Dropper DS Busbar Line Bay arah New Balaraja GI 150 Kv
Millenium
c. Peralatan Kerja:
Secara umum peralatan harus memenuhi syarat untuk pelaksanaan pekerjaan sebagai
berikut:
 Tali Nabati
 Kunci Pas (4 set lengkap)
 Konci Ring ( 4 sst lengkap)
 Kunci Momen/shock (Alat Torsi)
 Tambang Nylon
 Frame for erection bond
 Kunci Inggris
 Scaffolding/Steger
 Stik Grounding( 2 Set)
Doc. No. IK-GMS-SUTT-19
PT.CITRAMASJAYA
TEKNIKMANDIRI Pekerjaan Pelepasan Dropper DS Busbar Line Page 4 / 6
Bay arah New Balaraja GI 150 Kv Millenium Date 14 Januari 2021
Rev. No. 00

d. Peralatan K3:
 Safety Helmet
 Safety Shoes
 Safety glass
 masker
 Sarung Tangan
 Full Body hardness double Lanyard
 Perlengkapan P3K
 HT Komunikasi
 Grounding stik .
 Perlengkapan Dokumentasi
 Rambu tanda Bahaya
 Perlengkapan diskusi lengkap dengan buku instruksi kerja yang sudah disetujui
 Kelengkapan fornulir-formulir (JSA, Work Permit, dll)
3. TAHAPAN – TAHAPAN PEKERJAAN PELEPASAN DROPPER DS
a. Persiapan sebelum Pemadaman
- Persiapan Pengeekan peralatan kerja ,Man power.
- Persiapan Scaffolding / steger untuk akses pelepasan Clamp Droper
- Persiapan Tali Nabati di bawah Droper

b. Pekerjaan pada saat pemadaman


- Pemasangan Stik Grounding pada area atau jalur yang terhubung pada droper
yangan dilepas
- Pemasangan Scafolding di tempatkan pada Pada Peralatan(Droper) yang akan di
lepas Kemudian Pemasangan Tali Nabati untuk menurunkam peralatan dari atas
kebaws ataupun sebaliknya

c. Pengawas K3
- Memastikan kondisi cuaca cerah di sekitar area kerja
- Memeriksa kondisi personil
- Memeriksa kelengkapan APD (Alat Pelindung Diri) Pelaksana
- Memeriksa kelengkapan formulir-formulir (Pengendali, Working Permit)
- Melakukan breefing dan doa sebelum pekerjaan dimulai
d. Personil yang terlibat
Dalam pelaksanaan pekerjaan Stringing
PT.CITRAMASJAYA TEKNIKMANDIRI
di kordinator :
Project Manager : Muhamad Yasin
HSE : Anugrah Alamsyah
Doc. No. IK-GMS-SUTT-19
PT.CITRAMASJAYA
TEKNIKMANDIRI Pekerjaan Pelepasan Dropper DS Busbar Line Page 5 / 6
Bay arah New Balaraja GI 150 Kv Millenium Date 14 Januari 2021
Rev. No. 00

4. Lay Out

Anda mungkin juga menyukai