Anda di halaman 1dari 2

CARA PEMELIHARAAN KESEHATAN GIGI

DAN MULUT PADA USIA ANAK BALITA


1. CARA MEMBERSIHKAN GIGI HARUS TEPAT DAN BENAR SECARA
TERATUR. BERSIHKAN GUSI BAYI DENGAN MENGUNAKAN KAIN
LAP LEMBAB.
2. APABILA SUDAH MENGGUNAKAN SIKAT GIGI, PILIH BULU SIKAT
YANG LEMBUT DAN RATA, PASTA GIGI CUKUP SEBESAR BIJI
JAGUNG
3. TIDAK MEMBERIKAN SUSU BOTOL PADA ANAK SAAT WAKTU TIDUR
4. TIDAK MENAMBAH RASA MANIS PADA SUSU BOTOL
5. PENGGUNAAN GELAS SEBAGAI PENGGANTI BOTOL SETELAH ANAK
BISA MINUM DARI GELAS
6.

MENGURANGI KONSUMSI MAKANAN DAN MINUMAN


YANG BANYAK MENGANDUNG GULA/ BERSODA
7. MENGHENTIKAN KEBIASAAN BURUK (GIGIT IBU JARI, BERNAFAS
LEWAT MULUT, MENDORONG LIDAH, MENGGIGIT BIBIR BAWAH
8. MEMBIASAKAN SERING BERKUMUR SETELAH MAKAN DAN RAJIN
GOSOK GIGI MINIMAL DUAL KALI SEHARI (SETELAH SARAPAN PAGI
DAN SEBELUM TIDUR MALAM), MENGGUNAKAN PASTA GIGI YANG
BERFLUOR DAN BULU SIKAT YANG LEMBUT
LIDAH DISIKAT PELAN GERAKAN DARI DALAM KELUAR

Anda mungkin juga menyukai