Weekly Class - Texture and Material

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 9

FA KO RI S A K AI

TEXTURE AND

A F T E R B V R N
FA KO RI S A K AI

Blender Material 101


Add Material
Untuk membuat sebuah
material di Blender, seleksi
terlebih dahulu objectnya.
Setelah object diseleksi,
barulah tekan “New” di
material properties.

FA KO RI S A K AI
Another Material
Ketika ingin satu object
memiliki lebih dari satu warna,
maka cukup seleksi kembali
object yang ingin ditambahkan
warna baru. Lalu pencet tanda
“+” di pojok kanan atas
material properties.

Di edit mode, seleksi faces


yang akan jadi material yang
baru. Kemudian klik “Assign”
di material yang dimaksud.
Attention!
Perhatikan baik-baik angka di
samping nama material. Angka
ini menunjukkan berapa object
yang memakai material yang
sama.

Oleh karena itu, semisal


setelah menduplikat object
ingin mengganti warnanya,
pastikan angka tersebut
dipencet terlebih dahulu.
PRINCIPLE
FA KO RI S A K AI

Node Wrangler & PBR Texture


Node wrangler memiliki fungsi
untuk mempermudah pekerjaan
ketika di shader editor. Contoh
di samping adalah hal yang
paling umum dipakai.

Shortcut Ctrl + T dipakai untuk


membuat node seperti ini
dengan terlebih dahulu
menseleksi node Principle
BSDF. Sementara itu, untuk
node PBR texture menggunakan
shortcut Ctrl + Shift +T

Banyak kegunaan node wrangler


seperti mempermudah mix, cut
node, dll
PBR texture adalah salah satu solusi agar
material dari object menjadi satu langkah
lebih realistis. Itu karena PBR texture terdiri
dari beberapa gambar yang menciptakan
pantulan cahaya, ketinggian, dan kekasaran
palsu ke permukaan object.

Satu image saja hanya membuat material


menjadi flat. Dengan menambahkan image
lain seperti roughness dan normal map, akan
membuat gambar flat tadi jadi lebih ‘muncul’.

Anda mungkin juga menyukai