Anda di halaman 1dari 8

NOTULEN

 UKM

1. PROMKES
 Penyuluhan  PHBS belum terlaksana sesuai jadwal
 Pembinaan akan dilakukan sesuai jadwal
 Penyuluhan kelompok luar Gedung belum terdokumentasi

2. KESLING
 Cakupan indicator kesling belum mencapai target, kecuali kelurahan STBM
 RTL : kegiatan IKL TFU, TPP, SAM dilanjutkan dan penjadwalan IKL
terintegrasi dengan posyandu

3. HIV/IMS
 Bumil dan pasien TB yang diperiksa HIV : 16 orang (3,75%)
 RTL : 
 Menjaring populasi kunci
 Meningkatkan pelaporan pemeriksaan triple elimination bumil yang dilakukan
oleh BPM

4. KESTRAD
 Belum dilakukan pendataan kestrad
 RTL : Februari merekap pendataan dari kader

5. KIA
 Masih banyak indicator belum mencapai target
 RTL :Meningkatkan pelaporan dari kader

6. HEPATITIS
 Bumil yang memeriksa HbsAg belum mencapai target
 RTL : Penyuluhan pentingnya pemeriksaan HbsAg kepada bumil, kader dan
PMB

7. GIZI
 ASI 6 bulan, N/D, BBLR masih belum mencapai target
 RTL:Penyuluhan PMBA dan kelas gizi digiatkan kembali

8. KB
 Cakupan MKJP rendah
 RTL  :- Sosialisasi pada PUS yang tidak ber-KB

- Bekerjasama dengan PLKB untuk melakukan safari KB 4-6x/tahun

9. SURVEILANS

 Tidak ada kendala 100 %


10. KESWA
 Cakupan penyalahgunaan Napza belum ada
 RTL :Menunggu sosialisasi dari Dinkes tentang teknis pelaporan dan definisi
operasional indikator NAPZA

11. UKS
 Cakupan pemeriksaan siswa 44,3%, Terget 100%

12. UKGM
 Baru 3 posyandu yang dikunjungi
 RTL :Menjadwal ulang kunjungan posyandu

13. PTM
 Sudah mencapai target

14. LANSIA
 Capaian Lansia 7,4 % dari target 8,32%
 RTL :Kunjungan rumah dan edukasi kepada keluarga yang memiliki lansia

15. ISPA-DIARE
 Belum mencapai target

16. DBD
 Belum mencapai target

17. UKGS
 Belum terlaksana kegiatan UKGS

18. IMUNISASI

 BPM masih belum melaksanakan vaksin PCV dan IPV 2


 RTL : meningkatkan sosialisasi kepada BPM

19. KESJA

 Pos UKK belum berjalan dan aktif lagi


 RTL : Membentuk pos UKK baru di RT 2 RW 6 (Konveksi Pakaian Dalam)
atau RW 7 (produksi jajanan)

 UKP

1. PENDAFTARAN
 Waktu tunggu antrian pendaftaran <30 menit 89%
 Masalah : pasien tidak hadir saat di panggil ke pendaftaran, atau pasien
pulang dulu
 RTL : menginformasikan kepada pasien alur pendaftaran yang terbaru 

2. REKAM MEDIS

 Kelengkapan pengisian rekam medis 97,8%


 Pasien KIR dan rujukan masih belum terisi lengkap baik oleh dokter maupun
perawat seperti nama/TTD pemeriksa, evaluasi, Diagnosis, Tindakan dan
terapi
 RTL : melakukan pengecekan ulang setiap sehabis memeriksa pasien,
pasien dengan KIR diagnosis : Z.00 therapi ; KIR/ surat sehat. Keperluan KIR
di tulis 

3. POLI UMUM 1 & 2

 Kepatuhan penggunaan APD 92%


 masih ada yang tidak menggunakan APD (gown) saat melakukan pelayanan
 RTL : mengingatkan kembali petugas untuk disiplin menggunakan APD :
gown, masker.

4. POLI GIGI

 Kepatuhan penggunaan APD 100%


 Petugas menggunakan APD setiap akan melakukan pelayanan
 RTL : mempertahankan dan meningkatkan kepatuhan petugas dalam
menggunakan APD

5. POLI KIA

 ibu hamil yang mendapatkan ANC (K6) sesuai standar (6x pemeriksaan
selama hamil) 56 %

 Kurang lengkapnya laporan dari kader dan PMB


 RTL: dilakukan pembinaan kader dan melakukan kunjungan PMB

6. POLI KB

 Kelengkapan kartu KB 90,56%


 ibu hamil yang mendapatkan ANC (K6) sesuai standar (6x pemeriksaan
selama hamil)
 RTL : mengingatkan Kembali petugas untuk Kembali mengecek pengisian
lembar K4

7. POLI GIZI

 Pasien rujukan poli yang mendapat konseling Gizi 0%


 Tidak ada pasien poli yang di konseling Gizi
 RTL: Menetapkan jadwal tetap poli Gizi : rabu, Jumat. diluar hari tersebut
konfirmasi petugas ada di tempat atau tidak.

8. IVA TEST
 Kepatuhan petugas menggunakan APD sesuai SOP saat pemeriksaan IVA
100%

 Petugas menggunakan APD saat pemeriksaan IVA Test


 Kepatuhan petugas menggunakan APD sesuai SOP saat pemeriksaan IVA

9. PEMERIKSAAN IMS

 Jumlah pasien terduga IMS yang dilakukan pemeriksaan 0%


 Tidak ada pasien terduga IMS yang dilakukan pemeriksaan
 RTL: Mengaktifkan Kembali hari khusus IMS yaitu hari sabtu untuk
pemeriksaan pasien dengan terduga IMS

10. PELAYANAN RUANG TINDAKAN


 Kelengkapan pengisian informed consent secara lengkap sebelum dilakukan
Tindakan 0%
 Tidak ada Tindakan yang memerlukan informed consent di bulan januari
 RTL : meningkatkan kepatuhan petugas untuk melengkapi IC

11. PELAYANAN RUANG TINDAKAN 2


 Kelengkapan pengisian form rujukan pada pasien yang perlu di rujuk 0%

 Tidak ada rujukan IGD


 RTL: meningkatkan kepatuhan petugas untuk melengkapi Form

12. LABORATORIUM
 ketepatan hasil pemeriksaan TCM suspect TB < 5 hari dari pengiriman
sampel dahak 100%
 Hasil pemeriksaan semua pasien suspect TB <5 hari

13. FARMASI 1

 Pemberian informasi obat kepada pasien 100%


 RTL: mempertahankan kepatuhan petugas dalam memberikan informasi obat

14. FARAMSI 2

 Ketersidiaan 40 indikator obat essensial 95%


 Ada 2 obat yang tidak terderia ( hidrokortison, asiklovir )
 RTL : akan dilakukan pengadaan obat untuk memenuhi kekosongan melalui
e-purchasing

 ADMAN
1. KEPEGAWAIAN

 Laptah belum terkumpul seluruhnya


 RTL : mengingatkan Kembali kepada seluruh pemegang program untuk
mengumpulkan laptah
 SKP belum upload dinas seluruhnya
 Bukti pendukung belum ada yang terkumpul
 RTL : SKP dan bukti pendukung harus segera terkumpul karna menghambat
pelaksanaan, , Selambat-lambatnya dikumpulkan pada 20 Februari 2023
 Scan data kepegawaian belum terkumpul semua
 RTL:mengingatkan Kembali untuk segera di kumpulkan

2. KEBERSIHAN

 Ceklis kebersihan : tanggung jawab kebersihan Gedung A dan Gedung B


sekarang dipegang oleh bu Niken
 Ruang TB kotor dan berantakan

3. SARANA DAN PRASARANA

 KIR tiap ruangan masih belum


 ASPAK belum kebali
 RTL : segera dikumpulkan
 Ceklis barang belum dilaksanakan
 RTL:segera dilaksanakan
 Jadwal belum ditempelkan

4. KEUANGAN

 Tupoksi untuk pemegang keuangan belum ada


 RTL:mohon dibuatkan
 Pemeriksaan BPK dan KAP
 RTL:dilengkapi dokumen dan laporannya

5. SIK

 SIDATA : Kesehatan SIDATA setiap bulan mohon diisi


 RTL: mengingatkan Kembali
6. SKM

 Adanya pengaduan dari masyarakat

Cimahi 15 Februari 2023

Mengetahui,

Pembuat Notulen Kepala Puskesmas

Selly Yunita dr. Oviyanti Eka Hapsari

NIP. 19791113 200903 2 005

RAPAT PEGAWAI ( LOKMIN )


PUSKESMAS CIBEBER
15 FEBRUARI 2023

DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai