Anda di halaman 1dari 9

Praktek Membuat Kisi-Kisi Soal dan Membuat Soal

Uraian
Untuk memenuhi tugas mata kuliah Evaluasi Pembelajaran yang diampu oleh Dr. Wening
Patmi Rahayu, S.Pd, M.M

Disusun oleh :

Wilda Eka Prasetyani (210411623627)

UNIVERSITAS NEGERI MALANG

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN TATA NIAGA

OFFERING CC

2023
Nama Sekolah : SMK Harapan Bangsa

Mapel : Produk Kreatif dan Kewirausahaan

Jurusan/Prodi : Bisnis Daring dan Pemasaran

Kelas/Semester : XI/1 (Ganjil)

Kurikulum Acuan : K-13

Alokasi Waktu : 60 menit

Jumlah Soal 10

SK/KJ : KI 3

Kompetensi Dasar : 3.19 Menilai Perkembangan Usaha

Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Rumusan Soal Jenjang Bentuk No.


Kompetensi Kemampuan Soal Soal

3.19 Menilai 3.19.1 1. Peserta 1. Menyajikan C4 Uraian 1


Perkembangan Menganalisis didik mampu pengertian
Uasaha kegiatan menganalisis manajemen
usaha arti usaha untuk
manajemen dianalisis arti
usaha menurut
menurut pendapat
pendapatnya. pribadi.

2. Peserta 2. Menyajikan C4 Uraian 2


didik mampu pengertian
menganalisis kegiatan usaha
faktor untuk
produksi menganalisis
pada kegiatan faktor produksi
usaha pada kegiatan
usaha

3. Peserta 3. Aspek/fungsi C4 Uraian 3


didik mampu planning
menganalisis
aspek/fungsi
planning
pada sebuah
perusahaan.
4. Peserta 4. Aspek/fungsi C4 Uraian 4
didik mampu organizing
menganalisis
aspek/fungsi
organizing
pada sebuah
perusahaan

5. Peserta 5. Aspek/fungsi C4 Uraian 5


didik mampu leading
menganalisis
aspek/fungsi
leading pada
sebuah
perusahaan

6. Peserta 6. Aspek/fungsi C4 Uraian 6


didik mampu controlling
menganalisis
aspek/fungsi
controlling
pada sebuah
perusahaan

3.19.2 7. Peserta 7. Menyajikan C4 Uraian 7


Menilai didik mampu pengertian
perkembanga menganalisis manajemen
n usaha makna motif untuk dianalisis
pengembanga arti menurut
n usaha pendapat
menurut pribadi.
pendapatnya

8. Peserta 8. Memberikan C4 Uraian 8


didik mampu contoh kegiatan
menganalisis sebuah
cara perusahaan
perusahaan dalam
dalam melakukan
pengembanga pengembangan
n usaha usaha.

9.Peserta 8. Menguji C4 Uraian 9


didik mampu kelayakan
menganalisis perkembangan
uji kelayakan usaha pada
bisnis pada sebuah
sebuah perusahaan
perusahaan

10. Peserta 10. Menghitung C4 Uraian 10


didik mampu tingkat
menghitung kelayakan
tingkat usaha pada
kelayakan sebuah
usaha perusahaan

SOAL

1. Menurut Millet pada tahun 1954 mendefinisikan manajemen sebagai sebuah proses
kepemimpinan untuk melancarkan pekerjaan yang dilakukan. Proses ini dilakukan
dengan mengorganisir dengan cara formal orang-orang yang ada di dalamnya dan
menjadikannya sebagai kelompok untuk mencapai tujuan yang diinginkan. Sedangkan
Menurut Andrew F. Sikula, manajemen merupakan kegiatan untuk merencanakan,
mengatur, mengorganisasikan, mengendalikan, menempatkan, memberi motivasi,
komunikasi dan mengambil keputusan yang dilakukan oleh sebuah organisasi. Jadi,
berikan pendapat Anda mengenai pengertian manajemen usaha sesuai dengan pendapat
para ahli diatas!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

2. Kegiatan usaha merupakan adalah kegiatan yang melayani kebutuhan dan keinginan
orang, organisasi, dan masyarakat secara keseluruhan. Dalam kegiatan bisnis terdapat
beberapa kegiatan salah satunya kegiatan produksi dan faktor-faktor di dalamnya.
Sebutkan faktor-faktor tersebut dan berilah alasan mengapa semua factor tersebut
penting!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

3. Perencanaan atau planning merupakan tahapan pertama bagi sebuah team


menjalankan fungsinya. Dalam Menyusun perencanaan, ada beberapa pendekatan
yang dapat dilakukan salah satunya adalah pendekatan dari bawah ke atas. Jelaskan
pengertian dan berilah contoh yang dilakukan pada sebuah perusahaan!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..
4. Pengorganisasian merupakan titik awal sebelum pelaksanaan. Organizing menyangkut
sumber daya yang terrarah, sehingga tercipta sebuah orchestra yang harmonis guna
mencapai tujuan yang diinginkan.di dalam organizing terdapat beberapa bentuk
organisasi salah satunya adalah organisasi staf. Jelaskan penegrtian dan gambarlah
bagan dari organisasi staf!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

5. Leading merupakan tahap dimana manajemen mulai melakukan kegiatan implemantasi


sebuah usaha atau ide. Dalam tahap ini, kepemimpinan menjadi faktor terpenting,
bagaimana memeotivasi, mengarahkan dan menggerakkan semua faktor organisasi
yanh ada untuk mencapai sasaran yang diinginkan, pemimpin juga dikategorikan
menjadi beberapa tipe salah satunya adalah autocratic. Jelaskan pengertian dan berikan
contohnya pada sebuah perusahaan!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

6. Controlling merupakan proses kegiatan pemantaua untuk memastikan bahwa hal yang
dipantau tercapai sesuai rencana dan mengoreksi penyimpangan yang signifikan.
Controlling dibedakan menjadi 2 yaitu pengawasan langsung dan pengawasan tidak
langsung. Jelaskan pengertian dan berikan contohnya!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

7. Menurut Glos, Steade dan Lawry bahwa pengembangan usaha adalah jumlah seluruh
kegiatan yang telah diorganisir oleh orang-orang yang berkecimpung dalam bidang
perniagaan dan industri yang menyediakan barang dan jasa untuk kebutuhan
mempertahankan dan memperbaiki kualitas hidup mereka. Sedangkan menurut Brown
dan Petrello (1976) Pengembangan Usaha adalah suatu lembaga yang menghasilkan
barang dan jasa yang dibutuhkan masyarakat. dari pengertian dua ahli tentang
pemengambangan usaha tersebut, simpulkan pengertian pengembangan usaha menurut
pendapat Anda!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

8. Dalam melakukan pengembangan usaha terdapat beberapa cara yang dapat ditempuh.
Salah satunya ada mengakuisisi perusahaan yang telah ada di pasar atau melakukan
investasi dengan membeli sebagian saham perusahaan.. Berikan contoh kegiatan dari
cara tersebut!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..
9. Ada beberapa kriteria yang perlu diperhatikan dalam menguji kelayakan bisnis. Salah
satunya faktor kelayakan pemasaran. Jelaskan pengertian dan analisa apa saja yang
biasanya masuk pada kelayakan pemasaran!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

10. Ujilah kelayakan perkembangan usaha pada perusahaan X.

• Faktor kelayakan pemasaran 4

• Faktor kesukaran 2

• Faktor keahlian/familiaritas 4

• Faktor dana 3

• Faktor bahan baku 4

• Faktor SDM dan teknologi 3

Hitunglah tingkat kelayakan usaha pada perusahaan X tersebut!

Jawab……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………..

Kunci Jawaban

1. Menurut pendapat saya, manajemen usaha adalah salah satu kegiatan yang
mendefinisikan seluruh aspek manajemen seperti merencanakan, megatur,
mrngotganisasikan, mrngrndalikan, menempatkan, memberi motivasi, komunikasi
dan mengambil keputusan agar tujuan yang diharapkan data tercapai.

2. Yang merupakan faktor produksi antara lain orang sebagai pekerja, uang sebagai
sumber dana, bahan sebagai bahan baku, mesin sebagai alat, dan metode sebagai
teknik pelaksanaan. Semua faktor produksi tersebut pening karena merupakan
input bagi suatu proses prduksi untuk menghasilkan output yang biasa disebut
produk, baik berupa barang maupun jasa. Manajemen yang tepat diperlukan untuk
memastikan bahwa sumber day aini digunakan dan tersedia secara efektif.
3. Pendekatan dari bawah ke atas adalah pengajuan perencaan dari level paling
bawah disampaikan kepada level atas, perencanaan dijadikan sasaran secara
kesuluran. Contohnya perusahaan x merupakan perusahaan dibidang fashion.
Mereka akan membuat dan mengeluarkan model terbaru. Sebelum itu, mereka
melakukan pengamatan dilingkungan masyarakat bagaimana model yang sedang
trend dan diinginkan oleh masyarakat. Kemudian mereka menyampaikan hasil
pengamatan kepada atasan untuk mendiskusikan model apa yang harus dibuat oeh
perusahaan x tersebut.

4. Organisasi fungsional merupakan struktur organisasi yang dibentuk atas dasar


fungsi masing-masing bagian atau kelompok dalam menjalankan tugasnya.
Contoh bagan dari stuktur organisasi fungsional :

Direktur

Manajer Manajer Manajer Manajer Manajer


SDM Keuangan Produksi Pemasaran Purchasing

5. Autocratic adalah tipe kepemimpinana yang mana wewenang ada pada level
pengambilan keputusan , bawahan memiliki sedikit wewenang maupun
kemampuan utuk mempengaruhi keputusan kepemimpinan. Contoh dari
kepemimpinan autocratic adalah misalnya perusahaan industry WD Entertainment
sedang menghadapi kasus dimana salah satu aktornya mengalami skandal.
Pemimpin dari WD Entertaiment langsung memutuskan untuk menyelesaikan
masalah ini tanpa didiskusikan dengan katyawan lainnya. Pimpinan langsung
memerintahkan anggotanya untuk mengelurakan statmen ke public bahwa
perusahaan mengeluarkan atau memecat aktor tersebut. Gaya kepemimpinan yang
dilakukan pada WD Entertaimen merupakan tipe autocratic.

6. Pengawasan langsung adalah pengawasan yang dilakukan langsung ditempat


kegiatan, antara lain dengan inspeksi. Contohnya inspeksi suatu kegiatan
penialaian terhadap sutau produk, apakah produk itu layak atau tidak yang
dilakukan oleh badan BPOM. Sedangkan pengawasan tidak langsung adalah
pengawasan yang dilakukan melalui pemantauan dengan cara mempelajari
laporan-laporan. Contohnya seorang CEO yang mengawasi perusahaan dengan
meerima dan memeriksa dokumen berupa laporan pelaksanaan pekerjaan surat-
surat pengaduan, berita atau artikel di media massa yang berada di lapangan.

7. Menurut pendapat saya pengembangan usaha adalah bentuk usaha untuk usaha itu
sendiri agar dapat berkembang menjadi lebih baik untuk mencapai pad satu titik
kesuksesan dan keuntungan. Perkembangan usaha akan dilihat dari proses
jalannya usaha iu sendiri dan kemungkinan adanya usaha tersebut tumbuh dan
berkembang.
8. Misal perusahaan X yang memiliki usaha di bidang A, ingin memperbesar
pangsapasarnya, maka perusahaan X melakuakan akuisisi perusahaan B di
industri yang sama dengan membeli sebagian saham perushaan B dengan tujuan
pencapaian skala ekonomi sehingga bisa memberikan keuntungan yang lebih.

9. Dalam kelayakan bisnis, aspek pasar merupakan aspek yang berkaitan dengan
kondisi pasar dari bidang industri yang dijalankan oleh sebuah bisnis. Aspek pasar
yang dianalisa biasanya akan meliputi beberapa hal utama yaitu:
• permintaan pasar terhadap produk yang akan dijual
• tingkat persaingan dan strategi pesaing dalam memasarkan produk.
• segmentasi pasar

10.
• Faktor kelayakan pemasaran :4=A

• Faktor kesukaran :2=B

• Faktor keahlian/familiaritas :4=C

• Faktor dana :3=D

• Faktor bahan baku :4=E

• Faktor SDM dan teknologi :3=F

β= A+B+C+D+E+F X At
24
Β=4+2+4+3+4+3 X2
24
= 1,7 (layak)
RUBRIK PENILAIAN

Jumlah soal : 10 Soal


Skor Ideal : 100

No Skor
Hasil Pengerjaan Skor
Soal Maksimal
1. Jika mengerjakan soal mengenai pemahaman tentang pengertian manajemen usaha
5 5
berdasarkan pendapat sendiri
2. Jika menyebutkan faktor-faktor kegiatan produksi beserta alasannya 10
10
Jika hanya menyebutkan faktor-faktor kegiatan produksi 7
3. Jika menjelaskan pengertian pendekatan dari bawah ke atas dan menyebutkan
5
contoh yang diterapkan pada perusahaan 5
Jika hanya menejlaskan pengertian pendekatan dari bawah ke atas 3
4. Jika menjelaskan pengertian organisasi staf dan membuat bagan organisasi staf 10
10
Jika hanya menjelaskan pengertian organisasi staf 5
5. Jika menjelaskan pengertian tipe autocratic dan menyeutkan contoh yang
10
diterapkan pada peruasahaan 10
Jika hanya menjelaskan pengertian tipe autocratic 5
6. Jika menjelaskan pengertian pengawasan langsung dan pengawasan tidak langsung
15
serta menyebutkan masing-masing contoh pada peruasahaan
15
Jika hanya menjelaskan pengertian pengawasan langsung dan tidak langsung 10
Jika hanya menjelaskan salah satu pengawasan 5
7. Jika mengerjakan soal mengenai pemahaman tentang pengertian pengembangan
5 5
usaha berdasarkan pendapat sendiri
8. Jika menjelaskan contoh mengakuisisi perusahaan 10 10
9. Jika menjelaskan pengertian faktor kelayakan pemasaran dan menyebutkan analisa
15
yang termasuk faktor kelayakan pemasaran 15
Jika hanya menjelaskan pengertian faktor kelayakan pemasraan 9
10. Jika menghitung tingkat kelayakan usaha pada sebuah perusahaan dengan benar 15 15

Anda mungkin juga menyukai