Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN KEGIATAN EDUKASI KESEHATAN PROLANIS

KLINIK CIKKO PRIMA HUSADA


PROLANIS CIKKO BOCOK

KEGIATAN EDUKASI KESEHATAN PROLANIS


BULAN JANUARI
TAHUN 2023

DS. KEDUNG BOCOK, KEC. TARIK,


SIDOARJO
LAPORAN KEGIATAN EDUKASI KESEHATAN PROLANIS
HIPERTENSI
KLINIK CIKKO PRIMA HUSADA
PROLANIS CIKKO BOCOK

I. PESERTA
Peserta Edukasi Kesehatan Prolanis Klub ( Prolanis Cikko Bocok ) terdiri dari peserta
program prolanis hipertensi.
Peserta yang datang pada saat kegiatan berjumlah 30 orang.

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Edukasi Kesehatan dilaksanakan pada:
Hari/tanggal : Sabtu/ 14 Januari 2023
Jam : 08.00 - Selesai
Tempat : Ruang Tunggu Klinik Cikko Prima Husada

III. HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN


Pembicara/ Narasumber : Drg. yossy
Judul Materi Edukasi : Diabetes dan Hipertensi
Notulen Kegiatan : Haryani Nuravindari

IV. RINCIAN BIAYA


Biaya Honorarium Pembicara : Rp 500.000,-
Biaya Konsumsi : Rp 13.000,- x 30 peserta = Rp. 390.000,-
V. DAFTAR HADIR PESERTA
LAPORAN KEGIATAN EDUKASI KESEHATAN PROLANIS
DIABETES
KLINIK CIKKO PRIMA HUSADA
PROLANIS CIKKO BOCOK

I. PESERTA
Peserta Edukasi Kesehatan Prolanis Klub ( Prolanis Cikko Bocok ) terdiri dari peserta
program prolanis diabetes.
Peserta yang datang pada saat kegiatan berjumlah 30 orang.

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Edukasi Kesehatan dilaksanakan pada:
Hari/tanggal : Sabtu/ 14 Januari 2023
Jam : 08.00 - Selesai
Tempat : Ruang Tunggu Klinik Cikko Prima Husada

III. HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN


Pembicara/ Narasumber : Drg. yossy
Judul Materi Edukasi : Diabetes dan Hipertensi
Notulen Kegiatan : Haryani Nuravindari

IV. RINCIAN BIAYA


Biaya Honorarium Pembicara :-
Biaya Konsumsi : Rp 13.000,- x 30 peserta = Rp 390.000,-
V. DAFTAR HADIR PESERTA
VI. PENUTUP
Demikian laporan kegiatan ini dibuat sebagai pertanggungjawaban Kegiatan Edukasi
Kesehatan Prolanis diKlinik Cikko Prima Husada

Sidoarjo, 14 Januari 2023

dr. Luluk Mastoroh

NOTULEN :

1. Apakah minum obat hipertensi atau diabetes terus menerus bisa menyebabkan sakit
ginjal?
Jawab:
Obat hipertensi dan juga obat diabetes harus terus diminum. karena jika obat tersebut
tidak diminum akan menyebabkan gula darah ataupun tensi darah tidak stabil. Dan jika
tidak dikonsumsi hal itu justru akan mempercepat kerusakan ginjal karena ketidak
seimbangan metabolisme dalam tubuh penderita. Rutin minum obat untuk diabetes dan
hipertensi merupakan hal yang mutlak
2. Seberapa banyak konsumsi gula dan garam ?
Jawab :
Seperti telah dijelaskan di dalam slide pembatasan konsumsi gula pada penderita diabetes
adalah sebanyak200 kkal atau bisa juga sebanyak 4 sendok makan
Sedangkan konsumsi garam untuk penderita hipertensi adalah sebanyak 1 sendok teh
3. Bolehkah penggunaan micin di sayuran yang kita makan ?
Jawab :
Micin atau yang biasa disebut dengan MSG adalah zat perasa yang sebaiknya tidak
digunakan pada beberapa orang yang sensitive dengan MSG. Jika hal tersebut dikonsumsi
akan mengalami sakit kepala berupa migrain atau sakit kepala sebelah dan juga vertigo
atau sakit kepala berputar-putar sampai mengalami muntah. jadi sebaiknya dihindari
untuk pemakaian MCG pada makanan cukup gunakan bumbu alami dan garam sesuai
takaran

SURAT TANGGUNG JAWAB MUTLAK

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : dr. Luluk Mastoroh
Jabatan : Penanggung Jawab
Nama FKTP : Klinik Cikko Prima Husada
Alamat : Jl Kedung Bocok , Tarik , Sidoarjo

Dengan ini menyatakan bahwa :


1. Mengajukan klaim kegiatan kelompok Prolanis bulan pelayanan Januari tahun 2023
secara lengkap dan tidak ada klaim susulan.
2. Bersedia menyimpan/mengarsipkan seluruh berkas klaim yang diajukan ke BPJS
kesehatan.
3. Sudah melakukan pengecekkan dan evaluasi klaim kegiatan kelompok Prolanis yang
diajukan dan apabila dikemudian hari ditemukan ketidaksesuaian bersedia
mengembalikan biaya sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Demikian surat pernyataan ini dibuat untuk dapar dipergunakan sebagaimana mestinya

Sidoarjo, 14 Januari 2023


Penanggung Jawab
Klinik Cikko Prima Husada

dr. Luluk Mastoroh

Anda mungkin juga menyukai