Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI

PENILAIAN AKHIR MADRASAH


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

No. Materi Indikator Bentuk Soal

1. Sistem Reproduksi Menganalisis fase pembelahan sel dan Pilihan Ganda


Pada Manusia menentukan ciri fase pembelahan sel (Mitosis
dan Meiosis) berdasarkan soal cerita

2. Menganalisis penyakit pada organ reproduksi Pilihan Ganda


manusia

3. Sistem Mengidentifikasi jenis fertilisasi pada hewan Soal benar


perkembangbiakan berdasarkan bacaan salah
Tumbuhan dan
4. Hewan Menentukan dan mengelompokkan jenis Pilihan Ganda
metamorfosis pada beberapa hewan

5. Menganalisis perkembangbiakan tumbuhan Pilihan ganda


berdasarkan soal cerita

6. Pewarisan Sifat Menganalisis pewarisan sifat yang diturunkan Pilihan ganda


secara autosom dan gonosom

7. Menganalisis persilangan dihibrid dan Memilih lebih


menghitung jumlah anakan berdasarkan soal dari satu
cerita

8. Menganalisis grafik persebaran kelainan sifat Pilihan ganda


autosom dan gonosom yang diturunkan

9. Listrik Statis Menganalisis peristiwa kelistrikan pada Pilihan ganda


penghantar

10. Menentukan muatan dan perpindahan muatan Pilihan ganda


pada suatu percobaan

11. Listrik Dinamis Menentukan nilai arus lirtrik Pilihan Ganda

12. Menentukan pemakaian biaya listrik Pilihan ganda

13. Menentukan nilai energi listrik pada berbagai Pilihan ganda


alat elektronik

14. Menganalisis salah satu upaya dalam menghemat Memilih lebih


listrik dari satu

15. Kemagnetan dan Menganalisis terbentuknya kutub magnet batang Pilihan Ganda
Pemanfaatannya yang dialiri arus dan diinduksi
dalam Produk
16. Teknologi Membandingkan penggunaan magnet dalam Pilihan Ganda
transformator

17. Menganalisis perubahan GGL induksi Pilihan ganda

18. Menghitung besar gaya Lorentz Benar atau


Salah

19. Bioteknologi Menganalisis perbedaan kandungan gizi pada Benar Salah


hasil fermentasi dan produk awal

20. Mengidentifikasi proses fermentasi dalam suatu Pilihan Ganda


produk

21. Mengidentifikasi sumber-sumber agen Pilihan Ganda


bioteknologi dan produk yang dihasilkan.

22. Partikel Penyusun Menentukan jumlah elektron, neutron dan proton Pilihan Ganda
materi dan pada atom dan ion
23. Penggunaannya Pilihan ganda
Menentukan notasi atom suatu elemen
dalam kehidupan
24. sehari-hari Menganalisis elemen isotope, isobar dan isoton Benar atau
Salah

25. Menganalisis hubungan antar ikatan atom Pilihan Ganda


sebagai unsur dan senyawa

Anda mungkin juga menyukai