Anda di halaman 1dari 2

Nama: King Mahaputra Batara

NIM: 00000083179
Mata Kuliah: Visual Programming
Kode: IS431
Kelas: B
Nama Dosen: Agus Sulaiman, S.Kom., M.M.

1. Alasan .NET dapat mengakomodir multi language adalah untuk dapat berinteraksi dan
memahami bahasa pemrograman yang berbeda-beda yang terdapat pada aplikasi atau class
library. Contohnya adalah ketika membuat sebuah class library dengan menggunakan
VB.NET, maka class library harus bisa dijadikan sebagai referensi dari sebuah aplikasi
yang ditulis menggunakan C#.

2. Jika tidak menggunakan break pada switch-case maka program secara otomatis pernyataan
(pilihan) berikutnya diluar dari switch dan case pernyataan. Contohnya adalah ketika user
memilih option 1, maka program akan secara otomatis menjalankan switch-case secara
otomatis hingga diluar dari perintah yang diminta oleh user (misalnya sampai option 5).

3. Perintah Break digunakan untuk menghentikan operator pengulangan ataupun operator


pilihan. Contohnya ketika user meminta untuk menampilkan bilangan bulat dibawah 10,
maka program akan menghentikan pengulangan ketika mencapai angka 9.

Perintah Goto digunakan untuk berpindah ke label tertentu yang sudah dibuat sebelumnya
atau digunakan untuk melewati beberapa statement. Contohnya adalah ketika sebuah
program dieksekusi dan diberi label, maka akan memasuki pengulangan dan setelah
pengulangan itu selesai maka akan kembali naik ke label yang telah dibuat.

Perintah Continue digunakan untuk melewatkan suatu pengulangan tanpa menjalankan


pengulangan tersebut. Contohnya ketika ada statement yang terhenti karena suatu hal, maka
operator Continue digunakan untuk melanjutkan statement tersebut.

4. Contoh class yang akan dibuat:


Class contoh{
Public void fungsiContoh(int a, int b){
If a>b{
cout “terbaik”;
}{else:
cout “terburuk”;
}
}
}

Jika dipakai maka akan seperti ini:


contoh Contoh1 = new contoh();
Contoh1.fungsiContoh(8,2);
Maka output-nya akan menjadi:
“terbaik”

Anda mungkin juga menyukai