Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN PRAKTIKUM

METODOLOGI PENELITIAN

IDENTIFIKASI POPULASI, SAMPEL, DAN TEKNIK SAMPLING

DISUSUN OLEH

NAMA : FATIMAH WULANDARI

NIM : 1910913320012

KELOMPOK :6

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

BANJARBARU

2022
LEMBAR KERJA PRAKTIKUM 3

Topik : Identifikasi populasi, sampel dan teknik sampling


Nama Mahasiswa : Fatimah Wulandari
NIM : 1910913320012
Nama Asisten Praktikum : Riza Fahmi Kurniawan
Hari, tanggal : Selasa, 08 Maret 2022

Tugas 1
Sumber artikel : Agianto dan Khanitta Nuntaboot. (2013). The Supportive Care Needs of Stroke
Caregivers during Hospital Stay at Ulin General Hospital, South Kalimantan, Indonesia. Journal
of Nursing Science & Health. Volume 36 No.3 (July-September)

Populasi Populasi dalam penelitian ini adalah keluarga yang merawat pasien
stroke (pemberi asuhan primer) selama mereka dirawat di rumah sakit
dan dirawat di bangsal neurologis di Rumah Sakit Umum Ulin di
Kalimantan Selatan, Indonesia.

Sampel (Tuliskan Jumlah sampel yang diambil dari artikel ini berjumlah 56 pemberi
kriteria inklusi dan asuhan stroke untuk penelitian. Ukuran sampel dihitung berdasarkan
eksklusi jika ada rumus Lemeshow dkk. Penelitian ini menggunakan tingkat kepercayaan
kriteria sebagai sampel 95%, standar deviasi 0.95% dan presisi dari perkiraan sekitar 25%.
penelitian dalam
artikel)

Teknik sampling Teknik sampling yang digunakan dari artikel ini adalah simple random
sampling
Tugas 2
Sumber artikel : -

Judul: Hubungan Faktor Perilaku Menggosok Gigi dengan Kejadian Karies Gigi pada Anak
Sekolah Dasar

Populasi Populasi dalam penelitian ini adalah anak sekolah dasar kelas 1-3 SD
dengan berdasarkan kategori kelas A, B, dan C yaitu berjumlah 20
orang tiap kelasnnya. Sehingga seluruh kelas 1 berjumlah 60 orang,
begitu juga dengan kelas 2 dan 3. Total seluruh siswa kelas 1-3
berjumlah 180 orang.

Sampel: N . z2 p . q
n= 2 2
d ( N−1 ) + z . p . q
a. Buat rumus yang
digunakan untuk 180 .1,96 2 . 50 % .(100 %−50 %)
=
sample size, jika 0,052 ( 180−1 ) +(1,96)2 .50 % .(100 %−50 %)

memang 2
180(1,96) . 0,5 . 0,5
menggunakan =
( 0,05 )2 ( 179 ) +(1,96)2 . 0,5 . 0,5
rumus
180(3,84)(0,25)
b. Tuliskan kriteria =
( 0,01 )( 179 ) +(3,84)(0,25)
inklusi dan
eksklusi jika ada 172.872 172,872
=
1,79+0.96
=
2,75
= 62,8 atau 63 siswa
kriteria sebagai
sampel penelitian Jadi, jumlah sampel keseluruhan yang diambil untuk keperluan
penelitian yaitu 63 responden. Pengambilan sampel menggunakan
kriteria inklusi dan eksklusi sebagai berikut :

Kriteria inklusi :

1. Kondisi sehat
2. Usia 6-12 tahun
3. Bersekolah di SDN Mabu’un
4. Terdapat tanda karies gigi

Kriteria eksklusi :
1. Kondisi sakit
2. Gigi berkawat

Teknik sampling Teknik sampling yang digunakan dalam melakukan penelitian adalah
random sampling yaitu membagu sampel yang diambil berdasarkan
proporsi yang telah memenuhi kriteria inklusi dan esklusi.

Anda mungkin juga menyukai