Anda di halaman 1dari 2

FR.IA.09.

PERTANYAAN WAWANCARA

Judul Pengawas Operasional Madya (POM) Pertambangan


Skema Sertifikasi :
Mineral dan Batubara
(KKNI/Okupasi/Klaster) Nomor : 02/SS/LSP-EM/XI/2017
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor : Rizki
Nama Asesi :
Tanggal : Juli 2022
*Coret yang tidak perlu

Kode Unit : PMB.PO02.015.01


Unit Kompetensi Mengawasi Kegiatan Usaha Jasa Pertambangan Mineral dan
Judul Unit :
Batubara

Setiap pertanyaan harus terkait dengan Elemen


Tuliskan bukti-bukti yang terdapat pada Ceklis Verifikasi Portofolio yang memerlukan wawancara

No. Bukti – Bukti Kompetensi

Rekomendasi
Daftar Pertanyaan Wawancara Kesimpulan Jawaban Asesi
K BK
1. Sesuai dengan bukti no. yang
Anda ajukan, ceritakanlah pengalaman
Anda dalam melakukan perencanaan ☐ ☐
pengawasan kegiatan usaha jasa
pertambangan (TS)
2. Sesuai dengan bukti no. yang
Anda ajukan, ketika Anda ditugaskan
untuk mengevaluasi laporan hasil
Pengawasan Usaha Jasa Pertambangan,
ternyata dari hasil evaluasi laporan
ditemukan aspek Keselamatan
operasional yang tidak dimasukkan ke
dalam laporan.
☐ ☐
Jika demikian halnya yang anda temui,
kemukanlah saran Anda dalam
menyelesaikan masalah ini!( CMS)

3. Sesuai dengan bukti no. yang


Anda ajukan, ketika Anda ditugaskan
untuk melakukan laporan Pengawasan
Usaha Jasa Pertambangan, ternyata izin
dari IUJP tersebut telah berakhir pada ☐ ☐
hari itu.
Jika demikian halnya yang anda temui,
kemukanlah saran Anda dalam
menyelesaikan masalah ini!( CMS)

4 Sesuai dengan bukti no. yang


Anda ajukan, ceritakanlah pengalaman
Anda dalam Mengimplementasikan
program pengawasan kegiatan usaha
jasa pertambangan (TS)

Nama Asesi: Asesor:

Rizki

Tanda Tangan dan

Tanggal

Anda mungkin juga menyukai