Anda di halaman 1dari 4

Tugas Tutorial 1

Mata Kuliah Pengantar Ekonomi Mikro/ESPA4111

Petunjuk Pengerjaan Tugas Tutorial:


 Silakan Anda jawab pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan tepat dan lengkap!
 Jika Anda menggunakan referensi bacaan terkait dengan jawaban, uraikan dengan kalimat
sendiri (tidak copy paste) dan cantumkan sumbernya
 Waktu pengerjaan adalah 2 (dua) minggu sejak Tugas Tutorial ini dapat diakses

SOAL:
1. Jelaskan:
a) Jelaskan mengapa manusia perlu belajar ilmu ekonomi ?
b) Jelaskan penyebab terjadinya kelangkaan sumberdaya ekonomi ?

2. Tabel di bawah ini menunjukkan hubungan antara harga (P), jumlah barang yang diminta
(Q) dan penghasilan kunsumen (I) pada bulan Juli, Agustus dan September untuk barang X
dan barang Y di kota Maju Jaya .
Bulan Barang X Barang Y I
P Q P Q
Juli 200 600 150 200 60.000
Agustus 220 480 150 220 60.000
September 220 500 150 210 66.000
Pertanyaan :
a) Hitunglah elastisitas harga barang X untuk bulan Agustus, Artikan apa makna dari
bilangan tersebut !
b) Hitung elastisitas elastisitas silang antara barang X dan Y untuk bulan Agustus , Artikan
apa makna bilangan tersebut!
c) Hitung elastisitas pendapatan untuk barang Y pada bulan Sepetember, apa makna dari
bilangan tersebut ?

3. Andi dalam mengkonsumsi barang X dan Y memiliki fungsi kepuasan total :

2 2
TU =17 X +20 Y −X −Y

Apabila diketahui uang yang dimiliki Andi adalah Rp. 22.000. harga barang X Rp. 3.000
per unit, dan harga barang Y Rp. 4.000 per unit. Tentukan ;
a) Berapa Jumlah barang X dan barang Y yang harus Andi konsumsi agar andi
mendapatkan kepuasan maksimum ?
b) Pada tingkat pembelian tersebut (seperti pada soal a) , Berapa kepuasan total (TU) ,
kepuasan marginal barang X (MU ¿ ¿ x )¿ dan kepuasan marginal dari barang Y
(MU ¿ ¿ y)¿ yang andi peroleh
c) Dari fungsi kepuasan total Andi di atas, prinsip ekonomi apa yang nampak?
1. Jawaban soalan
a. Mengapa manusia perlu belajar Ilmu Ekonomi
Menurut (MA'SOEM University, 2022) penting nya seseorang paham dan mengerti
akan ilmu ekonomi dikarenaka beberapa hal berikut
(1) Menginformasikan keputusan
a. Ilmu ekonomi memberikan akan informasi dan praduga untuk
menginformasikan keputusan pada perusahaan dan pemerintah.
Pengetahuan ekonomi atau kecerdasan ekonomi yang didasarkan pada
data dan permodelan.
(2) Mempengaruhi segalanya
a. Ekonomi memberikan pengaruh pada kehidupan sehari-hari termasuk
pajak dan inflasi, suku bunga dan kekayaan, ketidaksetaraan dan
pasar negara berkembang serta energy dan lingkungan.
(3) Dampak industry
a. Perusahaan besar atau kecil dan industry harus bergantung pada
ekonomi, baik itu peneltian dan pengembangan produk, strategic
penetapan harga, atau cara beriklan.
(4) Menginspirasi kesuksesan bisnis
a. Sangat penting bagaimana konsumen berperilaku agar bisnis berhasil.
Ekonomi menggunakan teori dan model untuk memprediksi perilaku
dan menginformasikan strategi bisnis.
(5) Perspektif international
a. Ekonomi sangat mempengaruhi tempat kita bekerja, sangat
memahami perspektif domestic dan international inga historis dan
terkini dapat memberikan eawasan yang berguna tentang bagaimana
budaya dan masyrakat yang berbeda berinterkasi.
b. Penyebab terjadinya kelangkaan sumberdaya ekonomi
Menurut (Prinada, 2022) ada beberapa factor yang menyebabkan kelangakaan sumber
ekonomi diantaranya adalah sebagai berikut
a. Perbedaan letak geografis dimana ini dapat menjadi penyebab
kelangkaan sumber daya ekonomi. Dapat diperhatikan kasus ini dari
beberapa wilayah yang memiliki tanah subuh dan tanah tidak subur.
Akinat perbedaan tersebut, sumber daya didaerah tersebut
menghasilkan hasil panen yang lebih sedikit.
b. Petumbuhan penduduk ini merupakan salah satu factor penyembab
kelangkaan sumber daya ekonomi. Penambahan populasi manusia
mempengaruhi kebutuhan yang tadinya lebih sekiti menjadi leih
banyak setiap harinya.
c. Kemampuan produksi → kualitas pendidikan akan berbanding lurus
dengan kemajuan ekonomi dan industry. Namun, pada kenyataannya
tidak semua negaran memiliki masyarakt dengan kulaitas pendidikan
tinggi. Oleh sebab itu, kemampuan produksi suatu negara dengan
kualitas pendidikan tinggi akan lebih baik dari pada negara yang
kualitas pendidikan rendah. Pendidikan kapasitas produksi di tiap
negara juga bisa disebabkan oleh ketersediaan sumber bahan baku
yang berbeda dan lain sebagainya.
d. Perkembangan Teknologi disetiap negara selama ini juga tidak sama.
Mengara maju sering kali memiliki penguasaan teknologi yang lebih
mapan dapa pada negara miskin atau berkembang.
e. Bencana alam → jika sebuah negara terjadi bencana alam maka
sumber daya yang diambil atau yang diproduksi atau diambil dari
temapt tersebut akan mengalami kelangkaan . hal ini karena terjadi
penurunan jumlah produksi atau bahkan hilang semuanya.
2. Jawban soalan
a. elastisitas harga barang X untuk bulan Agustus, Artikan apa makna dari bilangan
tersebut !
ΔQ 480
EH = = =2,2
ΔP 220
EH >1 yaitu 2,2 sehingga bahwa permintaan elastis
b. elastisitas elastisitas silang antara barang X dan Y untuk bulan Agustus , Artikan apa
makna bilangan tersebut!

ΔQ 220
EC = = =1
Δ P 220
Ini bermakna kenaikan harga Y akan berdampak positif pada permintaan barang X
karena EC > 0

c. elastisitas pendapatan untuk barang Y pada bulan Sepetember, apa makna dari
bilangan tersebut ?

Δ Q 210
ES= = =1,4
Δ P 150
Bermakna termasuk kedalam barang bukan pokok karena mempunyai EP > 1

3. Jawaban soal
a. Fungsi kepuasan
TU=17 X+20 Y-X^2-Y^2
Harga = X (Px) = 3000
Harga = Y (Py) = 4000
Pendapatan Andi = 22000
 Kendala
X . Px+Y . Py=1
3000 x+ 4000 y=22000
3 x+ 4 y =22
Kepuasan Max jika
MUx MUy
=
Px Py
dTU
MUx= =17−2 x
dx
dTU
MUy= =20−2 y
dy
17−2 x 20−2 y
=
3000 4000
4 ( 17−2 x )=3( 20−2 y)
68−8 x=60−6 y
−8 x +6 y=60−68
−8 x +6 y=−8
8 x−6 y =8
Penyetaraan pesamaan
3 x+ 4 y =22 … … ( 1 ) x 3
8 x−6 y =8 … .. ( 2 ) x 2
9 x +12 y =66
16 x−12 y=16
eliminasi
25 x=82
x=3,28=3
3(3)+ 4 y=22
4 y=22−9=13
y=3,25=3
Pada komsumsi barang X sebanyak 3 dan barang Y sebanyak 3
2 2
TU =17 x +20 y−x − y

TU=17 ( 3 )+ 20 ( 3 )−32−3 2
TU =51+60=110
Kepuasan Total
dTU
MUx= =17−2 x=17−3 ( 2 )=8
dx
dTU
MUy= =20−2 y =20−2 ( 3 )=14
dy
Andi memperoleh kepuasan marginal dari barang X = 8 dan Y = 14

b. Prinsip ekonomi bahwa andi sebagai konsumen berusaha memaksimumkan


kepuasannya dalam mengkomsumsi barang dengan batasan anggaran yang dia
miliki.

Anda mungkin juga menyukai