Anda di halaman 1dari 1

NAMA : ASMAN

NIM : 105821104221
KELAS : 3B TEKNIK ELEKTRO
TUGAS : SISTEM MIKROPROSESOR

Soal !
1. Apa yang anda ketahui tentang kode operasi
2. Jelaskan fungsi pencacah program ( program counter ) ?
3. Jelaskan tugas memory address register ( MAR ) ?
4. Jelaskanlah tentang kode operasi yang anda ketahui?
5. Dapatkah anda menjelaskan perbedaan antara Mnemonik dengan op-code ?
JAWAB :

1. Operation Code adalah sebuah kode tertentu yang dipakai untuk menjalankan sistem
operasi dalam komputer. Biasanya berupa kombinasi huruf dan angka. bagian dari
instruksi bahasa mesin yang menentukan operasi yang akan dilakukan. Selain kode
operasi itu sendiri, sebagian besar instruksi juga menentukan data yang akan
mereka proses, dalam bentuk operan. Selain kode operasi yang digunakan
dalam arsitektur set instruksi dari berbagai CPU, yang merupakan perangkat keras,
kode operasi juga dapat digunakan dalam mesin komputasi abstrak sebagai bagian
dari spesifikasi kode bita mereka.

2. Fungsi dasar pencacah adalah untuk “mengingat” berapa banyak pulsa detak yang
telah dimasukkan kepada masukan, sehingga pengertian paling dasar pencacah
adalah sistem memori. Pencacah termasuk dalam kelompok rangkaian sekuensial
yang merupakan gabungan antara rangkaian kombinasional dan flip-flop.
Pencacah(Counter) merupakan suatu rangkaian logika yang berfungsi untuk
mencacah jumlah pulsa pada bagian input dan keluaran berupa digit biner dengan
saluran tersendiri setiap pangkat dua.

3. MAR berfungsi sebagai komponen yang diperintahkan oleh IR dan Control Unit untuk
mencari dan menampung alamat data serta instruksi dalam sebuah Main Memory.

4. (Inggris: operation code, disingkat opcode), dikenal juga sebagai kode mesin
instruksi, kode instruksi, suku kata instruksi, dan paket instruksi, adalah bagian dari
instruksi bahasa mesin yang menentukan operasi yang akan dilakukan.

5. Mnemonic Kode operasi (opcode) direpresentasi kan dengan singkatan – singkatan,


yang disebut mnemonic. Mnemonic mengindikasikan suatu operasi bagi CPU.
Contoh mnemonic adalah :
1. ADD = penambahan
2. SUB = subtract (pengurangan)
3. LOAD = muatkan data ke memori
Setiap opcode simbolik memiliki representasi biner yang tetap dan programer dapat
menetapkan lokasi masing – masing operand. Sedangkan Operation code (Op code),
Menspesifikasi operasi yang akan dilakukan. Kode operasi berbentuk kode biner.

Anda mungkin juga menyukai