Anda di halaman 1dari 5

PELATIHAN KETERAMPILAN BELAJAR JARAK JAUH

LEMBAR KERJA MEREKAM HASIL BACA

NAMA: GANDA PANGIHUTAN SITUNGKIR


NIM: 049655412

UNIVERSITAS TERBUKA
2022
SQ3R
SURVEY – QUESTIONS – READ – RECITE - REVIEW

A. Survey (3 sd 5 menit)
1. Judul BMP : Analisis Informasi Keuangan
2. Nama penulis BMP : Dr. Amilin, M. Si, A.K
3. Jumlah sks :3
4. Jumlah modul :9
5. Judul modul (yang akan dibaca) : Analisis Rasio Keuangan
6. Jumlah halaman : 85
7. Judul-judul kegiatan belajar pada modul yang akan dibaca
a. Rasio – rasio Kondisi Keuangan
b. Rasio Profitabilitas
c. Rasio Aktivitas dan Kebijakan Deviden

B. Questions (3 menit)
Informasi yang diharapkan akan diperoleh dari membaca modul
Tuliskan berupa pertanyaan-pertanyaan:
1. Apa Itu Rasio Keuangan?
2. Ada berapa macam rasio keuangan ?
3. Bagaimana Rumus Rasio Keuangan?
4. Apa mamfaat Rasio keuangan Tersebut?

C. Read (10 menit)


Membaca keseluruhan isi modul dengan:
1. Menggaris bawahi kata/kalimat penting untuk diingat/dibahas
2. Menstabilo kata/kalimat
3. Membuat catatan kecil pada modul atau pada Lembar Kerja ini:
a. Bentuk bentuk Rasio keuangan.
b. Rumus Rasio Keuangan

D. Recite (5 menit):
Ceritakan atau ungkapkan apa yang sudah dibaca secara lisan atau tertulis

Sudah Mengeri apa itu rasio keuangan, macam-macam rasio yang digunakan, rumus
Rasio Keunagan dan Perlunya analisis rasion keuangan tersebut
E. Review (5 menit)
1. Pertanyaan apa saja yang sudah terjawab?
Semua terjawab: mulai: Apa Itu Rasio Keuangan?, Ada berapa macam rasio
keuangan ?, Bagaimana Rumus Rasio Keuangan? Dan Apa mamfaat Rasio
keuangan Tersebut?

2. Konsep apa yang sudah dipahami?

Rumus Rasio Keuangan dan mamfaat analisis rasio Keuangan Tersebut

3. Konsep apa yang belum dipahami?

Tidak ada
PETA PIKIRAN/PETA KONSEP
(Gambarkan peta pikiran/peta konsep dari materi yang telah dipelajari)

Rasio Lancar (Current Ratio),Rasio


Sangat Lanacar (Quict Ratio), Rasio
kas (Cash Ratio),Rasio Perputaran
Rasio Likuiditas (Liquidity Ratio)
Kas (Cash Turn Over),Rasio
Persediaan dan modal kerja
(Inventory to Net Working Capital)

Debt to Asset Ratio, Debt to Equity


Ratio,Long Term Debt to Equity
Ratio,Tangible Assets debt
Rasio Solvabilitas (Leverage Ratio)
Coverage,Current Liabilities to Net
worth, Times Interest Earned, Fixed
Charged Coverage
Analisi Rasio Keuangan

Profit Margin, ROI, ROE, Laba per


Rasio Profitibilitas
Lembar saham, ROA

Perputaran Piutang,Rata-rata
penagihan piutang, Perputaran
Persediaan, Rata-rata penagihan
Rasio Aktivitas
persediaann, Perputaran Modal
kerja, Perputaran Aktiva Tetap,
Perputaran Aktiva

Anda mungkin juga menyukai