Anda di halaman 1dari 3

Menurut Jousma (Walker, 2012), “Technopreneurship adalah pemanfaatan ilmu pengetahuan teknologi

dan industri dengan menghasilkan nilai ekonomis.”

Kreatif merupakan “kemampuan berpikir dalam menemukan ide-ide yang baru”

Inovatif merupakan “Proses untuk dapat mengubah peluang usaha menjadi suatu gagasan yang baru
yang dapat menghasilkan uang.”

Contoh-contoh kegagalan dalam melaksanakan K3 pada suatu produksi, adalah sebagai berikut:
- Menggunakan media kertas yang tidak dianjurkan dalam menggambar
- Pemilihan bahan yang asal-asalan pada media cetak indoor ataupun outdoor
- Kelalaian dalam menyimpan format data digital, seperti terjatuh, patah, meleleh, terkena virus

Point-point yang merupakan K3 dalam pekerjaan industri


keselamatan pada individu pekerja
keselamatan pada peralatan kerja
keselamatan pada lingkungan kerja
keselamatan pada hasil kerja

Jaminan yang diberikan kepada pekerja oleh pemberi kerja yang berkaitan dengan K3 dalam pekerjaan
bidang DKV, yaitu jaminan sosial dan K3

Kepanjangan dari EGD adalah Environmental Graphic Design

Salah satu dampak negatif dari perkembangan industri DKV terhadap lingkungan, yaitu menyebabkan
polusi udara, air, tanah dan suara

Syarat suatu produk memiliki nilai ekonomi yang tinggi, yaitu Acceptability, Durability, Uniformity

Design Thinking adalah “cara berpikir terhadap permasalah yang sedang terjadi dalam lingkup
mendesain”

Industri Kreatif adalah “Industri yang menitikberatkan produksi melalui pemanfaatan sumber daya
proses Kreatif.“

Inventif adalah “Pandai mencipta atau merancang sesuatu yang sebelumnya tidak ada, disebut”

Teknik Arsir adalah “Teknik menggambar dengan membuat garis sejajar atau menyilang agar
mendapatkan kesan gelap terang pada objek gambar.”

Alat & bahan untuk menggambar dengan Teknik Kering, yaitu Pensil, penghapus, kertas, krayon.

Fungsi dari ilustrasi adalah dapat menjelaskan suatu peristiwa, naskah tertulis, serta dapat menghiasi
halaman buku, majalah, ataupun surat kabar.

Serif = jenis font yang memiliki kaki/lengan & terdapat perbedaan antara tebal & tipis
hurufnya
Sans Serif = jenis font dengan bentuk paling normal, tebal & tipis hurufnya sama serta tidak
memiliki
lengan/kaki
Script = jenis font dengan bentuk huruf tegak bersambung
Dekoratif/Display = jenis font dengan bentuk huruf yang memiliki unsur dekorasi
Egyptian = jenis font yang memberi kesan kuat & kokoh
Miscellanous = jenis font gabungan dari kelima font diatas
komposisi tipografi, yaitu tebal, miring, garis bawah, huruf berwarna, huruf kapital

Anatomi tipografi, yaitu Berat, Proporsi, Kemiringan

1) Kamera Lomo 2) Kamera DSLR 3) Kamera Polaroid 4)Digital Pocket

5) Lensa Tele 6) Lensa Fix 7) Lensa Kit 8) Fish Eye

Frame Size Pengambilan Gambar


Extreme Long Shot = dari jarak yang sangat jauh.
Long Shot = dari jarak cukup jauh, objek masih terlihat jelas
Full Shot = dari ujung kepala ke ujung kaki
Medium Long Shot = dari ujung kepala ke lutut
Medium Shot = dari ujung kepala ke pinggang
Medium Close Up = dari ujung kepala ke dada
Close Up = dari ujung kepala ke leher bagian bawah
Big Close Up = dari ujung kepala ke dagu
Extreme Close Up = dari jarak sangat dekat, hanya focus ke satu bagian saja

1) Bird Eye View


2) High Angle
3) Normal Eye View
4) Low Angle
5) Frog Eye View

CorelDraw adalah salah satu contoh aplikasi vector yang paling sering digunakan.

Urutan pembuatan dokumen baru pada CorelDraw


a) klik menu “File”
b) klik “Create New Document”
c) atur ukuran yang diinginkan
d) klik “Oke”

Pilih menu Combine saat ingin mengkombinasikan 2 objek atau lebih pada CorelDraw.

Tekan Alt+Enter untuk menampilkan Properties pada CorelDraw.


Ctrl + + untuk memperbesar (Zoom In) tampilan pada CorelDraw.

Ctrl + - untuk memperkecil (Zoom Out) tampilan pada CorelDraw.


RGB merupakan singkatan dari Red Green Blue

1. 1) Artistic Media
2. 2) Rectangle Tools
3. 3) Ellips Tools
4. 4) Polygon Tools
5. 5) Text Tools untuk membuat Teks/Text

Anda mungkin juga menyukai