Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS CAPAIAN PEMBELAJARAN, TUJUAN PEMBELAJARAAN DAN ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : IPAS

Kelas/Fase : B/4

Semester : II (Dua)

Elemen Capaian Tujuan Alur Tujuan Pembelajaran Materi Kelas


Pembelajaran Pembelajaran
Pemahaman Peserta didik Menceritakan Peserta didik mengetahui corak budaya Kerajaan-kerajaan di 4
Konsep mengenal perkembangan kerajaan di tempat tinggalnya Indonesia yang bercorak
keragaman budaya, sejarah tempat Peserta didik mengetahui kerajaan yang Hindu-Budha yaitu:
kearifan local, tinggal yaitu bercorak hindu budha  Kerajaan Sriwijaya
sejaarah (baik mengetahui corak Peserta didik mengetahui kerajaan ditempat  Kerajaan Kutai
tokoh maupun budaya kerajaan- tinggalnya yang bercorak hindu  Kerajaan
periodisasinya di kerajaan ditempat Peserta didik mengetahui raja-raja kerajaan Tarumanegara
provinsi tempat tinggalnya yaitu tarumanegara  Kerajaan Kediri
tinggalnya kerajaan yang Peserta didik mengetahui pusat kerajaan  kerajaanSingasari
bercorak hindu tarumanegara  Kerajaan
budha Peserta didik mengetahui pusat kerajaan Majapahit
Kediri  Kerajaan Mataram
Peserta didik mengetahui raja-raja kerajaan Kuno
singasari
Peserta didik mengetahui raja-raja kerajaan
majapahit
Peserta didik mengetahui pendiri kerajaan
mataram kuno
Menceritakan Peserta didik mengetahui kerajaan islam Kerajaan kerajaan di 4
perkembangan didaerah tempat tinggalnya Indonesia yang bercorak
sejarah tempat Peserta didik mengetahui raja-raja kerajaan Islam
tinggal yaitu aceh  Samudra pasai
mengetahui corak Peserta didik mengetahui pendiri kerajaan  Aceh Darussalam
budaya kerajaan- demak  Kerajaan Demak
kerajaan ditempat Peserta didik mengetahui asal muasal  Kerajaan Pajang
tinggalnya yaitu kerajaan pajang  Kerajaan
kerajaan yang Peserta didik mengetahui raja-raja kerajaan Mataram
bercorak Islam mataram  Kerajaan Banten
Peserta didik mengetahui raja kerajaan  Kerajaan Ternate
banten dan Tidore
Peserta didik mengetahui wilayah kerajaan  Kerajaan Gowa
ternate Talo
Peserta didik mengetahui daerah kerajaan
gowa talo
Menceritakan Peserta didik mengetahui kerajaan daerah Kerajaan pulau Lombok: 4
perkembangan tempat tinggalnya yaitu di pulau lombok Kerajaan Selaparang
sejarah tempat Peserta didik mengetahui asal muasal
tinggal yaitu kerajaan berdirinya kerajaan selaparang
pulau lombokyaitu Peserta didik mengetahui nama lain daerah
kerajaan Selaparang tempat tinggalnya (selaparang)

Anda mungkin juga menyukai