Anda di halaman 1dari 2

Evaluasi Kesesuaian Peresepan Terhadap

Formularium
No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 1/2

Puskesmas RUSDI, SKM


KILO NIP. 19710717 199703 1 008

9. Pengertian Evaluasi kesesuaian peresepan terhadap formularium adalah suatu


proses yang sistematis untuk menentukan sampai sejauh mana
kesesuaian peresepan terhadap formularium yang telah tercapai
10. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk melakukan
evaluasi kesesuaian peresepan terhadap formularium
11. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor: tentang
Penyediaan obat yang menjamin ketersediaan obat
12. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
HK..01.07/MENKES/6485/2021 tentang Formularium Nasional;
13. Prosedur/ 5.1. Persiapan alat dan bahan :
Langkah-langkah a. Formularium Nasional
b. Formularium Puskesmas
c. LPLPO
d. Kartu Stok
e. Pulpen
5.2. Petugas yang melaksanakan:
a. Petugas Farmasi
b. Penangung Jawab UKP
5.1. Langkah-langkah:
a. Petugas farmasi menginformasikan kepada petugas penulis
resep tentang isi Formularium
b. Petugas mengambil sampling 20% dari total kunjungan
c. Petugas merekap data resep setiap hari
d. Petugas menghitung persentase antara obat yang tidak sesuai
Formularium dengan jumlah jenis obat di puskesmas yang
tercantum di Formularium
e. Petugas melaporkan hasil evaluasi kesesuaian peresepan
dengan Formularium kepada kepala puskesmas dan
penanggung jawab UKP
14. Diagram Alir

Petugas farmasi
Petugas mengambil sampling 20% dari
menginformasikan kepada
total kunjungan
petugas penulis resep

tentang isi Formularium


Petugas merekap data resep setiap hari

Petugas menghitung persentase antara obat

yang tidak sesuai Formularium dengan

jumlah jenis obat di puskesmas yang

Petugas melaporkan hasil

evaluasi kesesuaian

peresepan dengan

Formularium kepada

15. Hal-hal yang perlu Kesesuaian ketersediaan obat di puskesmas terhadap formularium
diperhatikan
16. Unit terkait Sub unit puskesmas dan jaringannya
17. Dokumen terkait 9.1. Formularium Nasional
9.2. Formularium Puskesmas
9.3. LPLPO
9.4. Kartu Stok
18. Rekaman historis
perubahan Tanggal mulai
No. Yang diubah No. Perubahan
diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai