Anda di halaman 1dari 4

TINDAK LANJUT EFEK SAMPING OBAT DAN KTD

No. Dokumen : 440/SOP/27.21/2023


No. Revisi : 02
SOP
Tanggal Terbit : 02/02/2023
Halaman : 1/3
UPTD
Sunarto, S. Kep. Ns
PUSKESMAS
NIP.196905281996031006
CLUWAK

A Pengertian Tindak lanjut Efek samping suatu obat adalah kegiatan untuk
melakukan upaya perbaikan atas kejadian efek samping obat dan KTD.
B Tujuan Sebagai acuan kerja penerapan langkah-langkah untuk melakukan
tindak lanjut efek obat samping obat dan mendokumentasikan setiap
KTD.
C Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Cluwak Nomor
440/5.1.1/2023 Tentang Pelayanan Kefarmasian
D Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 26
Tahun 2020 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Kesehatan
Republik Indonesia Nomor 74 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan
Kefarmasian di Puskesmas;
3. Petunjuk Teknis Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas Tahun
2019;
4. Pedoman Pelayanan Unit Kefarmasian Puskesmas Cluwak Tahun
2022;
E Alat dan ATK
Bahan
F Prosedur 1.Petugas farmasi menerima keluhan dari pasien/keluarga pasien
tentang efek samping obat.
2.Petugas farmasi mengidentifikasi identitas pasien melalui bagian
pendaftaran dengan melihat rekam medis terakhir kunjungan.
3.Petugas farmasi menyampaikan hal tersebut kepada dokter/dokter gigi
penulisan resep.
4.Petugas farmasi menanyakan kepada dokter/dokter gigi penulisan
resep, tindakan yang harus dilakukan apabila obat sudah diminum
pasien sebelum obat pengganti yang sesuai resep diberikan.
5.Petugas unit menuliskan nama obat yang menimbulkan efek samping
dan KTD di Rekam medis.
6.Petugas farmasi menulis laporan Efek samping dan KTD di buku yang
tersedia.
7.Petugas farmasi menyiapkan obat pengganti.
8.Petugas farmasi menjelaskan kepada pasien tentang efek samping obat
yang sebelumnya.
9.Petugas farmasi menyerahkan obat pengganti (yang sesuai resep)
dengan kata-kata asertif kepada pasien/keluarganya.
TINDAK LANJUT EFEK SAMPING OBAT DAN KTD
UPTD No. Dokumen : 440/SOP/27.21/2023 Sunarto, S. Kep. Ns
PUSKESMAS No. Revisi : 02 NIP.
SOP
CLUWAK Tanggal Terbit : 02/02/2023 196905281996031006
Halaman : 3/3

10. Petugas farmasi memberikan penjelasan tentang obat pengganti


apabila terjadi efek samping dan KTD kembali maka menganjurkan
untuk cek alergi.
G Diagram
Alir Petugas farmasi menerima keluhan dari
pasien/keluarga pasien tentang efek samping obat.

Petugas farmasi mengidentifikasi identitas pasien melalui


bagian pendaftaran dengan melihat rekam medis terakhir
kunjungan.

Petugas farmasi menyampaikan hal tersebut kepada


dokter/dokter gigi penulisan resep.

Petugas farmasi menanyakan kepada dokter/dokter gigi


penulisan resep.

Petugas unit menuliskan nama obat yang menimbulkan


efek samping dan KTD di Rekam medis.

Petugas farmasi menulis laporan Efek samping dan KTD


di buku yang tersedia.

Petugas farmasi menyiapkan obat pengganti.

Petugas farmasi menjelaskan kepada pasien tentang efek


samping obat yang sebelumnya.

Petugas farmasi menyerahkan obat pengganti ( yang


sesuai resep ) dengan kata-kata asertif

. Petugas farmasi memberikan penjelasan tentang obat


pengganti apabila terjadi efek samping dan KTD
kembali maka menganjurkan untuk cek alergi.

H Peringatan Petugas menuliskan alergi obat pada rekam medis dengan bolpen merah
TINDAK LANJUT EFEK SAMPING OBAT DAN KTD
UPTD No. Dokumen : 440/SOP/27.21/2023 Sunarto, S. Kep. Ns
PUSKESMAS No. Revisi : 02 NIP.
SOP
CLUWAK Tanggal Terbit : 02/02/2023 196905281996031006
Halaman : 3/3

I Unit 1. Pelayaanan Farmasi (Apotek dan Gudang Obat).


Terkait 2. Pelayanan Pemeriksaan Umum.
3. Pelayanan Pemeriksaan Lansia dan Difabel.
4. Pelayanan Gawat Darurat
5. Pelayanan Rawat Inap
6. Pelayanan KIA
7. Pelayanan Mampu Persalinan
8. Pelayanan Pemeriksaan Gigi dan Mulut
J Dokumen Non Conformity Report
Terkait
K Catatan 1. Penyesuaian kebijakan terbaru
Revisi 2. Penyesuaian referensi terbaru
TINDAK LANJUT EFEK SAMPING OBAT DAN KTD
No. Dokumen :440/DT/27.21/2023
Daftar No. Revisi : 02
Tilik Tanggal Terbit : 02/02/2023
Halaman : 1/1
UPTD
Sunarto, S. Kep. Ns
PUSKESMAS
NIP.196905281996031006
CLUWAK

Unit :……………………………………………………………………..............
Nama Petugas :………………………………………………………………………...........
Tanggal Pelaksanaan:………………………………………………………………………..........
NO. KEGIATAN YA TIDAK TB
1. Apakah petugas menerima keluhan dari pasien tentang
ESO?
2. Apakah petugas farmasi mengidentifikasi identitas pasien
melalui bagian pendaftaran dengan melihat rekam medis
terakhir kunjungan?
3. Apakah petugas farmasi menyampaikan hal tersebut kepada
dokter/dokter gigi penulisan resep?
4. Apakah petugas farmasi menanyakan kepada dokter/ dokter
gigi penulisan resep?
5. Apakah petugas unit menuliskan nama obat yang
menimbulkan efek samping dan KTD di Rekam medis ?
6. Apakah petugas farmasi menulis laporan Efek samping dan
KTD di buku yang tersedia?
7. Apakah petugas farmasi menyiapkan obat pengganti?

8. Apakah petugas farmasi menjelaskan kepada pasien tentang


efeksamping obat yang sebelumnya?
9. Apakah petugas farmasi menyerahkan obat pengganti ( yang
sesuai resep) dengan kata-kata asertif ?
10. Apakah petugas farmasi memberikan penjelasan tentang obat
pengganti dan menganjurkan untuk cek alergi apabila terjadi
efek samping dan KTD kembali?
JUMLAH

CR :…………………………………………………………………..%

………………………………..
Pelaksana/ Auditor

(………………………)

Anda mungkin juga menyukai