Anda di halaman 1dari 1

LAPORAN PENDAHULUAN UKL-UPL

PEMBANGUNAN JARINGAN GAS (JARGAS) SAMBUNGAN RUMAH (SR) UNTUK RUMAH TANGGA KAB SUBANG

Jenis laporan pekerjaan penyusunan Upaya Pengelolaan Lingkungan Hidup


dan Upaya Pemantauan Lingkungan Hidup (UKL-UPL) Pembangunan Jaringan Gas
(Jargas) Sambungan Rumah (SR) Untuk Rumah Tangga Kabupaten subang yang harus
diserahkan kepada Pengguna Jasa adalah :
1. Laporan Pendahuluan
Laporan Pendahuluan memuat antara lain latar belakang, tujuan dan sasaran
studi, kegunaan, ruang lingkup, metodologi pelaksanaan pekerjaan, rencana
kegiatan, jadwal pelaksanaan, dan lain-lain. Laporan Pendahuluan diserahkan
1 (satu) bulan setelah dikeluarkannya SPMK berupa hardcopy sebanyak 5
(lima) eksemplar.
2. Laporan Akhir

Laporan Akhir memuat hasil akhir kegiatan penyusunan dokumen UKL-UPL


yang merupakan penyempurnaan dari tahap-tahap sebelumnya dan telah
disepakati dengan Tim Teknis yang berada di bawah koordinasi Dinas Tenaga
Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Subang. Laporan Akhir diserahkan 1(satu)
bulan setelah dikeluarkannya SPMK berupa hardcopy sebanyak 5 (lima)
eksemplar.

3. CD Soft File
CD Soft File, yang memuat soft copy (soft file) seluruh laporan hasil
pelaksanaan pekerjaan (Laporan Pendahuluan dan Laporan Akhir) sebanyak 5
(lima) keping CD.

V-1

Anda mungkin juga menyukai