Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada : Kepala UPTD Puskesmas Sagu


Dari : Nama : Sukmawati Muhamad, S.KM ,dkk
Tanggal : 13 Juni 2023
Tembusan : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Flores Timur

I. Dasar : Surat Tugas Nomor: / UPS /SPT /VI/ 2023


II. Maksud dan Tujuan : Melaksanakan Kegiatan Kelas Ibu Hamil Desa Sagu

III. Kegiatan yang dilakukan :


a. Melapor diri kepada kepala Desa Lamahoda
b. Mendata ibu hamil yang hadir bersama suami
c. Pembukaan oleh Pj Jaringan Desa Lamahoda
d. Menyampaikan Materi Kehamilan tentang :
 Gizi Ibu Hamil (Makanan yang dikonsumsi dan makanan yang perlu dihindari)
 Porsi makan dan minum ibu hamil untuk kebutuahan sehari
 Perawatan sehari-hari ibu hamil dan hal-hal yang perlu dihindari
 Stress pada Ibu Hamil
 Persiapan Persalinan (Dana)
 Psikologi Ibu Hamil
 Kebersihan Ibu Hamil
 Aktifitas yang boleh dilakukan ibu hamil dan yang dilarang untuk ibu hamil
 Suami Siaga
IV. Masalah / Temuan : Ada ibu hamil yang tidak hadir pada kegiatan kelas ibu
Ibu hamil , dan ada ibu hamil yang menhadiri kelas ibu
hamil tanpa membawa suaminya
V. Jalan Keluar yang ditempuh : KIE ibu. agar mengajak ibu hamil dan suami yang
belum hadir agar mengikuti kelas Ibu hamil di lain
kesempatan
VI. Rekomendasi dan lain-lain : Menyampaikan kepala desa agar memfasilitasi ibu
hamil dan suami agar mengikuti kegiatan berikutnya.
VII. Kesimpulan dan Saran
Dari hasil Kegiatan kelas ibu hamil ada 10 ibu hamil yang hadir tanpa didampingi suami
suami ,2 ibu hamil tidak hadir,semoga kegiatan berikut semua ibu hamil dan suami hadir
dalam mengikuti kegiatan kelas ibu ini.
VIII. Penutup
Demikian laporan perjalanan dinas dalam rangka melaksanakan Kegiatan Kelas ibu hamil
di Desa Sagu tanggal 13 Juni 2023,telah selesai dilaksanakan untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Sagu, 13 Juni 2023


Pelapor

1.Sukmawati Muhamad, S.KM …….


2.Adriana Uba Tupen, A.Md.Gz……….
LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada : Kepala UPTD Puskesmas Sagu


Dari : Nama : Sukmawati Muhamad, S.KM ,dkk
Tanggal : 15 Juni 2023
Tembusan : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Flores Timur

IX. Dasar : Surat Tugas Nomor: / UPS /SPT /VI/ 2023


X. Maksud dan Tujuan : Melaksanakan Kegiatan Kelas Ibu Hamil Desa Kolimasang

XI. Kegiatan yang dilakukan :


e. Melapor diri kepada kepala Desa Kolimasang
f. Mendata ibu hamil yang hadir bersama suami
g. Menyampaikan Materi Kehamilan tentang :
 Gizi Ibu Hamil (Makanan yang dikonsumsi dan makanan yang perlu dihindari)
 Porsi makan dan minum ibu hamil untuk kebutuahan sehari
 Perawatan sehari-hari ibu hamil dan hal-hal yang perlu dihindari
 Stress pada Ibu Hamil
 Persiapan Persalinan (Dana)
 Psikologi Ibu Hamil
 Kebersihan Ibu Hamil
 Aktifitas yang boleh dilakukan ibu hamil dan yang dilarang untuk ibu hamil
 Suami Siaga
XII. Masalah / Temuan : Ada ibu hamil yang tidak hadir pada kegiatan kelas ibu
Ibu hamil , dan ada ibu hamil yang menhadiri kelas ibu
hamil tanpa membawa suaminya
XIII. Jalan Keluar yang ditempuh : KIE ibu. agar mengajak ibu hamil dan suami yang
belum hadir agar mengikuti kelas Ibu hamil di lain
kesempatan
XIV. Rekomendasi dan lain-lain : Menyampaikan kepala desa agar memfasilitasi ibu
hamil dan suami agar mengikuti kegiatan berikutnya.
XV. Kesimpulan dan Saran
Dari hasil Kegiatan kelas ibu hamil ada 11 ibu hamil yang hadir,hanya ada satu ibu hamil
yang dating membawa suaminya. Dan ada 1 ibu hamil tidak hadir,semoga kegiatan berikut
semua ibu hamil dan suami hadir dalam mengikuti kegiatan kelas ibu ini.
XVI. Penutup
Demikian laporan perjalanan dinas dalam rangka melaksanakan Kegiatan Kelas ibu hamil
di Desa Kolimasang tanggal 15 Juni 2023,telah selesai dilaksanakan untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Sagu, 15 Juni 2023


Pelapor

1.Sukmawati Muhamad, S.KM …….


2.Adriana Uba Tupen, A.Md.Gz……….
LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada : Kepala UPTD Puskesmas Sagu


Dari : Nama : Sukmawati Muhamad, S.KM ,dkk
Tanggal : 16 Juni 2023
Tembusan : Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Flores Timur

XVII. Dasar : Surat Tugas Nomor: / UPS /SPT /VI/ 2023


XVIII. Maksud dan Tujuan : Melaksanakan Kegiatan Kelas Ibu Hamil Desa Kolilanang

XIX. Kegiatan yang dilakukan :


h. Melapor diri kepada kepala Desa Kolilanang
i. Mendata ibu hamil yang hadir bersama suami
j. Menyampaikan Materi Kehamilan tentang :
 Gizi Ibu Hamil (Makanan yang dikonsumsi dan makanan yang perlu dihindari)
 Porsi makan dan minum ibu hamil untuk kebutuahan sehari
 Perawatan sehari-hari ibu hamil dan hal-hal yang perlu dihindari
 Stress pada Ibu Hamil
 Persiapan Persalinan (Dana)
 Psikologi Ibu Hamil
 Kebersihan Ibu Hamil
 Aktifitas yang boleh dilakukan ibu hamil dan yang dilarang untuk ibu hamil
 Suami Siaga
XX. Masalah / Temuan : Ada ibu hamil yang tidak hadir pada kegiatan kelas ibu
Ibu hamil , dan ada ibu hamil yang menhadiri kelas ibu
hamil tanpa membawa suaminya
XXI. Jalan Keluar yang ditempuh : KIE ibu. agar mengajak ibu hamil dan suami yang
belum hadir agar mengikuti kelas Ibu hamil di lain
kesempatan
XXII. Rekomendasi dan lain-lain : Menyampaikan kepala desa agar memfasilitasi ibu
hamil dan suami agar mengikuti kegiatan berikutnya.
XXIII. Kesimpulan dan Saran
Dari hasil Kegiatan kelas ibu hamil ada 11 ibu hamil yang hadir,hanya ada satu ibu hamil
yang dating membawa suaminya. Dan ada 1 ibu hamil tidak hadir,semoga kegiatan berikut
semua ibu hamil dan suami hadir dalam mengikuti kegiatan kelas ibu ini.
XXIV. Penutup
Demikian laporan perjalanan dinas dalam rangka melaksanakan Kegiatan Kelas ibu hamil
di Desa Kolilanang tanggal 16 Juni 2023,telah selesai dilaksanakan untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Sagu, 16 Juni 2023


Pelapor

1.Sukmawati Muhamad, S.KM …….


2.Adriana Uba Tupen, A.Md.Gz……….

Anda mungkin juga menyukai