Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI PENYUSUNAN BUTIR SOAL PKN

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL


TAHUN PELAJARAN 2022-2023
Mata Pelajaran : PKN ( Tema 3 dan 4)
Kelas : 2
KOMPETENSI JENIS NO BENTUK KUNCI
NO INDIKATOR SOAL SKOR BUTIR SOAL
DASAR KEMAMPUAN SOAL SOAL JAWABAN
3.3 Ingatan Disajikan soal, siswa mampu Sebagai warga negara Indonesia kita D
Mengidentifikasi mengetahui sikap yang harus wajib ... kerukunan
jenis-jenis dikembangkan dalam A. merusak
6 PG 1
keberagaman mewujudkan persatuan dalam B. menghilangkan
karakteristik keragaman . C. menghancurkan
individu di D. menjaga
sekolah Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu Siti bersama A
mengetahui Sikap terhadap teman-temannya
teman yang membutuhkan sedang
pertolongan mengumpulkan ...
untuk membantu
teman sekelas
2 PG 1
yang terkena
musibah
A. sumbangan
B. pujian
C. kritikan
D. kotak makanan
Aplikasi Ketika ada teman yang sedang dalam C
kesusahan maka kita harus ....
4 PG 1
A. membiarkannya C. menolongnya
B. memusuhinya D. menjauhinya
Pemahaman Disajikan soal, siswa mampu 3 PG 1 Kerukunan di sekolah dapat B
menyebutkan kerukunan di menciptakan suasana yang ....
sekolah A. tidak aman C. gaduh
B. damai dan tentram D. ramai
Pemahaman  Jika mempunyai teman dari daerah rukun
23 Isian 2
berbeda, kita harus tetap ….
Aplikasi disajikan soal, siswa mampu Sikap kita terhadap teman yang B
mengetahui tindakan yang di berbeda agama di sekolah ....
lakukan dalam menghadapi A. membencinya
5 PG 1
perbedaan agama. B. menghormatinya
C. menjauhinya
D. mengikutinya
Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu Saat bertemu dengan teman yang A
mengetahui praktik kerukunan berbeda agama maka kita harus ....
antar umat beragama. A. mengucapkan salam
7 PG 1
B. pura-pura tidak melihat
C. menjauh darinya
D. membencinya
Ingatan Dengan tidak membeda-bedakan Umat beragama
agama antara orang satu dengan yang
24 Isian 2 lain berarti mereka mempraktikkan
budaya kerukunan antar ....

Ingatan Disajikan soal, siswa mampu A


menyebutkan sikap yang baik
dilakukan di rumah

8 PG 1
Salah satu contoh sikap yang baik
ketika di rumah adalah ....
A. membantu ibu memasak
B. bermain hp tidak ingat waktu
C. tidak membereskan mainan
D. menonton TV seharian
Aplikasi Sebelum masuk ke dalam rumah, salam
sebaiknya kita mengucapkan ....
17 Isian 2

Ingatan Disajikan soal, siswa mampu Membersihkan rumah adalah D


menyebutkan manfaat perbuatan yang ....
9 PG 1
membersihkan rumah A. jelek C. tidak baik
B. berbahaya D. bermanfaat
Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu  Jika diberi tugas oleh ibu guru di dikerjakan
mengetahui tugas seorang sekolah harus ….
22 Isian 2
siswa terhadap lingkungan
sekolah.
Ingatan Disajikan soal, siswa mampu Kartika adalah anak yang rajin, setiap Membereskan
menyebutkan tugas seorang 16 Isian 2 bangun tidur ia selalu ... tempat
anak di rumah dengan tepat. tidurnya
Pemahaman Disajikan soal, siswa mampu Sebutkan salah satu sikap yang baik Memberi salam
menyebutkan Sikap terhadap 26 Uraian 3 dengan teman yang berbeda agama ! ketika bertemu
teman yang berbeda agama.
Ingatan Disajikan soal, siswa mampu Menjaga kebersihan di sekolah adalah D
mengetahui sikap yang di kewajiban dari ....
tunjukkan dalam menjaga A. siswa
14 PG 1 B. orang tua
kebersihan sekolah.
C. masyarakat
D. semua warga sekolah

Ingatan Disajikan soal, siswa mampu Melaksanakan kegiatan bersama persatuan


mengetahui cara mewujudkan anggota keluarga akan mempererat ...
18 Isian 2
persatuan dengan tepat. di rumah.

3.4 Memahami Ingatan Gotong royong akan membuat Cepat selesai


Disajikan soal, siswa mampu
makna bersatu 19 Isian 2 pekerjaan semakin ....
mengetahui sikap dari kerja
dalam keberagaman
sama dengan tepat.
di rumah dan di
Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu 13 PG 1 B
sekolah. mengetahui akibat dari Sikap
mementingkan kepentingan
pribadi di atas kepentingan
umum.

membuang sampah sembarangan akan


mengakibatkan ….
A. lingkungan bersih
B. lingkungan kotor
C. kenyamanan
D. keindahan

Apakah membantu teman yang Iya, termasuk


Disajikan soal, siswa mampu
terkena musibah termasuk sikap yang sikap yang baik
mengetahui wujud dari hidup 27 Uraian 3
baik ?
dalam kebersamaan.

Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu menjenguknya


mengetahui wujud dari hidup
dalam kebersamaan.
.
20 Isian 2

Ketika ada teman yang sakit sebaiknya


kita ....

pemahaman Disajikan soal, siswa mampu 15 PG 1 D


mengetahui sikap yang di
cerminkan dengan gotong
royong
Gambar tersebut menunjukkan
kerja sama dalam ….
A. belajar
B. olahraga
C. permainan
D. piket kelas

Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu Membuang sampah ke selokan akan Banjir
mengetahui kegiatan yang mengakibatkan terjadinya ….
21 Isian 2
bukan mencerminkan sikap
hidup bersama di lingkungan.
Ingatan Disajikan soal, siswa mampu Kegiatan yang mencerminkan sikap B
mengetahui kegiatan yang hidup bersama di lingkungan , kecuali..
bukan mencerminkan sikap
hidup bersama di lingkungan. A. Bermusyawarah
1 PG 1 B. Membuang sampah
sembarangan
C. Kerja bakti
D. Belajar kelompok
Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu B
menyebutkan manfaat
persatuan keluarga dalam
menjaga kebersihan rumah

Hari Minggu Dayu dan Keluarga


10 PG 1
membersihkan rumah bersama-sama
sehingga pekerjaan lebih …selesai
A. lama
B. Cepat
C. Lambat
D. susah
Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu 12 PG 1 A
menyebutkan beberapa
kebersamaan di rumah
Sebelum berangkat ke sekolah Dayu
selalu …
A. Sarapan bersama
B. Belajar
C. menonton TV
D. bermain

Pemahaman Disajikan soal, siswa mampu 11 PG 1 Gambar yang menunjukkan persatuan B


menyebutkan manfaat dalam keragaman di tempat bermain
persatuan ketika bermain yaitu ....
A.

B.

C.

D.
pemahaman Disajikan soal, siswa mampu Jika lingkungan bermain selalu bersih, nyaman
menyebutkan manfaat maka kita bisa bermain dengan ….
persatuan ketika bermain 25 Isian 2

Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu Tuliskan satu contoh sikap menjaga Membuang
menyebutkan sikap yang di kebersihan di lingkungan sekolah ! sampah ke
tunjukkan dalam menjaga tempatnya
kebersihan sekolah. 28 Uraian 3

Aplikasi Disajikan soal, siswa mampu Tuliskan satu contoh sikap menjaga  Menyapu
menyebutkan kebersamaan kebersihan di rumah ! lantai
dalam menjaga kebersihan di  Mencuci
rumah piring
29 Uraian 3
 Memberekan
tempat tidur
/disesuaikan

Ingatan Siapa saja yang harus menjaga Keluarga di


kebersihan di lingkungan rumah ? rumah: ayah,
30 Uraian 3 ibu , kakak, adik
KUNCI JAWABAN SOAL PKN KLS 2 II ISIAN III. Uraian
I. Pilihan Ganda 16. membereskan 26. Memberi salam ketika bertemu
17. salam 27. Iya, termasuk sikap yang baik
1. B 18. persatuan 28. Membuang sampah ke tempatnya /
2. A 19. cepat selesai disesuaikan
3. B 20. menjenguknya 29. Menyapu lantai, Mencuci piring,
4. C 21. banjir membereskan tempat tidur
5. B 22. dikerjakan 30. Keluarga di rumah: ayah, ibu , kakak,
6. D 23. rukun adik
7. A 24. Membereskan
8. A 25. Nyaman
9. D
10. B
11. B
12. A
13. B
14. D
15. D

Anda mungkin juga menyukai