Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA

Demonstrasi Kontekstual:

1. Silahkan Bapak/ibu Cermati data awal di bawah ini apa pendapat anda
mengenai kecukupan data tersebut?

Data berikut ini:


Jumlah siswa Kelas X adalah 30 orang, yang terdiri dari 10 siswa laki-laki
dan 20 siswa perempuan yang berasal dari latar belakang, etnis, budaya,
sosial dan ekonomi berbeda. Siswa berkacamata 6 orang dan menggunakan
alat bantu dengar 1 orang siswa. Dalam menyusun program layanan
Bimbingan Konseling data apa saja yang dibutuhkan dalam memetakan Profil
Siswa.

2. Tentukan asesmen apa saja yang anda gunakan untuk melengkapi


kecukupan data tersebut, berikan penjelasannya?
3. Tentukan langkah-langkah apa saja yang bapak/Ibu lakukan dalam menyusun
atau memilih instrumen Asesmen layanan Bimbingan dan Konseling?

Anda mungkin juga menyukai