Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XI
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 4 GARUT
Jalan Raya Karangpawitan Pos 44182 Telp./Fax. 0262 – 444305 Garut
Websites : www.smkn4garut.sch.id E-mail : smkn4garut@yahoo.co.id

NOTULEN
MENGIDENTIFIKASI ASET/ KEKUATAN/ SUMBER DAYA
YANG DIMILIKI SMK NEGERI 4 GARUT
BERSAMA MURID

Hari, Tanggal : Selasa, 16 Mei 2023

Tempat : Kelas XIII Kimia Analisis

Waktu : 11.00 – 12.00

Peserta : Murid SMKN 4 Garut Jurusan Kimia Analisis

Hasil Diskusi
Berdasarkan hasil diskusi yang dilakukan antara Calon Guru Penggerak dengan para murid
maka dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Modal manusia
- Guru yang berprestasi
- Guru yang baik dan berdedikasi tinggi
- Murid yang memiliki beragam kemampuan
- Guru yang disiplin, sopan, ramah selalu membantu jika ada hal yang tidak dipahami

2. Modal Sosial
- Sekolah selalu mengajak orang tua kami untuk berdiskusi dan memberikan
kesempatan untuk mengemukakan pendapat

3. Modal Politik
- Banyak tokoh agama dan tokoh masyarakat yang selalu datang ke sekolah untuk
bekerjasama dengan sekolah
- Sekolah bisa menjalin kerjasama dengan kepolisian dan TNI
4. Modal Agama dan Budaya
- Sekolah selalu memperingati hari-hari besar keagamaan
- Pembiasaan membaca ayat alquran sebelum pembelajaran dimulai
- Pembiasaan membaca asmaul husna pada saat upacara sekolah maupun ketika
pembelajaran di sekolah

5. Modal Fisik
- Memiliki ruang kelas yang banyak
- Memiliki mesjid sebagai sarana ibadah.
- Memiliki gedung aula untuk rapat sekolah dan acara lain yang digunakan untuk
umum
- Tersedianya lapang olahraga yang besar dan nyaman untuk proses pembelajaran
- Adanya ruangan praktikum yang menunjang proses pembelajaran
- Memiliki gedung perpustakaan yang bersih dan rapi

6. Modal Lingkungan / Alam


- Banyak pepohonan yang rimbun dan menyejukkan sehingga sekolah menjadi asri
- Mempunyai lahan yang luas yang bisa kami gunakan untuk proses pembelajaran

7. Modal Finansial
- Sekolah mempunyai dana dari pemerintah untuk memajukan sekolah dan memenuhi
fasilitas, sarana dan prasarana yang dibutuhkan oleh kami

Garut, 16 Mei 2023


Mengetahui

Notulis

Usman Firdaus, S.Pd


NIP . -
Drs. Puji Santoso
NIP. 19660629 199203 1 005

Anda mungkin juga menyukai