Anda di halaman 1dari 23

PIK-R & MONITORING

START
Menyanyikan Lagu Indonesia
Raya
DOA
Kata Sambutan
Penampilan Tarian Tor Tor
Dan Yel Yel
Latar Belakang

1 Menimba, mengembangkan, dan


mengaplikasikan ilmu sebanyak banyaknya
2 Meningkatkan kreatifitas siswa

3 Menyeimbangkan ilmu pengetahuan dengan


iman kepada Tuhan yang Maha Esa

4 Membekalkan diri dalam perencanaan


kehidupan berkeluarga
APA ITU PIK-R ????

 Pengertian
Pusat Informasi dan Konseling Remaja adalah wadah
kegiatan program Generasi Berencana (GENRE) yang
dikelola dari, oleh, dan untuk remaja. . PIK-Remaja adalah
kegiatan dari program PKBR (Penyiapan Kehidupan
Berkeluarga Bagi Remaja).
Ruang lingkup

1 Kegiatan pemberian informasi Genre

2 Pendewasaan usia perkawinan

3 Keterampilan hidup (Life Skills)

4 Pelayanan konseling

5
Pengembangan jaringan dan dukungan, dan
kegiatan kegiatan pendukung lainnya sesuai
dengan ciri dan minat remaja
Manfaat
Materi inti
Manfaat Dan Materi Inti

 Manfaat
Tempat untuk mencari solusi, perencanaan masa depan, dan
memperoleh pengetahuan tentang hidup sehat bagi kalangan anak
usia remaja.

 Materi inti
• Triad KRR (3 resiko yang dihadapi oleh remaja : Seks bebas,
HIV/ADIS,NAPZA) Penyebab utama dari masalah Kesehatan
reproduksi remaja atau TRIAD KRR diantaranya yaitu
minimnya pengetahuan remaja tentang Kesehatan reproduksi
dan dukungan orang tua, teman sebaya, dan sekolah. Triad (3
resiko) KRR (Kesehatan Reproduksi Remaja)
• PUP (Pendewasaan Usia Perkawinan). Bagi perempuan minimal
21 tahun, bagi laki laki minimal 25 tahun.
Sejarah berdirinya PIK-R
Pelajar Sempurna

1 Tumbuhnya Kesadaran Terhadap Perencanaan Masa Depan

2 Rencana Intervensi Permasalahan Remaja

3 Pembentukan PIK-R Pelajar Sempurna pada 2016/2017


Kepengurusan PIK Pelajar Sempurna
Periode 2021-2022
Struktur :
Ketua : Naufal Siregar

W. Ketua : Sultan Rafli

Sekretaris : Febrian Simanjuntak

Bendahara : Rizqina Harahap

Konselor Sebaya : Amggraeni Harianja

Pembina : Lasma Rohani, S.Pd

Pelindung : Supraba Ika Sari, S. Pd M. Pd


Kepengurusan PIK-R Pelajar Sempurna
Periode 2022-2023
Struktur :
Ketua

W. Ketua

Sekretaris

Bendahara

Konselor Sebaya

Pembina :

Pelindung : Eva Fitra, S. Pd M. Si


Visi Dan Misi

• Visi
Menjadi wadah kepercayaan bagi siswa SMA Negeri 14
Medan yang profesional demi melahirkan pelurus bangsa
yang tegar dan terencana

• Misi
a. Menjadi wadah konsultasi dan informasi bagi siswa/siswi
SMA Negeri14 Medan
b. Menjadi wadah untuk meningkatkan kreatifitas dan
aktualitas diri remaja
c. Menyelenggarakan kegiatan pemahamanan mengenai
remaja dan perkembangannyad.Memberikan informasi
seputar keluarga berencana
Rencana Kegiatan

• Pelayanan Konseling melalu media sosial, brosur, bahkan


face to face
• Upgrading PIK
• Penyuluhan seluruh siswa secara rutin setiap Jumat
melalui program sekolah (Literasi jumat)
• Pertemuan Mingguan
• Konseling
• Pelantikan PIK-R Pelajar Sempurn
Kemitraan

1 Puskesmas desa Binjai


2 PLKB DP 3 APMP PP & KB
3 Dinas DP 3 APMP PP & KB
4 Perwakilan BKKBN Provinsi Sumatera Utara
5 Pemerintah kecamatan Medan Denai
6 Polsek Kecamatan Medan Denai
7 Danramil Kecamatan Medan Denai
Kegiatan Yang Sudah Terlaksana

1 Sosialisasi dari tim puskesmas

2 Penyuluhan kepada siswa SMA Negeri 14 Medan

3 Pertemuan Mingguan

4 Games PIK-R

5 Kunjungan BKKBN Bersama tim tahun 2021


Dokumentasi Kegiatan

Sosialisasi dari tim puskesmas


Penyuluhan kepada siswa SMAN 14 Medan
Dokumentasi Kegiatan

Pertemuan Mingguan
Games PIK-R
Terimakasih
LAST

Anda mungkin juga menyukai