Anda di halaman 1dari 38

TATA CARA

PENGUATAN KELEMBAGAAN ATAU


PEMILIHAN UNIT PENGELOLA BENDUNGAN (UPB)
DAN PETUGAS OPP BENDUNGAN
TINGKAT NASIONAL 2022

DIREKTORAT BINA OPERASI DAN PEMELIHARAAN


DIREKTORAT JENDERAL SUMBER DAYA AIR
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 1


BAB I
PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG


Bendungan/waduk, embung dan situ merupakan prasarana penampung air yang berfungsi
sebagai wadah penyimpanan dan penyediaan air untuk berbagai keperluan seperti
penyediaan air baku, penyediaan air irigasi, pengendalian banjir, dan/atau pembangkit listrik
tenaga air. Hingga tahun 2022, telah tercatat terdapat sebanyak 186 buah bendungan
eksisting, 3.464 buah embung dan 332 buah situ dengan detail tampungan bendungan
sebanyak 7.17 Milyar m3, embung sebanyak 282.89 juta m3, dan situ sebanyak 60.04 juta
m3.

Dalam mendukung kegiatan OP bendungan secara optimal, diperlukan organisasi


pengelola bendungan yang dapat bekerja secara efektif dan efisien. Di dalam Permen
PUPR Nomor: 27/PRT/M/2015 tentang Bendungan telah diatur mengenai kelembagaan
pengelolaan bendungan yang meliputi pemilik bendungan, pengelola bendungan, serta Unit
Pengelola Bendungan. Unit Pengelola Bendungan adalah unit yang merupakan bagian dari
pengelola bendungan yang ditetapkan oleh pemilik bendungan untuk melaksanakan
pengelolaan bendungan beserta waduknya.

Direktorat Jenderal Sumber Daya Air melalui Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan
mempunyai tugas melaksanakan pembinaan pelaksanaan norma, standar, prosedur dan
kriteria kelembagaan dan pemeliharaan sungai dan pantai, drainase utama perkotaan,
irigasi dan rawa, bendungan, danau, situ, embung, air tanah dan air baku. Tugas-tugas
tersebut dapat terlaksana dengan baik bila terdapat koordinasi para stakeholder secara
berkelanjutan. Selain itu mengingat jumlah bendungan yang cukup banyak menyebabkan
tugas pengelolaan bendungan menjadi sangat berat. Sehingga UPB/Petugas OPP
Bendungan merupakan ujung tombak dalam implementasi kegiatan pengelolaan
Bendungan di Indonesia, khususnya yang menjadi Kewenangan Pusat.

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 2


1.2. MAKSUD
Penguatan Kelembagaan Atau Pemilihan Unit Pengelola Bendungan (UPB) Dan Petugas
OPP Bendungan merupakah salah satu upaya untuk meningkatkan kinerja petugas
UPB/OP Bendungan dalam rangka penyelenggaraan pengelolaan bendungan pada wilayah
kerjanya. Selain itu, memberikan masukan kepada Balai Besar Wilayah Sungai/Balai
Wilayah Sungai dalam upaya pembinaan pengelolaan bendungan kewenangannya.

1.3. TUJUAN
Tujuan Penguatan Kelembagaan Atau Pemilihan Unit Pengelola Bendungan (UPB) Dan
Petugas OPP Bendungan adalah memberikan apresiasi kepada Unit Pengelola Bendungan
dan Petugas OPP Bendungan dalam rangka melaksanakan tugas pengelolaan bendungan
yakni operasi dan pemeliharaan bendungan yang benar dan sesuai. Selain itu, menjadi
ajang pembelajaran, sharing pengalaman dan unjuk kompetensi dalam rangka peningkatan
kualitas Unit Pengelola Bendungan dan Petugas OPP Bendungan.

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 3


BAB II
PENYELENGGARAAN KEGIATAN

2.1 PENYELENGGARA
2.1.1 Penyelenggara Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit Pengelola Bendungan (UPB) Dan
Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun 2022 adalah Direktorat Bina Operasi
dan Pemeliharaan, Direktorat Jenderal Sumber Daya Air, Kementerian Pekerjaan Umum
dan Perumahan Rakyat.
2.1.2 Tim Penyelenggara Kegiatan sebagaimana tertuang dalam Surat Keputusan Kepala
Satuan Kerja Direktorat Bina Operasi & Pemeliharaan Nomor 06/KPTS/Ar/2022 tentang
Pembentukan Tim Pelaksana dan Tim Penilai Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit
Pengelola Bendungan dan Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun Anggaran
2022.
2.1.3 Tim Penilai adalah Pejabat Aktif, Pejabat Fungsional, Widyaiswara Madya, para
profesional teknis yang kompeten dan menguasai serta memahami mengenai tujuan,
lingkup kegiatan, dan ketentuan pelaksanaan Operasi dan Pemeliharaan Bendungan.
2.1.4 Peserta Pemilihan Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit Pengelola Bendungan dan
Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun Anggaran 2022 adalah Unit Pengelola
Bendungan beserta perwakilan Petugas OPP Bendungan yang diusulkan resmi oleh
Kepala BBWS/BWS kepada Direktur Bina Operasi dan Pemeliharaan.
2.1.5 Penyelenggaraan Pemilihan Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit Pengelola
Bendungan dan Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun Anggaran 2022
dibiayai dengan Anggaran Penyelenggaraan Belanja Negara Tahun 2022 Satuan Kerja
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan.

2.2 WAKTU DAN TEMPAT PENYELENGGARAAN


Waktu dan tempat penyelenggaraan Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit Pengelola
Bendungan (UPB) Dan Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun 2022
dilaksanakan selama Bulan September – Desember 2022 secara daring dan luring di lokasi
yang telah ditentukan oleh tim pelaksana dengan agenda yang terlampir.

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 4


No Tanggal Kegiatan
Rapat Koordinasi dan Persiapan dengan BBWS/BWS
1 5 September 2022 Pengumuman Informasi Kegiatan Penguatan Kelembagaan/Pemilihan UPB
dan Petugas OPP Tingkat Nasional Tahun 2022 kepada 16 B/BWS

Pengusulan Peserta Kategori UPB dan Petugas OPP Bendungan dari tiap
B/BWS dengan menyampaikan :
2 6-21 September 2022 - Penyampaian Bahan Presentasi
- Pengiriman Video UPB
- Kelengkapan Berkas

Penilaian Tahap I (Kategori UPB) :


3 3 - 4 Oktober 2022
Penilaian Video dan Presentasi Peserta melalui zoom
Penilaian Tahap I (Kategori OPP) :
4 5 - 7 Oktober 2022
Presentasi Peserta melalui zoom
5 18 Oktober 2022 Pengumuman Nominasi Terpilih Kategori UPB dan OPP
6 18-21 Oktober 2022 Penyampaian Timeline dan rundown kegiatan persiapan kunjungan lokasi
Penilaian Tahap II :
25 Oktober –
7 - Visitasi Lapangan UPB (3 Lokasi)
16 November 2022
- Visitasi Lapangan Petugas OPP (6 Lokasi)
Penilaian Akhir Pemenang Penguatan Kelembagaan/Pemilihan UPB dan
8 17-23 November 2022
Petugas OPP Tingkat Nasional Tahun 2022

Penetapan Pemenang :
- Terbaik I, II, dan III Kategori UPB
9 2 Desember 2022 - Terbaik I Kategori Petugas Operasi
- Terbaik I Kategori Petugas Pemeliharaan
- Terbaik I Kategori Petugas Pemantauan

Pemberian Piagam Penghargaan, Plakat dan Hadiah kepada Terbaik I,II, dan
10 3 Desember 2022
III Kategori UPB dan OPP Tingkat Nasional Tahun 2022

2.3 KATEGORI KEGIATAN


Kegiatan Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit Pengelola Bendungan (UPB) dan
Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun 2022 terbagi menjadi kategori dan sub
kategori sebagai berikut :
1. Kategori Unit Pengelola Bendungan (UPB) BBWS/BWS
(1) Unit Pengelola Bendungan
2. Kategori Petugas OPP Bendungan :
(1) Petugas Operasi
(2) Petugas Pemeliharaan
(3) Petugas Pemantauan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 5


2.4 PERSYARATAN PESERTA
2.4.1 Peserta Unit Pengelola Bendungan (UPB) merupakan usulan resmi dari Kepala
BBWS/BWS kepada Direktur Bina Operasi dan Pemeliharaan dengan ketentuan :
a. Surat mencantumkan nama Kepala UPB dan jumlah total bendungan yang dikelola
dengan lampiran nama bendungan yang dikelola;
b. Nama Bendungan yang tidak termasuk dalam kategori bendungan yang dikelola yaitu
Bendungan: Payaseunara, Rajui, Sei Gong, Way Sekampung, Bajulmati, Nipah,
Jatigede, Gondang, Sindangheula, Logung, Kuningan, Bendo, Tukul, Teritip, Tapin,
Titab, Paselloreng, Raknamo, Rotiklot, Mila, Tanju, Napun Gete, Karalloe, Tugu,
Gongseng, Ladongi, Pidekso, Bintangbano dan Randugunting
2.4.2 Peserta Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun 2022 merupakan usulan resmi
dari Kepala BBWS/BWS kepada Direktur Bina Operasi dan Pemeliharaan dengan
ketentuan :
a. Surat mencantumkan 1 nama petugas operasi, 1 nama petugas pemeliharaan, 1 nama
petugas pemantauan yang akan diusulkan sebagai peserta beserta nama bendungan
wilayah kerjanya;
b. Status kepegawaian sebagai CPNS/PNS atau Non PNS/Honorer;
c. Petugas operasi, pemeliharaan, dan pemantauan merupakan individu yang berbeda.
d. Nama Bendungan yang tidak termasuk dalam kategori bendungan yang dikelola yaitu
Bendungan: Payaseunara, Rajui, Sei Gong, Way Sekampung, Bajulmati, Nipah,
Jatigede, Gondang, Sindangheula, Logung, Kuningan, Bendo, Tukul, Teritip, Tapin,
Titab, Paselloreng, Raknamo, Rotiklot, Mila, Tanju, Napun Gete, Karalloe, Tugu,
Gongseng, Ladongi, Pidekso, Bintangbano dan Randugunting
e. Calon peserta merupakan hasil seleksi internal BBWS/BWS dan diusulkan secara resmi
oleh BBWS/BWS.

2.5 KATEGORI PEMENANG


2.5.1 Pemenang Pemilihan Pemilihan UPB dan Petugas OPP Bendungan Terbaik I akan dibagi
menjadi beberapa kategori, yakni :
A. Kategori Unit Pengelola Bendungan BBWS/BWS :
- Terbaik I
- Terbaik II
- Terbaik III

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 6


B. Kategori Petugas OPP Bendungan, terdiri dari :
- Terbaik I kategori Petugas Operasi Bendungan
- Terbaik I kategori Petugas Pemeliharaan Bendungan
- Terbaik I kategori Petugas Pemantauan Bendungan
2.5.2 Penjaringan peserta kategori Unit Pengelola Bendungan merupakan 3 nominasi terbaik
berdasarkan penilaian Tahap I dan akan menjadi calon pemenang terbaik I, II, dan III dalam
Penguatan Kelembagaan/Pemilihan Unit Pengelola Bendungan (UPB) Tingkat Nasional
Tahun 2022.
2.5.3 Sedangkan penjaringan untuk Petugas OPP Bendungan merupakan 3 nominasi terbaik
masing-masing untuk petugas operasi, petugas pemeliharaan, dan petugas pemantauan,
yang selanjutnya akan menjadi calon pemenang pada setiap sub kategori tersebut.

2.6 HADIAH PEMENANG

2.6.1 Pemenang Pemilihan Pemilihan Unit Pengelola Bendungan Terbaik akan diberikan dengan
rincian sebagai berikut :
Terbaik I : PC/Laptop, piagam penghargaan, plakat
Terbaik II : PC/Laptop, piagam penghargaan, plakat
Terbaik III : Alat komunikasi/HP/HT, piagam penghargaan, plakat

2.6.2 Pemenang Pemilihan Petugas OPP Bendungan Terbaik akan diberikan dengan rincian
sebagai berikut :
Petugas Operasi Bendungan Terbaik I : Motor, piagam penghargaan, plakat
Petugas Pemeliharaan Bendungan Terbaik I : Motor, piagam penghargaan, plakat
Petugas Pengamanan Bendungan Terbaik I : Motor, piagam penghargaan, plakat

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 7


BAB III
PENDAFTARAN DAN KELENGKAPAN DATA

3.1 PRA PELAKSANAAN


3.1.1 Semua Peserta Penguatan Kelembagaan/ Pemilihan Unit Pengelola Bendungan (UPB) dan
Petugas OPP Bendungan Tingkat Nasional Tahun 2022 wajib Mengikuti Sosialisasi
Pelaksanaan Penilaian Tahap I yang diselenggarakan Tim Pelaksana Kegiatan pada
(jadwal menyusul) bertempat di Ruang Meeting Zoom.

3.2 PENDAFTARAN DAN KELENGKAPAN DATA


3.2.1 Setiap BBWS/BWS menyampaikan usulan resmi dari Kepala BBWS/BWS kepada Direktur
Bina Operasi dan Pemeliharaan seperti yang tertera pada Bab II paling lambat pada tanggal
21 September 2022
3.2.2 Setiap BBWS/BWS mendaftarkan perwakilannya melalui link https://linktr.ee/subditopwil2
paling lambat pada tanggal 21 September 2022 pukul 22:00 dan mengisi data – data
sebagai berikut:
a. Nama BBWS/BWS
b. Youtube dan Instagram BBWS/BWS
c. Biodata Unit Pengelola Bendungan
d. Biodata Petugas Operasi
e. Biodata Petugas Pemeliharaan
f. Biodata Petugas Pemantauan
g. Upload Berkas UPB & Petugas OPP
3.2.3 Setiap BBWS/BWS diharapkan melampirkan/upload 1 folder berformat file .rar dengan
nama dataopbendungan-namaBBWS/BWS di formulir dengan ketentuan data didalam
folder sebagai berikut: (Contoh terlamir)
a. 1 Folder dengan nama UPB_namaBBWS/BWS, yang berisikan :
• 1 File Video (Format file .MKV/.MP4/.MKI dengan nama file videoupb-
namaBBWS/BWS ) dan
• 1 File presentasi (Format .pptx dan pdf dengan nama file presentasi-
namaBBWS/BWS)
Substansi minimal yang dimuat didalam Video dan/atau presentasi adalah:
o Peta WS

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 8


o Jumlah Bendungan dan Profil (Nama Bendungan, Volume Tampungan,
Manfaat, dll) seluruh bendungan yang dikelola
o Tugas dan Fungsi UPB
o Pembinaan Kegiatan Operasi (Aspek Perencanaan, Pelaksanaan, Monev dan
Tindak Lanjut)
o Pembinaan Kegiatan Pemeliharaan (Aspek Perencanaan, Pelaksanaan, Monev
dan Tindak Lanjut)
o Pembinaan Kegiatan Pemantauan Visual, Instrumentasi dan Lingkungan
Bendungan (Aspek Perencanaan dan Pelaksanaan Teknis Pemantauan, review
dan tindaklanjut kegiatan pemantauan instrumentasi dan lingkungan)
o Upaya inovatif dan aplikasinya untuk meningkatkan kinerja pengelolaan
bendungan
• 1 Folder dengan nama “profilUPB_namaBBWS/BWS”, berisikan file dengan
ketentuan format file .pdf dengan nama file:
No File Nama File
1 Peta Bendungan dalam Wilayah petawsupb-namaBBWS/BWS
Sungai yang menjadi tanggung
jawab UPB
2 Data Teknis Bendungan yang datateknisupb-namaBBWS/BWS
menjadi tanggung jawab UPB
3 SK UPB skupb-namaBBWS/BWS
4 Renstra Pengelolaan Bendungan renstraupb-namaBBWS/BWS
5 laporan rekapitulasi sarana dan sarprasupb-namaBBWS/BWS
Prasarana serta K3 per bendungan
dan UPB
6 laporan PK dan AKNOP Tahun pkaknopupb-namaBBWS/BWS
2021/2022 per bendungan
7 Pedoman OP per bendungan * pedomanopupb-namaBBWS/BWS
8 POW per bendungan* powupb-namaBBWS/BWS
9 RTOW per bendungan* rtowupb-namaBBWS/BWS
10 SOP Petugas OPP per Bendungan sopupb-namaBBWS/BWS
11 Dokumen RTD terakhir per rtdupb-namaBBWS/BWS
bendungan*

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 9


12 Dokumen laporan UPB dan surat lapupb-namaBBWS/BWS
distribusi terakhir
13 Rencana penataan, pengelolaan kawasanupb-namaBBWS/BWS
Kawasan dan Perlindungan
Bendungan beserta Waduknya (foto
Rambu - rambu, peta kawasan
berizin dan terbatas) per bendungan
Keterangan
* : Apabila dokumen hanya tersedia dalam bentuk hardfile, peserta diperbolehkan
melampirkan hasil pindaian/scan lembar cover, pengesahan, dan daftar isi.
b. 1 Folder dengan nama operasi-namaBBWS/BWS, yang berisikan:
• 1 File Paparan (Format .pptx dan pdf dengan nama file presentasioperasi-
namaBBWS/BWS)
Substansi minimal yang dimuat di dalam Video dan/atau paparan adalah:
o Aspek Perencanaan Operasi
o Aspek Pelaksanaan Operasi
o Aspek Pelaporan Kegiatan Operasi
o Upaya Inovatif Dan Aplikasi Untuk Peningkatan Kinerja Operasi
• 1 Folder dengan nama profiloperasi-namaBBWS/BWS, berisikan file dengan
ketentuan format file .pdf dengan nama file :
No File Nama File
1 Nama Bendungan, Volume bendunganoperasi-
Tampungan, Manfaat, dan data namaBBWS/BWS
terkait lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data dokumenoperasi-namaBBWS/BWS
teknis Bendungan
3 Layout dan gambar teknis (As Built layoutoperasi-namaBBWS/BWS
Drawing) Bendungan dan
komponen yang di operasikan
4 SK Petugas Operasi skoperasi-namaBBWS/BWS
5 Fungsi dan Kinerja peralatan alatoperasi-namaBBWS/BWS
Operasi
6 SOP operasi sopoperasi-namaBBWS/BWS

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 10


c. 1 Folder dengan nama pemeliharaan-namaBBWS/BWS,, yang berisikan:
• 1 File presentasi (Format .pptx dan pdf dengan nama file presentasipemeliharaan-
namaBBWS/BWS)
Substansi minimal yang dimuat didalam presentasi adalah:
o Aspek Perencanaan Pemeliharaan
o Aspek Pelaksanaan Pemeliharaan
o Aspek Pelaporan Kegiatan Pemeliharaan
o Upaya Inovatif Dan Aplikasi Untuk Peningkatan Kinerja Pemeliharaan
• 1 Folder dengan nama profilpemeliharaan-namaBBWS/BWS, berisikan file dengan
ketentuan format file .pdf dengan nama file :
No File Nama File
1 Nama Bendungan, Volume bendunganpemeliharaan-
Tampungan, Manfaat, dan data namaBBWS/BWS
terkait lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data dokumenpemeliharaan-
teknis Bendungan namaBBWS/BWS
3 Layout dan gambar teknis (As Built layoutpemeliharaan-
Drawing) Bendungan dan namaBBWS/BWS
komponen yang di operasikan
4 SK Petugas Pemeliharaan skpemeliharaan-namaBBWS/BWS
5 Fungsi dan Kinerja peralatan alatpemeliharaan-namaBBWS/BWS
Pemeliharaan
6 SOP Pemeliharaan soppemeliharaan-namaBBWS/BWS

d. 1 Folder dengan nama pemantauan-namaBBWS/BWS, yang berisikan:


• 1 File presentasi (Format .pptx dan pdf dengan nama file presentasipemantauan-
namaBBWS/BWS)
Substansi minimal yang dimuat didalam Video dan/atau paparan adalah:
o Aspek Perencanaan Pemantauan
o Aspek Pelaksanaan Pemantauan
o Aspek Pelaporan Kegiatan Pemantauan
o Upaya Inovatif Dan Aplikasi Untuk Peningkatan Kinerja Pemantauan
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 11
• 1 Folder dengan nama profilpemantauan-namaBBWS/BWS, berisikan file dengan
ketentuan format file .pdf dengan nama file :
No File Nama File
1 Nama Bendungan, Volume bendunganpemantauan-
Tampungan, Manfaat, dan data namaBBWS/BWS
terkait lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data dokumenpemantauan-
teknis Bendungan namaBBWS/BWS
3 Layout dan gambar teknis (As Built layoutpemantauan-namaBBWS/BWS
Drawing) Bendungan dan
komponen yang di operasikan
4 SK Petugas Pemantauan skpemantauan-namaBBWS/BWS
5 Fungsi dan Kinerja peralatan alatpemantauan-namaBBWS/BWS
Pemantauan
6 SOP Pemantauan soppemantauan-namaBBWS/BWS

Ilustrasi susunan kelengkapan data yang diupload sebagai berikut

Nama File/Folder Format File/Folder


dataopbendungan-namaBBWS/BWS .rar
UPB-BBWS Bengawan Solo Folder
videoupb-BBWS Bengawan Solo .MKV/.MP4/.MKI
presentasi-BBWS Bengawan Solo .Ppt/pptx
presentasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
profil UPB-BBWS Bengawan Solo Folder
petawsupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
datateknisupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
skupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
renstraupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
sarprasupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
pkaknopupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
pedomanopupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
powupb-BBWS Bengawan Solo .pdf

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 12


rtowupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
sopupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
rtdupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
lapupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
kawasanupb-BBWS Bengawan Solo .pdf
operasi-BBWS Bengawan Solo Folder
presentasioperasi-BBWS Bengawan Solo .Ppt/pptx
profiloperasi-BBWS Bengawan Solo Folder
bendunganoperasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
dokumenoperasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
layoutoperasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
skoperasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
alatoperasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
sopoperasi-BBWS Bengawan Solo .pdf
pemeliharaan-BBWS Bengawan Solo Folder
presentasipemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .Ppt/pptx
profilpemeliharaan-BBWS Bengawan Solo Folder
bendunganpemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .pdf
dokumenpemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .pdf
layoutpemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .pdf
skpemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .pdf
alatpemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .pdf
soppemeliharaan-BBWS Bengawan Solo .pdf
pemantauan-BBWS Bengawan Solo Folder
presentasipemantauan-BBWS Bengawan Solo .Ppt/pptx
profilpemantauan-BBWS Bengawan Solo Folder
bendunganpemantauan-BBWS Bengawan Solo .pdf
dokumenpemantauan-BBWS Bengawan Solo .pdf
layoutpemantauan-BBWS Bengawan Solo .pdf
skpemantauan-BBWS Bengawan Solo .pdf
alatpemantauan-BBWS Bengawan Solo .pdf
soppemantauan-BBWS Bengawan Solo .pdf

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 13


BAB IV
ASPEK PENILAIAN

4.1 ASPEK PENILAIAN UNTUK UNIT PENGELOLA BENDUNGAN (UPB)


4.1.1 PENILAIAN TAHAP I (PENILAIAN PROFIL, PENILAIAN VIDEO, PENGUASAAN MATERI
DAN TANYA JAWAB, PENILAIAN SUBSTANSI) KATEGORI UNIT PENGELOLA
BENDUNGAN (UPB)

I. Penilaian Profil, meliputi:


a. Kelengkapan Data OP Penjelasan Data/Data Teknis Bendungan, meliputi:
1) Peta Bendungan di WS yang menjadi tanggung jawab UPB
2) Jumlah Bendungan, Nama Bendungan, Volume Tampungan, dan Manfaat
b. Tugas dan Fungsi Unit Pengelola Bendungan (UPB) dalam Pengelolaan Bendungan,
meliputi:
1. SK UPB dan Pemenuhan SDM
2. Renstra Pengelolaan Bendungan
3. Fungsi dan Kinerja peralatan Operasi dan pemeliharaan serta K3
4. Penilaian Kinerja, AKNOP, Alokasi dan Realisasi Biaya OP
5. Pedoman OP
6. Pola Operasi Waduk (POW)
7. Rencana Tahunan Operasi Waduk (RTOW)
8. SOP Petugas OPP Bendungan
9. Dokumen Rencana Tindak Darurat (RTD)
10. Pelaporan UPB (Menerima, Memproses, Distribusi)
11. Rencana penataan, pengelolaan kawasan dan perlindungan bendungan beserta
waduknya (Rambu-rambu, kawasan berizin, kawasan terbatas)
II. Penilaian Video, meliputi:
a. Kesesuaian Substansi Video. Substansi Video meliputi:
1. Peta WS
2. Jumlah Bendungan dan Profil (Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat,
dll) seluruh bendungan yang dikelola
3. Tugas dan Fungsi UPB
4. Pembinaan Kegiatan Operasi (Aspek Perencanaan, Pelaksanaan, Monev dan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 14


Tindak Lanjut)
5. Pembinaan Kegiatan Pemeliharaan (Aspek Perencanaan, Pelaksanaan, Monev
dan Tindak Lanjut)
6. Pembinaan Kegiatan Pemantauan Visual, Instrumentasi dan Lingkungan
Bendungan (Aspek Perencanaan dan Pelaksanaan Teknis Pemantauan, review
dan tindaklanjut kegiatan pemantauan instrumentasi dan lingkungan)
7. Upaya inovatif dan aplikasinya untuk meningkatkan kinerja pengelolaan
bendungan
b. Narasi Mudah Dipahami
c. Ketepatan Durasi
d. Kreativitas dan Kualitas Video (Kejernihan Cahaya, Suara, Gambar Jelas)
III. Penilaian Presentasi, meliputi:
1) Substansi Bahan Presentasi
2) Kejelasan dan Penyajian yang informative
3) Kreativitas Bahan Penyajian
4) Ketepatan alokasi waktu
IV. Tanya Jawab dan Penguasaan Materi, meliputi:
a. Mengenali dan Menyikapi Permasalahan
b. Penyelesaian Permasalahan
c. Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan Aturan yang berlaku
V. Penilaian Substansi, meliputi:
1) Upaya Inovatif dan aplikasinya untuk meningkatkan kinerja pengelolaan bendungan,
meliputi:
1. Upaya Pengembangan yang dilakukan untuk meningkatkan kinerja institusi UPB
2. Upaya Inovatif yang dilakukan untuk meningkatkan kinerja operasi,
pemeliharaan, pemantauan, pengelolaan kawasan dan pemberdayaan
masyarakat.
2) Pembinaan Kegiatan Operasi, meliputi:
1. Aspek Perencanaan Operasi
a) Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Operasi dan Uji Operasi
b) Kompilasi Pengumpulan data hujan dan debit
c) Proses Penetapan RAAT
d) Penyusunan Rencana Tahunan Operasi Waduk (RTOW)
2. Aspek Pelaksanaan Operasi, meliputi:

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 15


a) Kompilasi pencatatan TMAW, volume, debit, dan operasi pintu
b) Pengecekan pengisian Blanko Operasi
c) Pengendalian pelaksanaan Uji Operasi Peralatan Hidromekanikal
d) Penilaian Kesesuaian Pelaksanaan kegiatan Operasi dengan SOP
3. Aspek Review dan Tindaklanjut Kegiatan Operasi, meliputi:
(Monitoring, Evaluasi, Prosessing, Laporan dan dokumentasi kegiatan operasi)
3) Pembinaan Kegiatan Pemeliharaan, meliputi:
1. Aspek Perencanaan Pemeliharaan, meliputi:
a) Penyusunan rencana Identifikasi, Pengukuran, dan Analisis Tingkat Kondisi
b) Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemeliharaan
c) Penyiapan Detail Desain Perbaikan
d) Penyusunan Rencana Kerja
2. Aspek Pelaksanaan Pemeliharaan, meliputi:
a) Penilaian Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan SOP
b) Penilaian hasil perbaikan/pemeliharaan sipil & hidromekanikal
c) Pengendalian pelaksanaan Kalibrasi Instrumentasi (Flushing, deairing,
kalibrasi)
d) Pembinaan kegiatan penanaman dan pemeliharaan pohon di Landscape,
waduk, dan greenbelt
3. Aspek Review dan Tindak lanjut Kegiatan Pemeliharaan, meliputi:
(Monitoring, Evaluasi, Prosessing, Laporan dan dokumentasi kegiatan
Pemeliharaan)
4) Pembinaan Kegiatan Pemantauan Instrumentasi dan Lingkungan, meliputi:
1. Aspek Perencanaan dan Pelaksanaan Teknis Pemantauan, meliputi:
a) Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemantauan
b) Pengendalian Pelaksanaan Pemeriksaan Visual Tubuh Bedungan
c) Pengendalian Pelaksanaan Pemeriksaan Visual Bawah Air
d) Interpretasi Pembacaan Instrumen
e) Evaluasi Perilaku Bendungan
f) Pengendalian Pelaksanaan Pemeriksanaan terhadap kondisi fisik dan kinerja
peralatan instrumentasi
g) Penilaian kesesuaian pelaksanaan kegiatan pemantauan dengan SOP
2. Aspek Pelaporan Kegiatan Pemeliharaan, meliputi:

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 16


(Monitoring, Evaluasi, Prosessing Laporan dan dokumentasi kegiatan
Pemantauan)

4.1.2 PENILAIAN TAHAP 2 (VERIFIKASI LAPANGAN) KATEGORI UNIT PENGELOLA


BENDUNGAN (UPB)
I. Penilaian Kompetensi, meliputi:
1) Kinerja Kegiatan Operasi
1. Perencanaan Operasi
2. Pelaksanaan Operasi
3. Monitoring dan Evaluasi
2) Kegiatan Pemeliharaan
1. Perencanaan Pemeliharaan
2. Pelaksanaan Pemeliharaan
3. Monitoring dan Evaluasi
3) Kegiatan Pemantauan
1. Perencanaan Pemantauan
2. Pelaksanaan Pemantauan
3. Monitoring dan Evaluasi
II. Penilaian Kinerja Sarana dan Prasarana, meliputi:
a. Ketersediaan Dara Pendukung Operasi dan Pemeliharaan di Lapangan
1. Lokasi, Riwayat Pembangunan dan Manfaat
2. SK UPB dan Pemenuhan SDM
3. Renstra Pengelolaan Bendungan
4. Tugas dan Fungsi, serta penjabarannya (SOP UPB)
5. Fungsi dan Kinerja Peralatan Operasi dan Pemeliharaan serta K3
6. Penilaian Kinerja
7. AKNOP, Alokasi dan Realisasi Biaya OP
8. Pedoman OP
9. Pola Operasi Waduk (POW)
10. Rencana Tahunan Operasi Waduk (RTOW)
11. SOP Petugas OPP Bendungan
12. Dokumen Rencana Tindak Darurat (RTD)
13. Laporan dan dokumentasi UPB (Menerima, Memproses, serta Distribusi)
14. Pengarsipan
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 17
15. Rencana penataan, pengelolaan kawasan dan perlindungan bendungan
beserta waduknya (Rambu-rambu, kawasan berizin, kawasan terbatas).

4.2 ASPEK PENILAIAN UNTUK PETUGAS OPERASI BENDUNGAN


4.2.1 PENILAIAN TAHAP I (PENILAIAN PROFIL, PENILAIAN PRESENTASI, PENGUASAAN
MATERI DAN TANYA JAWAB, PENILAIAN SUBSTANSI) KATEGORI PETUGAS
OPERASI BENDUNGAN

I. Penilaian Profil, meliputi:


1) Kelengkapan Data dan Uraian Umum, meliputi:
a. Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
b. Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
c. Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan komponen yang
dioperasikan
2) Tugas dan Fungsi Petugas Operasi, meliputi:
a. SK Petugas Operasi
b. Fungsi dan Kinerja Peralatan Operasi
c. SOP Operasi
II. Penilaian Presentasi, meliputi:
a. Substansi Bahan Presentasi
b. Kejelasan dan Penyajian yang informatif
c. Kreativitas Bahan Penyajian
d. Ketepatan Alokasi waktu
e. Penguasan Materi Bahan Paparan
III. Tanya Jawab dan Penguasaan Materi, meliputi:
1) Mengenali dan Menyikapi Permasalahan
2) Penyelesaian Permasalahan
3) Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan Aturan dan perencanaan yang berlaku
IV. Penilaian Substansi, meliputi:
1) Kegiatan Operasi, meliputi:
1. Aspek Perencanaan Operasi, meliputi:
a) Rencana Pelaksanaan Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Operasi
b) Rencana Pelaksanaan Pencatatan data hujan dan debit
c) Rencana Penyiapan Pelaksanaan Rencana Tahunan Operasi Waduk
(RTOW)

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 18


2. Aspek Pelaksanaan Operasi, meliputi:
a) Uji Kesiapan Operasi peralatan hidromekanikal
b) Pelaksanaan dan pengisian blanko operasi (Pencatatan TMAW, volume,
debit inflow dan outflow, dan operasi pintu)
c) Pelaksanaan operasi waduk berdasarkan RTOW
d) Pelaksanaan Prosedur Operasi (Normal, Banjir, Darurat dan early release)
3. Aspek Pelaporan Kegiatan Operasi
a) Evaluasi Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Operasi dengan Rencana dan
SOP
b) Evaluasi Pencatatan Blanko, Pelaporan dan Dokumentasi Hasil
Pelaksanaan Kegiatan Operasi
2) Upaya Inovatif dan Aplikasi untuk Peningkatan Kinerja Operasi
1. Upaya Inovatif untuk meningkatkan kinerja operasi
2. Koordinasi dan komunikasi Internal dan eksternal

4.2.2 PENILAIAN TAHAP 2 (VERIFIKASI LAPANGAN) KATEGORI PETUGAS OPERASI


BENDUNGAN

I. Penilaian Kompetensi, meliputi:


1) Perencanaan Operasi
2) Pelaksanaan Operasi
3) Monitoring Evaluasi
II. Penilaian Kinerja Sarana dan Prasarana, meliputi:
Ketersediaan Data Pendukung di Lapangan, meliputi:
a. Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
b. Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
c. Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan komponennya
d. SK Petugas Operasi (Tahun, Update, Pengesahan)
e. Deskripsi Tugas Pelaksanaan Operasi
f. Fungsi dan Kinerja peralatan Operasi
g. Pemeriksaan dalam rangka Penilaian Kinerja dan penyiapan bahan AKNOP
h. SOP operasi (Tahun, Update, Pengesahan)
i. Rencana Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Operasi
j. Pengumpulan data hujan dan debit
k. Rencana Pelaksanaan RencanaTahunan Operasi Waduk (RTOW) yang telah

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 19


ditetapkan
l. Berita Acara Uji Operasi peralatan hidromekanikal
m. Evaluasi Pencatatan Blanko Hasil Pelaksanaan Kegiatan Operasi
n. Pelaksanaan Prosedur Pelaporan Hasil Kegiatan Operasi
o. Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Operasi

4.3 ASPEK PENILAIAN UNTUK PETUGAS PEMELIHARAAN BENDUNGAN


4.3.1 PENILAIAN TAHAP I (PENILAIAN PROFIL, PENILAIAN PRESENTASI, PENGUASAAN
MATERI DAN TANYA JAWAB, PENILAIAN SUBSTANSI) KATEGORI PETUGAS
PEMELIHARAAN BENDUNGAN

I. Penilaian Profil, meliputi:


a. Kelengkapan Data dan Uraian Umum, meliputi:
1. Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
2. Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
3. Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan komponen yang
dipelihara
b. Tugas dan Fungsi Petugas Pemeliharaan, meliputi:
1. SK Petugas Pemeliharaan
2. Fungsi dan Kinerja Peralatan Pemeliharaan
3. SOP Pemeliharaan
II. Penilaian Presentasi, meliputi:
a. Substansi Bahan Presentasi
b. Kejelasan dan Penyajian yang informatif
c. Kreativitas Bahan Penyajian
d. Ketepatan Alokasi waktu
e. Penguasan Materi Bahan Paparan
III. Tanya Jawab dan Penguasaan Materi, meliputi:
a. Mengenali dan Menyikapi Permasalahan
b. Penyelesaian Permasalahan
c. Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan Aturan dan perencanaan yang berlaku
IV. Penilaian Substansi, meliputi:
a. Kegiatan Pemeliharaan, meliputi:
1. Aspek Perencanaan Pemeliharaan, meliputi:

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 20


a) Identifikasi, Pengukuran, dan Analisis Tingkat Kondisi dan kerusakan
bangunan
b) Rencana Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Pemeliharaan
c) Penyiapan Rencana Pemeliharaan Rutin, Berkala, dan desain perbaikan
2. Aspek Pelaksanaan Pemeliharaan, meliputi:
a) Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan Rencana dan
SOP
b) Pelaksanaan Prosedur Pemeliharaan Rutin dan Berkala
c) Catatan kebutuhan perbaikan/pemeliharaan bangunan sipil & peralatan
hidromekanikal
d) Koordinasi dalam rangka Kalibrasi Instrumentasi (flushing, de-airing,
kalibrasi)
e) Pemeliharaan areal waduk, pemeliharaan dan penanaman pohon di
kawasan landscape dan greenbelt
3. Aspek Pelaporan Kegiatan Pemeliharaan, meliputi:
a) Evaluasi Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan
Rencana dan SOP
b) Evaluasi Pencatatan Blanko Hasil Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan
c) Pelaksanaan Prosedur Pelaporan Hasil Kegiatan Pemeliharaan
d) Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemeliharaan
b. Upaya Inovatif dan Aplikasi untuk Peningkatan Kinerja Pemeliharaan
1. Upaya Inovatif untuk meningkatkan kinerja pemeliharaan
2. Koordinasi dan komunikasi Internal dan UPB

4.3.2 PENILAIAN TAHAP II (VERIFIKASI LAPANGAN) KATEGORI PETUGAS


PEMELIHARAAN BENDUNGAN

I. Penilaian Kompetensi, meliputi:


1) Perencanaan Pemeliharaan
2) Pelaksanaan Pemeliharaan
3) Monitoring dan Evaluasi
II. Penilaian Kinerja Sarana dan Prasarana, meliputi:
Ketersediaan Data Pendukung di Lapangan, meliputi:
a. Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
b. Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 21


c. Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan komponennya
d. SK Petugas Pemeliharaan (Tahun, Update, Pengesahan)
e. Deskripsi Tugas Pelaksanaan Pemeliharaan
f. Fungsi dan Kinerja peralatan Pemeliharaan
g. Pemeriksaan dalam rangka Penilaian Kinerja dan penyiapan bahan AKNOP
h. SOP Pemeliharaan (Tahun, Update, Pengesahan)
i. Rencana Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Pemeliharaan
j. Catatan kebutuhan perbaikan/pemeliharaan bangunan sipil & peralatan
hidromekanikal
k. Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemeliharaan
l. Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan pemeliharaan dengan Rencana dan SOP

4.4 ASPEK PENILAIAN UNTUK PETUGAS PEMANTAUAN BENDUNGAN


4.4.1 PENILAIAN TAHAP I (PENILAIAN PROFIL, PENILAIAN PRESENTASI, PENGUASAAN
MATERI DAN TANYA JAWAB, PENILAIAN SUBSTANSI) KATEGORI PETUGAS
PEMANTAUAN BENDUNGAN

I. Penilaian Profil, meliputi:


a. Kelengkapan Data dan Uraian Umum, meliputi:
1. Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
2. Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
3. Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan komponen
pemantauan
b. Tugas dan Fungsi Petugas Pemantauan, meliputi:
1. SK Petugas Pemantauan
2. Fungsi dan Kinerja Peralatan Pemantauan
3. SOP Pemantauan
II. Penilaian Presentasi, meliputi:
a. Substansi Bahan Presentasi
b. Kejelasan dan Penyajian yang informatif
c. Kreativitas Bahan Penyajian
d. Ketepatan Alokasi waktu
e. Penguasan Materi Bahan Paparan
III. Tanya Jawab dan Penguasaan Materi, meliputi:
a. Mengenali dan Menyikapi Permasalahan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 22


b. Penyelesaian Permasalahan
c. Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan Aturan dan perencanaan yang berlaku

IV. Penilaian Substansi, meliputi:


a. Kegiatan Pemantauan, meliputi:
1. Aspek Perencanaan Pemantauan, meliputi:
a) Jadwal Kegiatan Pemantauan
b) Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemantauan dengan SOP
c) Prosedur Pelaksanaan Pemantauan (Waduk, instrumentasi, Greenbelt, dll)
d) Pemeriksaan Visual dan Bawah Air
e) Pembacaan dan Pencatatan instrumentasi dan hidroklimatologi
f) Pemeriksaan terhadap kondisi fisik dan kinerja peralatan instrumentasi
2. Aspek Pelaporan Kegiatan Pemantauan, meliputi:
a) Evaluasi Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemantauan dengan Rencana
dan SOP
b) Evaluasi Pencatatan Blanko Hasil Pelaksanaan Kegiatan Pemantauan
c) Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemantauan
b. Upaya Inovatif dan Aplikasi untuk Peningkatan Kinerja Pemantauan
1. Upaya Inovatif untuk meningkatkan kinerja Pemantauan
2. Koordinasi dan komunikasi Internal dan UPB
4.4.2 PENILAIAN TAHAP II (VERIFIKASI LAPANGAN) KATEGORI PETUGAS PEMANTAUAN

I. Penilaian Kompetensi, meliputi:


a. Perencanaan Pemantauan
b. Pelaksanaan Pemantauan
c. Monitoring dan Evaluasi
II. Penilaian Kinerja Sarana dan Prasarana, meliputi:
Ketersediaan Data Pendukung di Lapangan, meliputi:
a. Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
b. Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
c. Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan, struktur dan perlatann
instrumentasi yang dipantau
d. SK Petugas Pemeliharaan (Tahun, Update, Pengesahan)
e. Deskripsi Tugas Pelaksanaan Pemantauan
f. Fungsi dan Kinerja peralatan Pemantauan
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 23
g. Koordinasi Pemeriksaan dalam rangka Penilaian Kinerja dan penyiapan bahan
AKNOP
h. SOP Pemantauan (Tahun, Update, Pengesahan)
i. Jadwal Kegiatan Pemantauan
j. Pelaksanaan Prosedur Pelaporan Hasil Kegiatan Pemantauan
k. Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemantauan
l. Pemeriksaan terhadap kondisi fisik dan kinerja peralatan instrumentasi

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 24


BAB V
TATA CARA PENILAIAN

5.1 TATA CARA PENILAIAN TAHAP I


5.1.1 Tata Cara Penilaian Tahap I untuk Unit Pengelola Bendungan (UPB)
I. Tata Cara Penilaian Profil untuk Unit Pengelola Bendungan (UPB)
a. Tim Pelaksana akan melakukan penilaian profil yang telah diunggah dalam link.

b. Tim Pelaksana akan melakukan penilaian dengan mengisi formulir penilaian profil yang
kemudian diserahkan kepada Tim Penilai.

c. Tim Penilai berhak untuk melakukan klarifikasi data kepada peserta terkait dengan
dokumen-dokumen yang telah diunggah dalam link.

II. Tata Cara Penilaian Video untuk Unit Pengelola Bendungan (UPB)
a. Tim Penilai akan melakukan penilaian pemutaran video yang telah diunggah dalam link
dengan didampingi oleh Tim Pelaksana.

b. Tim Penilai akan melakukan penilaian dengan mengisi formulir penilaian video yang
kemudian diserahkan kepada Tim Pelaksana.

c. Pemaparan video yang telah dibuat oleh para peserta masing-masing Unit Pengelola
Bendungan (UPB) ditampilkan sebelum sesi pemaparan dimulai.

III. Tata Cara Penilaian Presentasi, Tanya Jawab, serta Substansi UPB
a. Peserta wajib menghadiri setiap penampilan kategori Unit Pengelola Bendungan.

b. Peserta yang tampil dinamakan penyaji.

c. Penyaji merupakan Kepala atau Wakil Kepala UPB yang tertera dalam SK UPB.

d. Jumlah penyaji diperbolehkan berjumlah 1 – 2 orang dari anggota yang tertera dalam
SK UPB

e. Pemaparan dan tanya jawab dipandu oleh Moderator.

f. Peserta mengirimkan bahan paparan ke dalam link yang telah disiapkan Tim
Pelaksana.

g. Setelah dilakukan pemutaran video dilakukan pelaksanaan presentasi oleh penyaji dan
penyaji menyampaikan paparan dengan alokasi waktu maksimal 15 (lima belas) menit.

h. Sesi tanya jawab substansi dilakukan setelah presentasi selesai dilakukan dengan
alokasi waktu selama 20 (dua puluh) menit.

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 25


i. Setelah presentasi, sesi tanya jawab serta substansi selesai, Tim Penilai akan
melakukan penilaian terhadap pelaksanaan presentasi, sesi tanya jawab, dan substansi
kurang lebih selama 2 (dua) menit. Terdapat masa transisi dan persiapan untuk peserta
selanjutnya dengan alokasi waktu kurang lebih selama 3 (tiga) menit. Sehingga lama
waktu untuk penilaian, masa transisi, dan persiapan kurang lebih selama 5 (lima) menit.

j. Tim Penilai akan melakukan penilaian dengan mengisi formulir penilaian yang telah
disediakan, selanjutnya diserahkan kepada Tim Pelaksana.

k. Tim Penilai akan menyampaikan penilaian Tahap I (Penilaian Profil, Penilaian Video,
Penilaian Presentasi, Penguasaan materi dan tanya jawab, serta Substansi) secara
tertulis kepada Tim Pelaksana.

l. Tim Pelaksana akan menghitung dan merekap hasil penilaian Tahap I secara
keseluruhan bersama Tim Penilai.

m. Berdasarkan hasil penilaian Tim Penilai, akan ditentukan Nominasi terbaik I, II, dan III
dari Kategori Unit Pengelola Bendungan (UPB).

5.1.2 Tata Cara Penilaian Tahap I untuk Petugas OPP Bendungan


I. Tata Cara Penilaian Profil untuk Petugas OPP Bendungan
a. Tim Pelaksana akan melakukan penilaian profil yang telah diunggah dalam link.

b. Tim Pelaksana akan melakukan penilaian dengan mengisi formulir penilaian profil yang
kemudian diserahkan kepada Tim Penilai.

c. Tim Penilai berhak untuk melakukan klarifikasi data kepada peserta terkait dengan
dokumen-dokumen yang telah diunggah dalam link.

II. Tata Cara Penilaian Presentasi, Tanya Jawab, serta Substansi Petugas Operasi,
Pemeliharaan, dan Pemantauan

a. Peserta wajib menghadiri setiap penampilan kategori Petugas Operasi, Pemeliharaan,


dan Pemantauan dari masing-masing Unit Pengelola Bendungan.

b. Peserta yang tampil dinamakan penyaji.

c. Penyaji merupakan perwakilan dari masing-masing Petugas Operasi/ Pemeliharaan/


Pemantauan yang telah ditunjuk dan tertera dalam SK UPB.

d. Penyaji pada ketegori Petugas Operasi/ Pemeliharaan/ Pemantauan adalah individu


yang berbeda.

e. Dalam hal tertentu, penyaji dapat diwakilkan oleh Petugas lain yang namanya
tercantum dalam SK UPB dengan melampirkan Surat Keterangan dari Kepala
BBWS/BWS.

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 26


f. Pemaparan dan tanya jawab dipandu oleh Moderator.

g. Peserta mengirimkan bahan paparan ke dalam link yang telah disiapkan Tim
Pelaksana.

h. Penilaian presentasi Petugas Operasi, Pemeliharaan, dan Pemantauan dalam hal ini
dilakukan berdasarkan penyampaian informasi substansi Kegiatan Operasi,
Pemeliharaan, dan Pemantauan Bendungan, serta dilakukan tanya jawab substansi
kepada masing-masing Petugas Operasi, Pemeliharaan, dan Pemantauan.

i. Sesi pemaparan/ presentasi dari masing-masing petugas Operasi, Pemeliharaan, dan


Pemantauan Bendungan adalah 10 (sepuluh) menit.

j. Sesi tanya jawab untuk masing-masing petugas Operasi, Pemeliharaan, dan


Pemantauan Bendungan adalah 15 (lima belas) menit.

k. Sesi tanya jawab substansi dilakukan setelah presentasi Petugas OPP bendungan
selesai. Total waktu dari masing-masing petugas Operasi, Pemeliharaan, dan
Pemantauan Bendungan yaitu 25 (dua puluh lima) menit. Sehingga dari perwakilan 1
(satu) Unit Pengelola Bendungan adalah 75 (tujuh puluh lima) menit untuk paparan
dan sesi tanya jawab.

l. Setelah presentasi, sesi tanya jawab serta substansi selesai, Tim Penilai akan
melakukan penilaian terhadap pelaksanaan presentasi, sesi tanya jawab serta
substansi masing-masing petugas kurang lebih selama 2 (dua) menit. Terdapat masa
transisi dan persiapan untuk anggota/peserta selanjutnya dengan alokasi waktu
kurang lebih selama 3 (tiga) menit. Sehingga lama waktu untuk penilaian, masa
transisi, dan persiapan kurang lebih selama 5 (lima) menit.

m. Tim Penilai akan melakukan penilaian dengan mengisi formulir penilaian yang telah
disediakan, selanjutnya diserahkan kepada Tim Pelaksana.

n. Tim Penilai akan menyampaikan penilaian Tahap I (Profil, Presentasi Tanya Jawab,
dan Substansi) secara tertulis kepada Tim Pelaksana.

o. Tim Pelaksana akan menghitung dan merekap hasil penilaian Tahap I secara
keseluruhan bersama Tim Penilai.

p. Berdasarkan hasil penilaian Tim Penilai, akan ditentukan Nominasi terbaik I, II, dan III
dari Kategori masing-masing Petugas Operasi, Petugas Pemeliharaan, dan Petugas
Pemantauan.

5.2 TATA CARA PENILAIAN TAHAP II


5.2.1 Tata Cara Penilaian Tahap II untuk Unit Pengelola Bendungan (UPB)
a. Verifikasi dan Kunjungan lokasi dilaksanakan pada 3 (tiga) peserta nominasi terbaik
untuk Unit Pengelola Bendungan;
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 27
b. Tim Penilai memberikan penilaian lapangan secara langsung terhadap kesesuaian
dengan presentasi yang telah disampaikan sebelumnya pada Penilaian Tahap I,
penjelasan materi yang dijelaskan dilapangan, dan kemampuan menjawab pertanyaan
dari Tim Penilai berkaitan dengan tugas dan fungsi UPB dalam pengelolaan
bendungan kewenangan BBWS/BWS, kegiatan operasi, pemeliharaan, pemantauan
yang dilaksanakan, serta pelaporan yang disampaikan;
c. Hasil penilaian tersebut akan dimasukkan ke dalam sampul untuk selanjutnya ditutup,
disegel dan ditanda tangani bersama antara wakil Unit Pengelola Bendungan, Tim
Penilai, dan wakil dari Tim Pelaksana yang selanjutnya dimasukkan dalam kotak
penilaian;
d. Setelah selesai penilaian terhadap semua peserta, Tim Penilai, Tim Pelaksana akan
mengadakan rapat pembukaan sampul Penilaian Lapangan (Tahap II) yang dipimpin
oleh Direktur Bina Operasi dan Pemeliharaan atau yang mewakili, bertempat di
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan, Jakarta;
e. Tim Pelaksana akan melakukan perhitungan penilaian akhir yakni merekapitulasi
penilaian Tahap I dan Penilaian Tahap II;
f. Hasil Rapat tersebut untuk menentukan dan menetapkan Pemenang I, II, dan III
berdasarkan nilai akhir yang didapat;
g. Pemenang I, II, dan III diumumkan melalui Surat Pengumuman Direktur Jenderal SDA
dengan tembusan kepada UPB yang bersangkutan.
h. SK Pemenang akan ditetapkan oleh Menteri PUPR pada tanggal yang akan ditentukan
kemudian dan akan disampaikan kepada seluruh pemenang;
i. Keputusan Tim Penilai dalam pemberian nilai pada peserta tidak dapat diganggu gugat
oleh siapapun dan dalam bentuk apapun;
j. Hal-hal yang belum tercantum dalam Buku Panduan ini dan dirasa perlu akan
ditambahkan kemudian.

5.2.2 Tata Cara Penilaian Tahap II untuk Petugas OPP Bendungan


a. Verifikasi dan Kunjungan lokasi dilaksanakan pada 3 (tiga) peserta nominasi terbaik
untuk masing-masing Petugas Operasi, Petugas Pemeliharaan, dan Petugas
Pemantauan;

b. Tim Penilai memberikan penilaian lapangan secara langsung terhadap kesesuaian


dengan presentasi yang telah disampaikan sebelumnya pada Penilaian Tahap I,
penjelasan materi yang dijelaskan dilapangan, dan kemampuan menjawab pertanyaan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 28


dari Tim Penilai berkaitan dengan tugas dan fungsi UPB dalam pengelolaan
bendungan kewenangan BBWS/BWS, kegiatan operasi, pemeliharaan, pemantauan
yang dilaksanakan, serta pelaporan yang disampaikan;
c. Hasil penilaian tersebut akan dimasukkan ke dalam sampul untuk selanjutnya ditutup,
disegel dan ditanda tangani bersama antara Petugas OP Bendungan yang
bersangkutan, Tim Penilai, dan wakil dari Tim Pelaksana yang selanjutnya dimasukkan
dalam kotak penilaian;
d. Setelah selesai penilaian terhadap semua peserta, Tim Penilai, Tim Pelaksana akan
mengadakan rapat pembukaan sampul Penilaian Lapangan (Tahap II) yang dipimpin
oleh Direktur Bina Operasi dan Pemeliharaan atau yang mewakili, bertempat di
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan, Jakarta;
e. Tim Pelaksana akan melakukan perhitungan penilaian akhir yakni merekapitulasi
penilaian Tahap I dan Penilaian Tahap II;
f. Hasil Rapat tersebut untuk menentukan dan menetapkan Pemenang I kategori
Petugas Operasi, Petugas Pemeliharaan, dan Petugas Pemantauan berdasarkan nilai
akhir yang didapat;
g. Pemenang I kategori Petugas Operasi, Petugas Pemeliharaan, dan Petugas
Pemantauan diumumkan melalui Surat Pengumuman Direktur Jenderal SDA dengan
tembusan kepada masing-masing Petugas Operasi, Petugas Pemeliharaan, dan
Petugas Pemantauan yang bersangkutan.
h. SK Pemenang akan ditetapkan oleh Menteri PUPR pada tanggal yang akan ditentukan
kemudian dan akan disampaikan kepada seluruh pemenang;
i. Keputusan Tim Penilai dalam pemberian nilai pada peserta tidak dapat diganggu gugat
oleh siapapun dan dalam bentuk apapun;
j. Hal-hal yang belum tercantum dalam Buku Panduan ini dan dirasa perlu akan
ditambahkan kemudian.

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 29


BAB VI
PERHITUNGAN PENILAIAN AKHIR

Penilaian dilakukan menjadi 2 tahap yaitu Penilaian Tahap I dan Penilaian Tahap II. Dimana
hasil akhir penilaian adalah hasil penilaian Tahap I dengan bobot penilaian sebesar 40%
dan hasil penilaian Tahap II dengan bobot penilaian sebesar 60%. Penilaian dihitung
berdasarkan bobot penilaian sebagai berikut :
6.1 Penilaian Tahap I – Kategori UPB
Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN PROFIL
NILAI
A KELENGKAPAN DATA OP
PENJELASAN DATA/DATA TEKNIS BENDUNGAN
1 Peta Bendungan di WS yang menjadi tanggung jawab UPB
2 Jumlah Bendungan, Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat
TUGAS DAN FUNGSI UNIT PENGELOLA BENDUNGAN (UPB) DALAM
B
PENGELOLAAN BENDUNGAN
1 SK UPB dan Pemenuhan SDM
2 Renstra Pengelolaan Bendungan
3 Fungsi dan Kinerja peralatan Operasi dan pemeliharaan serta K3
4 Penilaian Kinerja, AKNOP, Alokasi dan Realisasi Biaya OP
5 Pedoman OP
6 Pola Operasi Waduk (POW)
7 Rencana Tahunan Operasi Waduk (RTOW)
8 SOP Petugas OPP Bendungan
9 Dokumen Rencana Tindak Darurat (RTD)
10 Pelaporan UPB (Menerima, Memproses, Distribusi)
Rencana penataan,pengelolaan kawasan dan perlindungan
11 bendungan beserta waduknya (Rambu- rambu, kawasan berizin,
kawasan terbatas)
SUB TOTAL I 11
BOBOT
III PENILAIAN VIDEO
NILAI
1 Kesesuaian Subtansi Video
Substansi Video :
- Peta WS
- Jumlah Bendungan dan Profil (Nama Bendungan, Volume
Tampungan, Manfaat, dll) seluruh bendungan yang dikelola
- Tugas dan Fungsi UPB
- Pembinaan Kegiatan Operasi ( Aspek Perencanaan, Pelaksanaan,
Monev dan Tindak Lanjut)
- Pembinaan Kegiatan Pemeliharaan ( Aspek Perencanaan,
Pelaksanaan, Monev dan Tindak Lanjut)
- Pembinaan Kegiatan Pemantauan Visual, Instrumentasi dan
Lingkungan Bendungan (Aspek Perencanaan dan Pelaksanaan
Teknis Pemantauan, review dan tindaklanjut kegiatan pemantauan
instrumentasi dan lingkungan)
- Upaya inovatif dan aplikasinya untuk meningkatkan kinerja
pengelolaan bendungan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 30


2 Narasi Mudah Dipahami
3 Ketepatan Durasi
Kreativitas dan Kualitas Video ( Kejernihan Cahaya, Suara,
4
Gambar Jelas)
SUB TOTAL II 15
BOBOT
III PENILAIAN PRESENTASI
NILAI
1 Substansi Bahan Presentasi
2 Kejelasan dan Penyajian yang informatif
3 Kreatifitas Bahan Penyajian
4 Ketepatan alokasi waktu
SUB TOTAL III 15
BOBOT
IV TANYA JAWAB DAN PENGUASAAN MATERI
NILAI
1 Mengenali dan menyikapi permasalahan
2 Penyelesain Permasalahan
3 Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan Aturan yang berlaku
SUB TOTAL IV 20
BOBOT
V PENILAIAN SUBSTANSI
NILAI
UPAYA INOVATIF DAN APLIKASINYA UNTUK MENINGKATKAN KINERJA
A
PENGELOLAAN BENDUNGAN
Upaya pengembangan yang dilakukan untuk meningkatkan kinerja
1
institusi UPB
Upaya Inovatif yang dilakukan dilakukan untuk meningkatkan kinerja
2 operasi, pemeliharaan, pemantauan, pengelolaan kawasan dan
pemberdayaan masyarakat
B PEMBINAAN KEGIATAN OPERASI
1 ASPEK PERENCANAAN OPERASI
a Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Operasi dan uji operasi
b Kompilasi Pengumpulan data hujan dan debit
c Proses Penetapan RAAT
d Penyusunan Rencana Tahunan Operasi Waduk (RTOW)
2 ASPEK PELAKSANAAN OPERASI
a Kompilasi Pencatatan TMAW, volume, debit, dan operasi pintu
b Pengecekan Pengisian blanko operasi
c Pengendalian pelaksanaan uji Operasi peralatan hidromekanikal
d Penilaian Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Operasi dengan SOP
3 ASPEK REVIEW DAN TINDAKLANJUT KEGIATAN OPERASI
Monitoring, Evaluasi, Prossesing, Laporan dan dokumentasi kegiatan
a
Operasi
C PEMBINAAN KEGIATAN PEMELIHARAAN
1 ASPEK PERENCANAAN PEMELIHARAAN
Penyusunan rencana Identifikasi, Pengukuran, dan Analisis Tingkat
a
Kondisi
b Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemeliharaan
c Penyiapan Detail Desain Perbaikan
d Penyusunan Rencana Kerja
2 ASPEK PELAKSANAAN PEMELIHARAAN
Penilaian Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan
a
SOP
b Penilaian hasil perbaikan/pemeliharaan sipil & hidromekanikal
Pengendalian pelaksanaan Kalibrasi Instrumentasi (flushing, deairing,
c
kalibrasi)
Pembinaan kegiatan Penanaman dan pemeliharaan pohon di
d
Landscape, waduk, dan greenbelt
3 ASPEK REVIEW DAN TINDAKLANJUT KEGIATAN PEMELIHARAAN

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 31


Monitoring, Evaluasi, Prosessing, Laporan dan dokumentasi kegiatan
a
Pemeliharaan
PEMBINAAN KEGIATAN PEMANTAUAN INSTRUMENTASI DAN
D
LINGKUNGAN
1 ASPEK PERENCANAAN DAN PELAKSANAAN TEKNIS PEMANTAUAN
a Penyusunan Jadwal Pelaksanaan Pemantauan
b Pengendalian Pelaksanaan Pemeriksaan Visual Tubuh Bendungan
c Pengendalian Pelaksanaan Pemeriksaan Visual Bawah Air
d Interpretasi Bacaan instrumentasi
e Evaluasi Perilaku bendungan
Pengendalian pelaksanaan Pemeriksaan terhadap kondisi fisik dan
f
kinerja peralatan instrumentasi
Penilaian Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemantauan dengan
g
SOP
ASPEK REVIEW DAN TINDAKLANJUT KEGIATAN PEMANTAUAN
2
INSTUMENTASI DAN LINGKUNGAN
a Monitoring, evaluasi, Laporan dan dokumentasi kegiatan Pemantauan
SUB TOTAL V 39

6.2 Penilaian Tahap II – Kategori UPB


Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN KOMPETENSI
NILAI
A KINERJA KEGIATAN OPERASI
1 PERENCANAAN OPERASI
2 PELAKSANAAN OPERASI
3 MONITORING EVALUASI
B KEGIATAN PEMELIHARAAN
1 PERENCANAAN PEMELIHARAAN
2 PELAKSANAAN PEMELIHARAAN
3 MONITORING DAN EVALUASI
C KEGIATAN PEMANTAUAN
1 PERENCANAAN PEMANTAUAN
2 PELAKSANAAN PEMANTAUAN
3 MONITORING DAN EVALUASI
SUB TOTAL I 40
BOBOT
II PENILAIAN KINERJA SARANA & PRASARANA
NILAI
Ketersediaan Data Pendukung Operasi & Pemeliharaan di Lapangan
1 Lokasi, Riwayat Pembangunan dan Manfaat
2 SK UPB dan Pemenuhan SDM
3 Renstra Pengelolaan Bendungan
4 Tugas dan Fungsi, serta penjabarannya (SOP UPB)
5 Fungsi dan Kinerja peralatan Operasi dan pemeliharaan serta K3
6 Penilaian Kinerja,
7 AKNOP, Alokasi dan Realisasi Biaya OP
8 Pedoman OP
9 Pola Operasi Waduk (POW)
10 Rencana Tahunan Operasi Waduk (RTOW)
11 SOP Petugas OPP Bendungan
12 Dokumen Rencana Tindak Darurat (RTD)
13 Laporan dan dokumentasi UPB (Menerima, Memproses, serta Distribusi)
14 Pengarsipan
15 Rencana penataan,pengelolaan kawasan dan perlindungan bendungan

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 32


beserta waduknya (Rambu- rambu, kawasan berizin, kawasan terbatas)
SUB TOTAL II 60
6.3 Penilaian Tahap I – Kategori Petugas Operasi
Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN PROFIL
NILAI
A KELENGKAPAN DATA DAN URAIAN UMUM
Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait
1
lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan
3
komponen yang di operasikan
B TUGAS DAN FUNGSI PETUGAS OPERASI
1 SK Petugas Operasi
2 Fungsi dan Kinerja peralatan Operasi
3 SOP operasi
SUB TOTAL I 15
BOBOT
II PENILAIAN PRESENTASI
NILAI
1 Substansi Bahan Presentasi
2 Kejelasan dan Penyajian yang informatif
3 Kreatifitas Bahan Penyajian
4 Ketepatan alokasi waktu
5 Penguasaan Materi Bahan Paparan
SUB TOTAL II 20
BOBOT
III TANYA JAWAB DAN PENGUASAAN MATERI
NILAI
1 Mengenali dan menyikapi permasalahan
2 Penyelesaian Permasalahan
Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan aturan dan
3
perencanaan yang berlaku
SUB TOTAL III 30
BOBOT
IV PENILAIAN SUBSTANSI
NILAI
A KEGIATAN OPERASI
1 ASPEK PERENCANAAN OPERASI
a Rencana Pelaksanaan Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Operasi
b Rencana Pelaksanaan pencatatan data hujan dan debit
Rencana penyiapan Pelaksanaan Rencana Tahunan Operasi Waduk
c
(RTOW)
2 ASPEK PELAKSANAAN OPERASI
a Uji Kesiapan Operasi peralatan hidromekanikal
Pelaksanaan dan pengisian blanko operasi (Pencatatan TMAW,
b
volume, debit inflow dan outflow, dan operasi pintu)
c Pelaksanaan Operasi waduk berdasarkan RTOW
Pelaksanaan Prosedur Operasi (Normal, Banjir, Darurat dan early
d
release)
3 ASPEK PELAPORAN KEGIATAN OPERASI
Evaluasi Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Operasi dengan
a
Rencana dan SOP
Evaluasi Pencatatan Blanko, Pelaporan dan Dokumentasi Hasil
b
Pelaksanaan Kegiatan Operasi
UPAYA INOVATIF DAN APLIKASI UNTUK PENINGKATAN KINERJA
B
OPERASI

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 33


a Upaya Inovatif untuk meningkatkan kinerja operasi
b Koordinasi dan komunikasi Internal dan eksternal
SUB TOTAL IV 35
6.4 Penilaian Tahap II – Kategori Petugas Operasi
Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN KOMPETENSI
NILAI
A PERENCANAAN OPERASI
B PELAKSANAAN OPERASI
C MONITORING EVALUASI
SUB TOTAL I 40
BOBOT
II PENILAIAN KINERJA SARANA & PRASARANA
NILAI
Ketersediaan Data Pendukung di Lapangan
1 Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan
3
komponennya
4 SK Petugas Operasi (Tahun, Update, Pengesahan)
5 Deskripsi Tugas Pelaksanaan Operasi
6 Fungsi dan Kinerja peralatan Operasi
7 Pemeriksaan dalam rangka Penilaian Kinerja dan penyiapan bahan AKNOP
8 SOP operasi (Tahun, Update, Pengesahan)
9 Rencana Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Operasi
10 Pengumpulan data hujan dan debit
Rencana Pelaksanaan RencanaTahunan Operasi Waduk (RTOW) yang
11
telah ditetapkan
12 Berita Acara Uji Operasi peralatan hidromekanikal
13 Evaluasi Pencatatan Blanko Hasil Pelaksanaan Kegiatan Operasi
14 Pelaksanaan Prosedur Pelaporan Hasil Kegiatan Operasi
15 Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Operasi
SUB TOTAL II 60

6.5 Penilaian Tahap I – Kategori Petugas Pemeliharaan


Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN PROFIL
NILAI
A KELENGKAPAN DATA DAN URAIAN UMUM
Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait
1
lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan
3
bangunan yang dipelihara
B TUGAS DAN FUNGSI PETUGAS OPERASI
1 SK Petugas Pemeliharaan
2 Fungsi dan Kinerja peralatan Pemeliharaan
3 SOP Pemeliharaan
SUB TOTAL I 15
BOBOT
II PENILAIAN PRESENTASI
NILAI

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 34


1 Substansi Bahan Presentasi
2 Kejelasan dan Penyajian yang informatif
3 Kreatifitas Bahan Penyajian
4 Ketepatan alokasi waktu
5 Penguasaan Materi Bahan Paparan
SUB TOTAL II 20
BOBOT
III TANYA JAWAB DAN PENGUASAAN MATERI
NILAI
1 Mengenali dan menyikapi permasalahan
2 Penyelesaian Permasalahan
Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan aturan dan
3
perencanaan yang berlaku
SUB TOTAL III 30
BOBOT
IV PENILAIAN SUBSTANSI
NILAI
A KEGIATAN PEMELIHARAAN
1 ASPEK PERENCANAAN PEMELIHARAAN
Identifikasi, Pengukuran, dan Analisis Tingkat Kondisi dan
a
kerusakan bangunan
b Rencana Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Pemeliharaan
Penyiapan Rencana Pemeliharaan Rutin, Berkala, dan desain
c
perbaikan
2 ASPEK PELAKSANAAN PEMELIHARAAN
Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan Rencana
a
dan SOP
b Pelaksanaan Prosedur Pemeliharaan Rutin dan Berkala
Catatan kebutuhan perbaikan/pemeliharaan bangunan sipil &
c
peralatan hidromekanikal
Koordinasi dalam rangka Kalibrasi Instrumentasi (flushing, de-
d
airing, kalibrasi)
Pemeliharaan areal waduk, pemeliharaan dan penanaman pohon
e
di kawasan landscape dan greenbelt
3 ASPEK PELAPORAN KEGIATAN PEMELIHARAAN
Evaluasi Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan
a
Rencana dan SOP
Evaluasi Pencatatan Blanko Hasil Pelaksanaan Kegiatan
b
Pemeliharaan
c Pelaksanaan Prosedur Pelaporan Hasil Kegiatan Pemeliharaan
d Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemeliharaan
UPAYA INOVATIF DAN APLIKASI UNTUK PENINGKATAN KINERJA
B
PEMELIHARAAN
a Upaya Inovatif untuk meningkatkan kinerja pemeliharaan
b Koordinasi dan komunikasi Internal dan UPB
SUB TOTAL IV 35

6.6 Penilaian Tahap II – Kategori Petugas Pemeliharaan


Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN KOMPETENSI
NILAI
A PERENCANAAN PEMELIHARAAN
B PELAKSANAAN PEMELIHARAAN
C MONITORING DAN EVALUASI
SUB TOTAL I 40
II PENILAIAN KINERJA SARANA & PRASARANA BOBOT

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 35


NILAI
Ketersediaan Data Pendukung di Lapangan
1 Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan komponen
3
bangunan yang dipelihara
4 SK Petugas Pemeliharaan (Tahun, Update, Pengesahan)
5 Deskripsi Tugas Pelaksanaan Pemeliharaan
6 Fungsi dan Kinerja peralatan Pemeliharaan
7 Pemeriksaan dalam rangka Penilaian Kinerja dan penyiapan bahan AKNOP
8 SOP Pemeliharaan (Tahun, Update, Pengesahan)
9 Rencana Jadwal dan Persiapan Pelaksanaan Pemeliharaan
Catatan kebutuhan perbaikan/pemeliharaan bangunan sipil & peralatan
10
hidromekanikal
11 Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemeliharaan
Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemeliharaan dengan Rencana dan
12
SOP
SUB TOTAL II 60

6.7 Penilaian Tahap I – Kategori Petugas Pemantauan


Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN PROFIL
NILAI
A KELENGKAPAN DATA DAN URAIAN UMUM
Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait
1
lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan dan
3
komponen pemantauan
B TUGAS DAN FUNGSI PETUGAS PEMANTAUAN
1 SK Petugas Pemantauan
2 Fungsi dan Kinerja peralatan Pemantauan
3 SOP Pemantauan
SUB TOTAL I 15

BOBOT
II PENILAIAN PRESENTASI
NILAI
1 Substansi Bahan Presentasi
2 Kejelasan dan Penyajian yang informatif
3 Kreatifitas Bahan Penyajian
4 Ketepatan alokasi waktu
5 Penguasaan Materi Bahan Paparan
SUB TOTAL II 20
BOBOT
III TANYA JAWAB DAN PENGUASAAN MATERI
NILAI
1 Mengenali dan menyikapi permasalahan
2 Penyelesaian Permasalahan

Sinkronisasi Pelaksanaan Kegiatan dengan aturan dan


3
perencanaan yang berlaku

SUB TOTAL III 30


BOBOT
IV PENILAIAN SUBSTANSI
NILAI

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 36


A KEGIATAN PEMANTAUAN
1 ASPEK PERENCANAAN DAN PELAKSANAAN TEKNIS PEMANTAUAN
a Jadwal Kegiatan Pemantauan
b Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemantauan dengan SOP
Prosedur Pelaksanaan Pemantauan (Waduk, instrumentasi,
c
Greenbelt, dll)
d Pemeriksaan Visual dan Bawah Air
e Pembacaan dan Pencatatan instrumentasi dan hidroklimatologi
Pemeriksaan terhadap kondisi fisik dan kinerja peralatan
f
instrumentasi
2 ASPEK PELAPORAN KEGIATAN PEMANTAUAN
Evaluasi Kesesuaian Pelaksanaan Kegiatan Pemantauan dengan
a
Rencana dan SOP
Evaluasi Pencatatan Blanko Hasil Pelaksanaan Kegiatan
b
Pemantauan
c Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemantauan
UPAYA INOVATIF DAN APLIKASI UNTUK PENINGKATAN KINERJA
B
PEMANTAUAN
a Upaya Inovatif untuk meningkatkan kinerja pemantauan
b Koordinasi dan komunikasi Internal dan UPB
SUB TOTAL IV 35

6.8 Penilaian Tahap II – Kategori Petugas Pemantauan


Range Nilai : Baik = (95 ; 90)
Cukup = (80 ; 75)
Kurang = (65 ; 60)
BOBOT
I PENILAIAN KOMPETENSI
NILAI
A PERENCANAAN PEMANTAUAN
B PELAKSANAAN PEMANTAUAN
C MONITORING DAN EVALUASI
SUB TOTAL I 40
BOBOT
II PENILAIAN KINERJA SARANA & PRASARANA
NILAI
Ketersediaan Data Pendukung di Lapangan
1 Nama Bendungan, Volume Tampungan, Manfaat, dan data terkait lainnya
2 Kelengkapan dokumen dan data teknis Bendungan
Layout dan gambar teknis (As Built Drawing) Bendungan, struktur dan
3
peralatan instrumentasi yang dipantau
4 SK Petugas Pemantauan (Tahun, Update, Pengesahan)
5 Deskripsi Tugas Pelaksanaan Pemantauan
6 Fungsi dan Kinerja peralatan Pemantauan
Koordinasi Pemeriksaan dalam rangka Penilaian Kinerja dan penyiapan
7
bahan AKNOP
8 SOP Pemantauan (Tahun, Update, Pengesahan)
9 Jadwal Kegiatan Pemantauan
10 Pelaksanaan Prosedur Pelaporan Hasil Kegiatan Pemantauan
11 Pelaporan dan dokumentasi kegiatan Pemantauan
12 Pemeriksaan terhadap kondisi fisik dan kinerja peralatan instrumentasi
SUB TOTAL II 60

TARGET PESERTA
Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 37
No Balai UPB Petugas (orang)
Operasi Pemeliharaan Pemantauan
1 BBWS Mesuji Sekampung 1 1 1 1
2 BBWS Ciliwung Cisadane 1 1 1 1
3 BBWS Citarum 1 1 1 1
4 BBWS Cimanuk Cisanggarung 1 1 1 1
5 BBWS Pemali Juana 1 1 1 1
6 BBWS Bengawan Solo 1 1 1 1
7 BBWS Serayu Opak 1 1 1 1
8 BBWS Brantas 1 1 1 1
9 BBWS Pompengan Jeneberang 1 1 1 1
10 BWS Sumatera I 1 1 1 1
11 BWS Sumatera IV 1 1 1 1
12 BWS Bali Penida 1 1 1 1
13 BWS Nusa Tenggara I 1 1 1 1
14 BWS Nusa Tenggara II 1 1 1 1
15 BWS Kalimantan IV 1 1 1 1
16 BWS Kalimantan V 1 1 1 1

Direktorat Bina Operasi dan Pemeliharaan Halaman 38

Anda mungkin juga menyukai