Anda di halaman 1dari 9

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan cara menyilang huruf yang

terdapat pada lembar jawab.

Diberikan data untuk menjawab soal nomor 1-3


Atom X dengan nomor atom 15 dan nomor massa 31
Atom Y dengan nomor massa 35 dan jumlah neutron 18

1. Harga bilangan kuantum n,l,m, dan s untuk elektron terakhir atom Y adalah ….
a. 3,0,0,-1/2 c. 3,1,0,-1/2 e. 3,1,1,+1/2
b. 3,2,0,+1/2 d. 4,2,0,-1/2

2. Unsur X dalam Sistem Periodik Unsur terletak pada ….


a. golonan IIIA periode 3 d. golonan VA periode 4
b. golonan VA periode 3 e. golonan VB periode 3
c. golonan IIIB periode 3

3. Jika unsur X berikatan dengan Y membentuk XY 3 , jenis ikatan dan gaya antar
molekul yang terjadi adalah….
a. ikatan ion dan gaya London
b. ikatan kovalen non polar dan gaya dipol-dipol sesaat.
c. ikatan kovalen polar dan gaya London
d. ikatan kovalen polar dan gaya dipol-dipol permanen.
e. ikatan kovalen dan gaya Van Der Wall
.
4. Perbandingan massa tembaga dan belerang dalam senyawa tembaga sulfida adalah
2 : 1. Jika 0,60 gram tembaga direaksikan dengan 0,24 gram belerang, maka pada
akhir reaksi zat yang tersisa adalah ….
a. 0,12 gram tembaga d. 0,36 gram belerang
b. 0,12 gram belerang e. 0,48 gram tembaga
c. 0,36 gram tembaga

5. Karbit (Kalsium Karbida) yang merupakan padatan putih pada umumnya digunakan
orang untuk mengelas. Karbit dihasilkan dari pemanasan kalsium oksida dan karbon
dalam tanur listrik dengan hasil samping gas karbondioksida dengan persamaan
reaksi :
2 CaO(s) + 5C(s) 2 CaC 2 (s) + CO 2 ( g)
(Ar Ca =40 C=12 O=16 )
Jika 28 kg CaO yang direaksikan maka berat karbit yang dihasilkan adalah ….
a. 8 kg c. 32 kg e. 128 kg
b. 16 kg d. 64 kg

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


6. Seorang siswa menguji daya hantar listrik dengan alat uji elektrolit dan dihasilkan
data sebagai berikut :
Larutan Lampu Elektroda
Air laut Nyala terang Salah satu ada gelembung gas
Air sungai Nyala terang Keduanya ada gelembung gas
Air tanah Tidak nyala Keduanya ada gelembung gas
Air gunung Nyala redup Salah satu ada gelembung gas
Air suling Tidak nyala Tidak ada gelembung gas
Larutan yang bersifat elektrolit kuat dan non elektrolit berturut-turut adalah ….
a. Air laut dan air tanah. d. Air gunung dan air suling.
b. Air sungai dan air tanah. e. Air suling dan air tanah.
c. Air laut dan air suling.

7. Seorang siswa menimbang NaOH sebanyak 0,1 gram dilarutkan dalam aquades
hingga volume 250 ml. Kemudian diambil sebanyak 50 ml , maka pH dari 50 ml
larutan NaOH tersebut adalah…
a. 1 c. 7 e. 13
b. 2 d. 12

8. Diketahui campuran beberapa larutan :


1. 50 ml CH 3
COOH 0,2 M dan 100 ml NaOH 0,1 M
2. 50 ml CH 3
COOH 0,2 M dan 50 ml NaOH 0,1 M
3. 50 ml H 2 CO 3 0,2 M dan 100 ml NH 3 ( aq) 0,1 M
4. 50 ml HCl 0,1 M dan 50 ml NH 3 ( aq) 0,2 M
5. 50 ml HCl 0,1 M dan 50 ml NaOH 0,2 M
Pasangan yang pH nya hampir tidak berubah jika ditambah sedikit asam kuat dan
basa kuat adalah ….
a. 1 dan 2 c. 2 dan 3 e. 1 dan 5
b. 1 dan 3 d. 2 dan 4

9. Hidrolisis total dapat terjadi pada larutan yang mengandung garam….


a. NaNO 3
c. K 2
SO¿¿ 4 ¿¿¿¿ d.CaF 2
NO 3 e. CH 3
COONH 4
b. NH 4
−5
10. Kelarutan CaCO 3 dalam air pada suhu tertentu = 10 mol /liter. Pada suhu yang
sama kelarutan CaCO 3 dalam larutan Ca(NO 3 )2 0,05 M adalah ….
−4 −8 −9
a. 2.10 M c. 2.10 M e. 2.10 M
−5 −9
b. 2.10 M d. 2.10 M

11. Tekanan osmotik larutan yang mengandung 15 gram CO(NH 2 )2 dalam 500 ml
0
larutan pada suhu 27 C adalah….(Ar C = 12 , O = 16, H = 1, N = 14 )
a. 1,23 atm b. 2,46 atm c. 12,3 atm

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


d. 24,6 atm e. 123 atm

12. Titik didih larutan 0,01 molal BaCl 2 dan titik didih larutan 0,03 molal sukrosa (C
12 H 22 O 11 )
adalah sama karena….
a. keduanya bukan elektrolit
b. jumlah partikel yang ada dalam kedua larutan sama.
c. derajat ionisasi BaCl 2 tiga kali lebih besar dari pada derajad ionisasi sukrosa.
d. keduanya adalah elektrolit kuat.
e. pernyataan di atas salah, karena yang benar titik didih larutan sukrosa lebih tinggi
daripada larutan BaCl 2 .

13. Pada proses pewarnaan serat wool, kapas atau sutera, digunakan larutan garam Al
2 ( SO 4 )3
karena dalam air terhidrolisis menghasilkan koloid Al(OH) 3 . Sifat koloid
yang sesuai dengan dasar pewarnaan diatas adalah….
a. koagulasi c. dialisis e. elektrolisis
b. adsorbsi d. elektroforesis

14. Dari nama-nama senyawa berikut manakah yang menunjukkan penamaan yang salah?
a. 2-metil butana d. 2-metil pentana
b. 3-etil 3-metil heptana e. 1,4-dimetil pentana
c. 3-metil pentana

15. Suatu senyawa karbon dengan rumus molekul C 3


H 6 O tidak bareaksi dengan perak
amoniakal , tetapi jika bereaksi dengan H 2 menghasilkan alkohol sekunder. Senyawa
tersebut mempunyai gugus fungsi ….
a. ---CO--- c. ---O--- e.—COO—
b. ---COH d. –OH

H H H
16. C 3 7 -- Br + C 2 5 --O—Na → C 2 5 --O --- C 3
H 7 + NaBr
Reaksi di atas termasuk reaksi….
a. substitusi c. eliminasi e. oksidasi
b. adisi d. polimerisasi

17. Nama senyawa turunan benzena dengan rumus truktur di bawah adalah….
CH 3

a. toulena c. fenol e. anilin


b. asam benzoat d. benzil alkohol

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


18. Perhatikan tabel berikut :
No Polimer Monomer
1 Karet alam Isoprena
2 Nilon Asam adipat dan heksametildiamin
3 Tetoron Asam tereftalat dan glikol
4 Teflon Tetrafluoroetena
5 protein Asam amino
Pasangan polimer yang terbentuk melalui reaksi adisi adalah ….
a. 1 dan 2 d. 1 dan 3
b. 2 dan 3 e. 1 dan 4
c. 3 dan 4

19. Dari beberapa pernyataan berikut :


(1) Protein berperan dalam pembentukan sel-sel baru untuk menggantikan sel yang
rusak.
(2) Protein bersifat amfoter karena membentuk zwitter ion.
(3) Protein dapat mengalami denaturasi akibat pemanasan.
(4) Ikatan peptide dapat ditunjukkan dengan uji Biuret.
(5) Uji Xantoproteat untuk menunjukkan adanya belerang dalam protein.
Pernyataan yang benar untuk protein adalah….
a. 1,2,3 c. 1,2,5 e. 1,2,3,5
b. 1,3 d. 1,2,3,4

20. Sepotong hablur kecil CuSO 4 . 5 H 2 O dalam tabung reaksi dipanaskan hingga
mengalami perubahan warna. Setelah itu didinginkan kembali pada suhu kamar
ditetesi air sedikit demi- sedikit sampai terjadi perubahan warna ternyata tabung
reaksi bagian bawah terasa panas. Pernyataan yang tepat untuk eksperimen diatas
adalah ….
a. Reaksi eksoterm karena kalor berpindah dari lingkungan ke sistem.
b. Reaksi endoterm karena kalor berpindah dari sistem ke lingkungan .
c. Reaksi eksoterm karena kalor berpindah dari sistem ke lingkungan .
d. Reaksi endoterm karena kalor berpindah dari lingkungan ke sistem.
e. reaksi diatas adalah reaksi pelarutan CuSO4

21. Reaksi antara 50 ml larutan NaOH 0,2 M dengan 50 ml larutan HCl 0,2 M terjadi
0 0
perubahan suhu larutan dari 25 C menjadi 30 C . Jika kalor jenis larutan sama
0
dengan kalor jenis air yaitu 4,2 j/g C . Maka perubahan reaksi :
NaOH(aq) + HCl(g) → NaCl(aq) + H 2 O(l) adalah ….
a.-210 kj/mol c. -18,5 kj/mol e. -14 kj/mol
b. -21 kj/mol d. -15,5 kj/mol

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


22. Diketahui energi ikatan rata-rata dari ….
C = C = 146 kj/mol
C –C = 83 kj/mol
C-H = 99 kj/mol
C – Cl = 79 kj/mol
H – Cl = 103 kj/mol
Perubahan entalpi yang terjadi pada reaksi :
H2
C=CH + H−Cl →CH 3 −CH 2 −Cl adalah ….
2
a.+510 kj/mol
b. +88 kj/mol
c.+ 12 kj/mol
d. – 12 kj/mol
-88 kj/mol
0
23. Diketahui ΔH f H 2 O(l) = -285,5 kj/mol
0
ΔH f CO 2 ( g ) = -393,5 kj/mol
0
ΔH f C 3 H 8 ) (g) = -103 kj/mol
Perubahan entalpi dari reaksi : C 3 H 8 ) (g) + O 2 (g) → CO 2 ( g) + H 2 O(l)
(belumsetara) adalah….
a.-1180,5 kj c. -2426,5 kj e. +2426,5 kj
b. -2219,5 kj d. +2219,5 kj

24. Pita magnesium direaksikan dengan larutan HCl menurut reaksi :


Mg(s) + 2HCl(aq) → MgCl 2 (aq ) + H 2 ( g ) Gas hidrogen yang terbentuk dicatat
tiap interval waktu tertentu dihasilkan :
Waktu (menit) 0 1 2 3 4 5 6
V(cm )
3
0 14 25 33 38 40 40
Laju reaksi rata-rata gas hydrogen adalah ….
3 3
a. 7,5 cm /menit d. 9,5 cm /menit
3 3
b. 8 cm /menit e. 11 cm /menit
3
c. 8,5 cm /menit

SO
25. Dari dara percobaan antara Na 2 2 3 dengan HCl pada berbagai konsentrasi sebagai
berikut:
No [HCl] M Waktu (detik)
[Na 2 S 2 O3 ] M
1 0,2 2,0 1
2 0,1 2,0 2
3 0,05 2,0 4
4 0,05 1,5 4
5 0,05 1,0 4
Sesuai data percobaan diatas maka orde reaksi nya adalah….
a. 1 b. 2 c. 3

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


d. 4 e. 5

26. Tahap penting dalam pembuatan asam sulfat adalah mengubah SO 2 ( g ) menjadi SO
3 ( g ) melalui reaksi : 2 SO 2 ( g ) + O 2 (g) ⇔ 2SO 3 ( g) ΔH = -98 kj. Agar
diperoleh hasil optimum, maka faktor yang tidak tepat adalah….
a. penambahan tekanan.
b. penambahan volume
0
c. berlangsung pada suhu 450 C
d. menggunakan katalis vanadium pentoksida
e. SO3 (g) yang terbentuk segera dipisahkan

27. Dalam bejana 1 liter terdapat 4 mol gas NO 2 yang membentuk kesetimbangan :
2 NO 2 (g) ⇔ 2NO(g) + O 2 (g). Dalam keadaan setimbang dan suhu tetap, terbentuk
gas oksigen 1 mol. Harga tetapan kesetimbangan reaksi tersebut adalah….
a. 0,5 c. 1,5 e. 4,0
b. 1,0 d. 2,0

28. Jika ion besi (II) dioksidasi dengan ion dikromat dalam suasana asam dengan reaksi
2−
sebagai berikut: Fe (aq) + Cr 2 O7 (aq) → Fe (aq) + Cr (aq). Maka setiap 0,5
2+ 3+ 3+

mol ion dikromat akan dapat mengoksidasi ion besi (II) sebanyak ….
a. 1 mol c. 3 mol e. 5 mo
b. 2 mol d. 4 mol
l
29. Diketahui potensial reduksi unsur halogen :
Reaksi F 2 / 2F

Cl 2 / 2Cl

Br 2 / 2Br

I 2 / 2I

E
0 +2,87 Volt +1,36 Volt +1,01 Volt +0,54 Volt

3+ 2+ 0
Jika Fe + e → Fe E = + 0,77 Volt. Ion halida yang mampu mereduksi ion
3+ 2+
Fe menjadi ion Fe adalah ….
− −
a. F d. I

b. Cl e. F 2

c. Br

30. Larutan senyawa dibawah ini yang tidak menghasilkan gas apabila dielektrolisis
adalah….
a. KCl dengan elektroda karbon d. H 2 SO 4 dengan elektroda karbon
b. CuSO 4 dengan eletroda besi
e. NaNO 3 dengan elektroda tembag
c. FeSO dengan elektroda platina
4
a

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


31. Gas Fluorin (Ar = 19) di peroleh dari elektrolisis leburan KHF 2 sesuai dengan

persamaan : 2H F 2 (aq )→ 2HF(aq) + F 2 (g) + 2e
Bila pada proses tersebut dialirkan arus listrik sebesar 20 ampere selama 15 menit ,
maka volume gas F 2 yang dihasilkan pada STP adalah ….
a. 2,09 liter d. 7,8 liter
b. 4,17 liter e. 11,2 liter
c. 5,6 liter

32. Tipe molekul dan bentuk molekul senyawa XeF 4 adalah ….


a. AX 3 ; Segitiga planar c. AX 5 ; Piramida alas segitiga
b. AX 4 ; Tetrahedral d. AX 4 E ; Piramida alas segiempat.
e. AX 4 E 2 ; Segiempat plana
r.
33. Larutan garam halida pekat direaksikan dengan asam sulfat pekat terjadi reaksi :

( aq )+ H SO ( aq )→ HX + HSO
2 4 − ( aq )
X 4 Garam X adalah garam ….
a. fluorida d. fluorida dan klorida
b. klorida bromida dan iodid
c. bromida
a
34. Suatu unsur baru dimasukkan dalam golongan IIA dalam sistem periodik unsur.
Diharapkan unsur tersebut ….
a. dapat bereaksi dengan air menghasilkan asam
b. dapat membentuk molekul diatomik
c. dapat menghantarkan listrik dalam keadaan padat
d. berwujud cair pada suhu kamar.
e. mempunyai harga energi ionisasi tingg
i
35. Unsur dengan atom-atom yang paling banyak mengandung elektron-elektron tidak
berpasangan adalah …
a. Scandium (nomor atom 21) d. Besi (nomor atom 26)
b. Titanium (nomor atom 22) e. Kobal (nomor atom 27
c. Mangan (nomor atom 25)
)
3+ −
36. Suatu ion kompleks memiliki ion pusat Co .dengan ligan yang terdiri dari ion Cl
dan molekul H 2 O . Rumus yang benar dari senyawa kompleks tersebut adalah….
a.[Co(H 2 O )Cl 5 ]Cl 2 Cl ]Cl¿¿ 2 ¿ ¿ ¿¿
c. [Co(H 2 O ) 4 2
b. [Co(H 2 O ) 2 Cl 4 ]Cl

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


d. [Co(H 2 O ) 4 Cl 2 ]Cl e.Co(H 2 O )
5 Cl]Cl 2

37. Perhatikan percobaan tentang korosi besi berikut :


1

dalam dalam dalam Ditambah kalsium


air minyak larutan HCl klorida
1 2 3 4 5
Paku yang mengalami korosi paling lambat adalah nomor ….
a. 1 c. 3 e. 5
b. 2 d. 4

38. Senyawa haloalkana yang dapat digunakan untuk obat bius adalah….
a. karbol c. MTBE e. CFC
b. halotan d. garam inggris

39. Suatu zat radioaktif memiliki waktu paruh 15 tahun. Sebanyak 100 gram zat itu
meluruh hingga tersisa 12,5 gram. Maka lama waktu meluruh….
a. 30 tahun c. 60 tahun e. 80 tahun
b. 45 tahun d. 75 tahun

40. Perhatikan pernyataan di bawah ini


(1) karbohidrat yang termasuk polisakarida.
(2) terhidrolisis dengan enzim maltase menghasilkan glukosa
(3) dapat terbentuk oleh tumbuhan melalui fotosintesis
(4) dengan lugol/larutan iodin menunjukkan warna positif biru
Menurut pernyataan diatas , karbohidrat yang dimaksud adalah….
a. amilum
b. glikogen
c. selulosa
d. glikogen dan selulosa
e glikogen , amilum dan selulosa

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo


Kunci jawaban TUC 4 2008/2009
1. C
2. B 36. D
3. D 37. E
4. A 38. B
5. C 39. B
6. C 40. A
7. D
8. D
9. E
10. E
11. C
12. B
13. B
14. E
15. A
16. A
17. A
18. E
19. D
20. C
21. B
22. D
23. B
24. B
25. A
26. B
27. B
28. C
29. D
30. B
31.A
32.E
33. D
34. C
35.C

Soal TUC UN -4/ Kimia/ 0809/ Kab. 8Purworejo

Anda mungkin juga menyukai