Anda di halaman 1dari 12

JAMINAN SOSIAL RAKYAT BANTEN BERSATU

LAPORAN BULANAN
(JAMSOSRATU)

KECAMATAN SEPATAN KABUPATEN TANGERANG


BULAN JANUARI 2022

DI SUSUN OLEH :

GUSTI SYIHABUDDIN TAMAM, S.Kom

PEMERINTAHAN PROVINSI BANTEN


DINAS SOSIAL
Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B)
Jl. Syech Nawawi Al-Bantani
Serang
Tangerang, 28 Januari 2022

Kepada
Nomor : 460/XII-PDP/2022 Yth Kepala Dinas Sosial
Lampiran : 1 (satu) berkas . Provinsi Banten
Perihal : Laporan Bulanan Cq. Kepala Dinas Sosial
Pendamping Kabupaten Tangerang
Jamsosratu di -
Tempat

Bersama ini kami sampaikan laporan pendamping Jamsosratu Kec


Sepatan Kabupaten Tangerang Bulan Januari Tahun 2022 sebagaimana
terlampir.

Laporan Bulanan Pendamping Jamsoratu Provinsi Banten ini dibuat


sebagai pertanggungjawaban pendamping Jamsosratu atas Kegiatan
pendampingan yang telah dilaksanakan.

Demikian laporan bulanan ini disampaikan atas perhatiannya


diucapkan terima kasih.

Pendamping Jamsosratu
Kecamatan Sepatan
Kabupaten Tangerang

( GUSTI SYIHABUDDIN TAMAM, S.Kom )

Tembusan :
Koordinator Pendamping Jamsosratu Kabupaten Tangerang
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wbr.

Segala puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang mana dengan rahmat
dan ridho-Nya kami dapat menyelesaikan Laporan Bulan Januari Tahun 2022 Program
Jamsosratu yang berlokasi di Kecamatan SEPATAN Kabupaten Tangerang Provinsi Banten

Program Jamsosratu merupakan replikasi dari Program Keluarga Harapan dimana


program Jamsosratu terbentuk merupakan wujud nyata kepedulian pemerintah Provinsi
Banten terhadap RTS (Rumah Tangga Sasaran) yang tidak menjadi peserta PKH. Ada
perbedaan antara PKH dan Jamsosratu yaitu peserta didik Jamsosratu sampai tingkat SMA
dan pengurusnya atau sipencari nafkah pada program Jamsosratu diasuransikan.

Dana Bantuan Langsung Masyarakat (BLM) Jamsosratu merupakan dana stimulant


pemerintah Provinsi Banten yang diberikan kepada RTS desa sasaran untuk menjadi
pendorong bagi peningkatan pendidikan dan kesehatan RTS sehingga dapat memutus mata
rantai kemiskinan

Tiada gading yang tak retak, artinya tidak ada tulisan manusia yang sempurna. Maka
saya mohon maaf apabila terdapat kesalahan dan kekurangan dalam penulisan Laporan
Kegiatan Bulan Januari 2022 ini. Akhirnya hanya kepada Allah SWT jualah kita
mengharapkan ridho dan inayah-Nya. Amin.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Tangerang, Januari 2022


Pendamping Jamsosratu Kec. Sepatan

GUSTI SYIHABUDDIN TAMAM, S.Kom


DAFTAR ISI

1 . Surat Pengantar ditujukan Kepada Tim Pengendali

Jamsosratu Provinsi (TPJ-Provinsi)

2 . KATA PENGANTAR ………………………………

3 . DAFTAR ISI …………………………………………

4 . PENDAHULUAN ……………………………………

5 . PELAKSANAAN KEGIATAN …………………

6 . PENUTUP ……………………………………………
BAB I

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang
Pemerintah Provinsi Banten terus menunjukan komitmenya terhadap persoalan
kesejahteraan sosial, begitu pula dengan program penuntasan kemiskinan yang masih
menjadi salah satu prioritas utama pemerintah Provinsi Banten. Sebagai salah satu
bentuk keberpihakan dan perhatian terhadap masyarakat miskin di Banten. Pemerintah
Provinsi Banten meluncurkan jaminan sosial rakyat banten bersatu
( Jamsosratu) sebagai wujud komitmen pemerintah daerah dalam upaya percepatan
penanggulangan kemiskinan dan peningkatan kesejahteraan sosial melalui peningkatan
keberfungsian inovasi gubrenur banten yang memadukan program keluarga harapan
dengan program asuransi kesejahteraan soaial (askesos) yang merupakan program dari
Kementrian Sosial.
Jamsosratu merupakan skema perlindungan dan jaminan sosial dalam upaya
penanggulangan kemiskinan memalui pemberian bantuan tunai bersyarat dan
pertanggungan asuransi kesejahteraan sosial kepada kelompok rumah tangga yang
terpilih dan ditetapkan.
Program jamsosratu berpedoman pada peraturan Gubernur Banten nomor 2 tahun 2013
tentang petunjuk pelaksanaan jaminan sosial rakyat banten bersatu di provinsi Banten
dengan adanya payung hukum yang ada. Program jamsosratu dianggap sebagai program
yang sah sebagai sebuah kebijakan provinsi banten.

2. Maksud
Maksud dari program jaminan sosial rakyat banten bersatu diantaranya adalah:
a. Untuk jangka pendek memberikan income effect kepada rumah tangga miskin
melalui pengurangan beban pengeluaran melalui bantuan tunai bersyarat.
b. Untuk jangka panjang dapat memutuskan rantai kemiskinan antar generasi melalui
peningkatan kualitas kesehatan atau nutrisi, pendidikan dan kapasitas pendapatan
anak dimasa depan (price effect) anak keluarga miskin) memberikan kepastian
kepada si anak akan masa depannya (insurance effect)
c. Merubah prilaku keluarga miskin untuk memberikan perhatian yang besar kepada
pendidikan dan kesehatan anak
d. Mengurangi pekerja anak
e. Mempercepat MDGs melalui peningkatan akses pendidikan,peningkatan
kesehatan ibu hamil, pengurangan kematian balita, peningkatan kesetaraan
gender,dan pemberantasan kemiskinan.

f. Perlindungan bagi peseta Jamsosratu atas kecelakaan yang terjadi pada saat yang
bersangkutanmelakukan aktifitas sesuai dengan pekerjaannyayang tercantum
pada saat pendaftaran (maksimal 2 jenis pekerjaan) termasuk saat tenaga kerja
berangkat dari rumah menuju tempat kerja.
3. Tujuan
Rumah tangga sasaran ( RTS ) mendapatkan haknya sebagai warga Negara Indonesia
yang dijamin oleh pemerintah dan undang undang untuk mendapatkan kehidupan yang
layak, dan paling terpenting adalah untuk meningkatan kondisi kesejahteraan sosial
rumah tangga sasaran (RTS), mengurangi angka dan memutuskan rantai kemiskinan,
meningkatkan sumber daya manusia , serta berubahnya prilaku yang kurang
mendukung peningkatan kesejahteraan dari RTS.
Sehingga meningkatkan status sosial RTS, meningkatkan taraf pendidikan RTS,
meningkatkan status kesehatan dan gizi ibu hamil, ibu nifas, anak balita RTS,
meningkatkan aksebilitas dan motivasi RTS terhadap pelayanan pendidikan dan
kesehatan, memberikan jaminan perlindungan bagi RTS yang pencari nafkah bekerja
pada sector informal dalam menghadapi goncangan dan tekanan (shock and stress) atau
resiko yang terjadi untuk menggantikan penghasilan yang hilang selama kurun waktu
tertentu akibat kepala keluarga mengalami kecelakaan, sakit, meninggal dunia,sehingga
usaha dan kehidupan keluarga tetap dapat terjami, adanya jaminan dalam kehidupan
RTS dalam menghadapi masalah yang mendesak melalui investasi dalam bentuk
tabungan, membangun dan mengembangkan modal sosial (sosial capital), seperti
kepercayaan, jaringan dan gotong royong melalui kelompok.
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN

A. Pemutakhiran Data
Pemutakhiran data adalah kegiatan pendamping dalam melaporkan data terakhir
penerima bantuan jamsosratu, kegiatan ini bisa dilakukan dua kali dalam satu tahun,
yaitu pada pertengahan tahun atau akhir tahun, sehingga penerima jamsosratu dapat
terpantau dengan baik, pemutakhiran data dilakukan apabila
a. Perubahan alamat tempat tinggal RTS peserta Jamsosratu
b. Penarikan anak anak RTS dari Jamsosratu (karena kematian, pindah alamat
keluar provinsi dan sebagainya)
c. Masuknya anak anak peserta Jamsosratu ke sekolah
d. Ibu hamil
e. Perbaikan nama atau dokumen dokumen RTS peserta Jamsosratu
f. Perubahan nama pengurus RTS
g. Hal hal lain yang dapat merubah dokumen dokumen kepesetaraan Jamsosratu
B. Verifikasi data
Verifikasi data adalah kegiatan pendamping dalam mengunjungi fasilitas pendidikan,
(fasdik) dan fasilitas kesehatan (faskes). Kegiatan verifikasi data ini dilakukan satu bulan
sekali, sehingga peserta didik disekolah dan balita di posyandu terpantau dengan baik.
Jumlah sekolah dan posyandu yang dikunjungi pendamping di Kecamatan Mauk
Kabupaten Tangerang berjumlah 35 Sekolah, dan 6 Posyandu.
C. Melakuakan pertemuan bulanan kelompok
Pertemuan bulananan kelompok merupakan pertemuan rutin yang dilakukan
pendamping guna melakukan monitoring atau pemantauan dan memotivasi penerima
bantuan jamsosratu (RTS) agar selalu mengakses layanan pendidikan dan layanan
kesehatan , di samping itu juga pertemuan kelompok agar terjalin silaturahmi antara
pendamping dan RTS.
D. Hasil koordinasi dengan aparat setempat
Secara keseluruhan selama bulan Desember pendamping berkoordinasi dengan pihak
aparat setempat di wilayah kecamatan Mauk, bentuk dari pada koordinasi tersebut
adalah kerjasama mengenai informasi data data penduduk yang tersedia di desa secara
umum, adapun mengenai data yang tidak didapat oleh pihak aparat setempat dalam hal
ini adalah kelurahan, maka pendamping tentu saja langsung verifikasi dan validasi data
lapangan sehingga mengenai secara langsung keadaan masyarakat secara jelas dari latar
belakang pendidikan mereka, perekonomian, dan keadaan lingkungan, tempat tinggal,
kultur budaya, bahkan samapai keadaan latar belakang yang sangat beragam.
E. Rencana kegiatan bulan Januari 2022.

Waktu
Tahapan
NO Sasaran Target Metode pelaksa
Kegiatan
naan
Menciptakan
hubungan Pertemua
Fasilitas pendidikan yang n ruitn
Koordinasi 1x
1 (Faskes) dan Fasilitas harmonis dan dengan
lintas sector sebulan
Kesehatan( Faskes) dapat lintas
bersinergi sector
dengan baik
Kunjunga
Melakukan
n ke
Kunjungan monitoring
rumah 8x
2 ke peserta Peserta Jamsosratu dan
peserta sebulan
Jamsosratu memotivasi
Jamsosrat
RTS
u
Pertemuan
Menyampaika
dengan 1x
3 Operator Jamsosratu n laporan Pelaporan
operator sebulan
bulanan
Jamsosratu
CATATAN KEGIATAN HARIAN PROGRAM JAMSOSRATU

(Jaminan Sosial Rakyat Banten)


Provinsi : Banten Desa : Sepatan, Sarakan,Pondok
Kabupaten : Tangerang Jaya,Pisangan Jaya, Mekar jaya, Kayu
Kecamatan : Sepatan Bongkok, Kayu agung, Karet
Bulan : Januari
Nama Pendamping : GUSTI SYIHABUDDIN TAMAM, S.Kom

Tempat
No Hari,Tanggal Uraian Kegiatan Keterangan
Kegiatan
 Rapat Koordinasi Proses
Pencairan Dengan Pencairan
instansi terkait Tahap Pertama
Senin Pihak Bank BJB Bank BJB 150 KPM Tahap
1. 03 Januari 2022 Dan Dinas Sosoial Provinsi Ke II 64 KPM
Kab Provinsi Banten
Program Program
JAMSOSRATU Jamsosratu

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok Pencairan
Selasa Perserta Program Tahap I,II
Desa Binaan
2. 04 Januari 2022 JAMSOSRATU di Program
Pendamping
Desa Ketapang Jamsosratu
Kec.SEPATAN Kab.
Tangerang

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok
Perserta Program Pencairan
Rabu
JAMSOSRATU di Desa Binaan Tahap I,II
3. 05 Januari 2022
Desa SEPATAN Pendamping Program
barat Jamsosratu
Kec.SEPATAN Kab.
Tangerang

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok
Kamis Pencairan
Perserta Program
06 Januari 2022 Desa Binaan Tahap I
4. JAMSOSRATU di
Pendamping Program
Desa Sarakan
Jamsosratu
Kec.Sepatan Kab.
Tangerang

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok
Jum'at Pencairan
Perserta Program
07 Januari 2022 Desa Binaan Tahap I, II
5. JAMSOSRATU di
Pendamping Program
Desa Pondok Jaya
Jamsosratu
Kec.Sepatan Kab.
Tangerang

 Melakukan Pencairan
Senin
pertemuan dengan Desa Binaan Tahap II
6. 10 Januari 2022
kelompok Pendamping Program
Perserta Program Jamsosratu
JAMSOSRATU di
Desa Pisangan Jaya
Kec.Sepatan Kab.
Tangerang

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok
Selasa Pencairan
Perserta Program
11 Januari 2022 Desa Binaan Tahap II
7. JAMSOSRATU di
Pendamping Program
Desa Kayu agung
Jamsosratu
Kec.Sepatan Kab.
Tangerang

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok
Perserta Program Pencairan
Rabu
JAMSOSRATU di Desa Binaan Tahap II
8. 12 Januari 2022
Desa Kayu Pendamping Program
Bongkok Jamsosratu
Kec.Sepatan Kab.
Tangerang

 Melakukan
pertemuan dengan
kelompok
Pencairan
Kmis Perserta Program
Desa Binaan Tahap II
9. 13 Januari 2022 JAMSOSRATU di
Pendamping Program
Desa Karet
Jamsosratu
Kec.Sepatan Kab.
Tangerang

Tangerang, Januari 2022


Pendamping Jamsosratu Kec. Sepatan

GUSTI SYIHABUDDIN TAMAM, S.Kom


BAB III

PENUTUP

Kesimpulan
Secara keseluruhan kegiatan jamsosratu yang melakuakn tugas rutin pendamping dapat
terlaksana dengan baik, tetapi dalam melaksanakan kegiatan jamsosratu tersebut
pendamping masih mengalami kendala yaitu belum tersosialisasinya program jamsosratu
sampai ke lintas sector tingkat bawah secara keseluruhan sehingga masih ada lintas sector
yang belum memahami dan mempersalahkan tentang ada awal RTS jamsosratu.

Saran.
Pendamping sangat berharap adanya penyuluhan dan pemerintah terkait kepada petugas
faskes dan fasdik tentang jamsosratu dan sinergi sehingga pelaksanaan program
jamsosratu ini dapat berjalan dengan baik

Penutup
Demikian laporan kegiatan pendamping dibulan Desember 2020 ini pendamping buat, saya
mengharapkan saran serta masukan agar pendamping dengan lebih baik lagi dapat
mensukseskan program Jamsosratu
LAMPIRAN – LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai