Anda di halaman 1dari 2

PENCEGAHAN DAN :

PENANGGULANGAN KEBAKARAN

No.Dokumen : 440/…/
SOP/ /35.07.103.102./2023

No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit :

Halaman : 2/2

drg.Angga An Novita
UPT Puskesmas Pujon
Nip.
197911092007012008

1. Pengertian Pencegahan dan penanggulangan kebakaran adalah upaya


penyelamatan diri dari bencana kebakaran yang disebabkan, baik oleh
kelalaian manusia maupun faktor lain, sehingga mengakibatkan
timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta
benda serta dampak psikologis.
2. Tujuan 1. memberikan perlindungan kepada karyawan/ pegawai dan pasien/
masyarakat dari ancaman bencana kebakaran
2. menjamin terselenggaranya penanggulangan bencana kebakaran
secara terencana, terpadu, terkoordinasi, dan menyeluruh;
3. Kebijakan  Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Pujon Nomor:440/
/KEP/ 35.07.103.102/2022 Tentang Penanggulangan bila terjadi
kebakaran puskesmas pujon.
4. Referensi

5. Prosedur 1. Bila terjadi kebakaran karyawan/ pegawai dan pasien/ masyarakat


menyelamatkan diri ditempat aman.
2. jangan panic
3. Bila sumber kebakaran dan penyebab kebakaran diketahui maka
petugas mematikan sakelar pemutus arus listrik atau putuskan arus
listrik melalui panel MCB/ Zekering
4. Bila memungkinkan padamkan kebakaran tersebut dengan alat
pemadam api dengan bahan pemadam yang sesuai (Tabung
Pemadam, fire blanket, Karung Goni dsb)
5. Namun bila ternyata kebakaran cukup besar segera hubungi dinas
pemadam kebakaran dan PLN;
6. Lingkungan sekitar perlu dirapihkan / sterilkan sehingga mudah
dicapai oleh pemadam kebakaran
7. Sambil menunggu petugas pemadam kebakaran. Petugas
mempersiapkan peralatan pemadam (APAR)
8. Satgas / petugas yang ditunjuk mengambil posisi yang telah
ditentukan
9. Melakukan pemadaman sumber kebakaran /api.
10. Jika memungkinkan lakukan penyelamatan dokumen- dokumen
serta peralatan kantor
6. Unit terkait Kepala Puskesmas
Karyawan/ Pegawai Puskesmas
Petugas yang menangani kebakaran
Pemadam Kebakaran
Kabag TU / Kasubag Umum

2/2

Anda mungkin juga menyukai