Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan Kebersihan Telinga

Tujuan : Mengetahui kondisi telinga luar,saluran telinga,dan fungsi pendengaran.

Alat :

1. Arloji dengan jarum petunjuk detik


2. Garputala
3. Speculum telinga
4. Senter telinga

Pelaksanaan

1. Melihat dan meraba telinga bagian luar


a. Posisi menghadap ke arah telinga yang akan dikaji
b. Untuk pemeriksaan pada anak daun telinga ditarik kebelakang dan ke bawah
perlahan, untuk pemeriksaan pada orang dewasa daun telinga ditarik kebelakang dan
ke atas perlahan.
c. Atur pencahayaan
d. Amati telinga luar warna,ukuran,bentuk,kebersihan,apakah ada lesi dan kesimetrisan
bandingkan antara telinga kanan dan kiri
e. Raba telinga apakah ada rasa sakit saat ditekan
2. Pemeriksaan ketajaman pendengaran
a. Posisi klien membelakangi kader dengan jarak sekitar 4-6 meter
b. Minta klien untuk menutup salah satu telinganya
c. Ucapkan satu bilangan missal “enam tujuh” dengan nada normal
d. Minta klien untuk mengulang kata” yang didengar
e. Lakukan telinga sebelahnya dengan cara yang sama
f. Bandingkan ketajaman antara telinga kanan dan kiri
3. Uji pendengaran dengan garpu tala
a. Pegang tangkai garpu tala kemudian ketukan pada buku jari atau telapak tangan
b. Tempelkan garpu tala yang sudah digetarkan ke prosesus mastoideussalah satu
telinga pasiem klien
c. Dengan cepat pindahkan garputala yang masih berbunyi ke depan saluran telinga
luar pasien dengan jarak 1-2 cm
d. Tanya apakah pasien masih mendengar bunyi
e. Dokumentasi hasil pemeriksaan

Anda mungkin juga menyukai