Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PELAKSANAAN PROGRAM

PIMPINAN CABANG ’AISYIYAH WIYUNG SURABAYA

A. Pendahuluhan

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh.


Alhamdulillahi Rabbil Alamin, puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah Subhanahu wa Ta'ala
Shalawat serta salam tak lupa kami panjatkan kepada junjungan Nabi Muhammad Shallalahu
'Alaihi wa Salam beserta keluarga dan para sahabatnya, yang telah memberikan syafaat kepada
kita selaku umatnya. Aamiin.

B. Kebijakan organisasi
1. Berdasarkan SK PDA Kota Surabaya No 55/SK-PDA/A/VIII/2016 tentang Susunan
Pimpinan Cabang ’Aisyiyah Wiyung Periode 2015-2020 sbb : (terlampir) 1
2. Berdasarkan SK PDA Kota Surabaya No 429/SK-PDA/A/I/2021 tentang
PERPANJANGAN MASA JABATAN ANGGOTA PIMPINAN CABANG ‘AISYIYAH
WIYUNG PERIODE 2015-2020 sbb : (terlampir) 2

C. Program Kerja yang di programkan periode 2015 - 2022

Terlampir – hal 2

D. Realisasi Program
terlampir - hal 2

D. Kendala dan Permasalahan


Dalam menjalanlankan roda organisasi .................... terlampir – hal 2

E. Laporan Keuangan
(terlampur) 3
F. Laporan Inventaris
1. Gedung Panti asuhan Putri
2. Dua Mobil ( TK dan Panti)
G. Penutup
Akhirnya, kami mengucapkan syukur Alhamdulillah, Laporan ini dapat kami sususn dengan
sebaik-baiknya. Tentunya program kerja yang telah kami susun dan programkan tidak dapat
berjalan dengan baik hal ini lebih karena keterbatasan dan adanya kendala-kendala lain. Kami
menyadari bahwa selam ini kami belum dapat maksimal dalam menjalankan tugas persyarikatan
ini, tetapi kami berharap kedepan Pimpinan Cabang ’Aisyiyah Wiyung dapat berjalan dengan
sebaik-baiknya.

Surabaya, ......
Ketua, Sekretaris,

Lunik Lusiana Rachmawati Hidayah


NBM. 1 325.844 NBM. 605 177
PROGRAM KERJA PIMPINAN CABANG ’AISYIYAH WIYUNG
PERIODE 2015 – 2022

NO PROGRAM KERJA REALISASI BELUM KENDALA

Konsolidasi
Rapat periodik Cabang dan setiap bulan
1
Daerah
belum anggota kurang
2 Pembinaan Ranting
dilaksanakan aktif
nunggu SK
3 Pengajuan SK 3 Ranting dari PDA
Pengadaan KTAM dan belum tuntas –
4
KTAA semua

Pelatihan Perawatan belum anggota kurang


5
jenazah dilaksanakan aktif
dilaksanakan per
6 Pengajian anggota Ranting
ranting
Pengajian anggota ke PDA berkala
7
Surabaya

Pembinaan AIK Guru dan berkala


8
Karyawan
Pendidikan gratis gukar
9
Muhammadiyah
Pengembangan Taman belum sempurna tempat dan tenaga
10
Pengasuh Anak ( TPA )

11 Gerakan Bela Beli Aisyiyah berkala


Pelatihan Ketrampilan wira belum dilaksanak anggota kurang
12
usaha/pembuatan produk an aktif

Pembinaan lansia dan anak berkala


13
yatim ( Pesantren lansia )
Pengadaan wira usaha panti Berkala
14
putri

15
Pemerikasaan kesehatan berkala
berkala

16 Investigasi ke Pasien TBC berkala

Pembinaan Kader AMM belum dilaksanak anggota kurang


17
Putri an aktif

Anda mungkin juga menyukai