Anda di halaman 1dari 1

MENILAI KUALIFIKASI TENAGA

MEDIS
No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1-1
Puskesmas Jusmiwati, S. Tr. Keb
Sigapokna NIP. 198705162011012023
1. Pengertian Adalah suatu penilaian kualifikasi terhadap tenaga medis dengan
instrumen kualifikasi tenaga medis
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah penilaian kualifikasi
tenaga medis
3. Kebijakan
4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
631/MENKES/SK/IV/2005 Tentang Pedoman Peraturan Internal Staf Medis
5. Prosedur Alat dan bahan :
1. Standar Kompetensi Karyawan
2. Analisis jabatan
6. Langkah- langkah 1. Tim mutu menilai setiap tenaga medis
2. Tim penilai melakukan penilaian dengan instrumen kualifikasi tenaga
medis
3. Tim penilai mendokumentasikan hasil penilaian
7. Diagram Alir
Tim mutu menilai Tim penilai melakukan Tim penilai
setiap tenaga penilaian dengan mendokumentasikan
medis instrumen kualifikasi hasil penilaian
tenaga medis

8. Hal-hal yang -
harus
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. UKP
2. UKM
3. ADMIN
10. Dokumen Terkait 1. IJAZAH
2. SERTIFIKAT
3. STR
11. Rekaman Isi Peruba-
Yang Dirubah
Historis Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan
han

Anda mungkin juga menyukai