Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR WAWANCARA GURU DAN PEGAWAI SMP IT AL KAHFI

TAHUN 2020/202

Nama :
TTL :
Pendidikan Terakhir :
Alamat :

- Pertanyaan
o Siap sepenuhnya berada dan berkontribusi selama masa kontrak di Al Kahfi?. Tidak
bercabang dengan sampingan lain
o Mengadi di sini, baru sekedar mencoba atau sudah benar-benar serius?
o Bagaimana proyeksi untuk PNS atau lanjut sekolah (S2)?
o Mulai tarbiyah sejak kapan? Bagaimana perjalanannya selama ini?
o Siap untuk sepenuhnya komitmen mengikuti tarbiyah?
o Apa yang anda ketahui tentang LGBT?
o Apa sikap anda tentang LGBT? Bagaimana cara mengamati gejala, dan mencegahnya,
terutama di lingkungan kita di pesantren/sekolah?
o (bagi laki-laki). Merokok tidak? Siap tidak merokok di dalam dan diluar sekolah?
o Siap untuk tidak berpacaran, menjalin hubungan khusus atau berkomunikasi dengan
lawan jenis? Misalnya chatingan, menelpon, berkirim pesan?
o Bagaimana menghindari komunikasi dengan siswa yang bersifat khusus/pribadi baik
di dalam sekolah maupun di luar sekolah?
o Bagaimana menunjukkn sikap terhadap siswa, misalnya ada siswa yang menyatakan
suka/tertarik kepada anda?
o Ketika menghadapi berbagai kendala dan masalah baik pribadi maupun lembaga
bagaimana sebaiknya sikap Anda? Terutma komunikasi dengan lembaga?
o Jika terjad masalah atau tidak puas, pernah curhat di medsos? Ke depan selama di sini
seperti apa?
o Bagaimana pendapat Anda tentang kerja sama (amal jamai) dengan sesama
guru/pegwai? Apa arti kerja sama bagi Anda?
o Jika terjadi masalah dengan rekan kerja, bagaimana cara anda memperbaiki
hubungan?
o Siap untuk menyampaikan masalah/kendala ke pimpinan yayasan atau sekolah? Tidak
ke pihak lain?
o Pribadi Anda seperti apa, Emosian, mudah marah, mudah tersinggung? Penyabar,
mudah memaafkan?
o Bagaimana cara menjadi pribadi yang mengayomi, tidak mudah terpancing emosi dan
TIDAK MARAH bila menghadapi anak, guru, orang tua?
o Bagaimana sebaiknyacara berkomunikasi yang baik dengan rekan kerja, siswa, orang
tua siswa? (arahkan: sopan, santun dan saling menghormati)
o Siapkah menjadi sosok yang siap mengayomi, dan melayani selama di sini, bukan
banyak menuntut untuk mendapat pelayanan lebih?
o Siap untuk menjadi teladan sehari-hari. Dalam Ibadah, perkataan, kebersihan, disiplin.
Seperti apa bentuknya?
o Siap menjaga komitmen bersama lembaga menjaga nama baik lembaga dimanapun
berada?
o Kontrak 3 tahun dengan lembaga, diharapkan kesediaanya

- Kafalah:
o Pedomani besaran kafalah untuk guru baru
o Kafalah akan naik berdasarkan prestasi kerja dan berdasarkan waktu mengabdi.

Anda mungkin juga menyukai