Anda di halaman 1dari 4

Jl.

Raya Prancis Pergudangan 8 Blok RA


Jati Mulya - Kosambi
Kab. Tangerang - Banten
Telp: 021-54316499
www.multiwelindo.co.id

NOMOR
TANGGAL Senin, 24 Juli 2023
WAKTU 14.30 – 22.30 WIB
TEMPAT Jl. Raya Prancis Pergudangan 8 Blok KF, Jati Mulya, Kosambi Kab. Tangerang
PENANGGUNG
Bpk. Budi Pranowo
JAWAB
JENIS RAPAT Diskusi dan Konsolidasi
Pembahasan terkait persiapan kerjasama peralihan Alih Daya (outsourching)
TEMA bagi PT. Multi Welindo dan PT. Indokarya Gateways Solution (IGS) dalam
rangka Pra Perjanjian Kerjasama (MoU)
PESERTA 1. Budi Pranowo (Multi Welindo)
2. Jhoni Gumilar R (Multi Welindo)
3. Ati Wijayanti (Multi Welindo)
4. Haida (IGS)
5. Fahmi (IGS)

PEMBAHASAN 1. Share database karyawan kelengkapan administrasi untuk pendaftaran ke


Disnaker, BPJS TK dan BPJS Kesehatan serta kelengkapan didalam
formal Lamaran Pekerjaan;
2. Evaluasi terhadap database yang diterima dan evaluasi langkah-langkah
didalam pelaksanaa penggunaan Alih daya sebelumnya (cth; BPJS
Kesehatan, Tenaga Kerja, Pemotongan diluar dari perjanjian dll)
3. Persiapan lamaran pekerjaan/CV pekerja secara administrasi;
4. Mekanisme sosialisasi terkait perlihan Alih daya (Outshourching);
5. Review Perjanjian Kerjasama antara PT. Multi Welindo (MW) dengan
PT. Indokarya Gateways Solution (IGS)

JALANNYA RAPAT Pembukaan rapat dibuka oleh General Manager PT. Multi Welindo, dilanjut
pemaparan persiapan pra penandatangan kontrak kerjasama dan langkah-langkah
kedepan suapaya peralihan dari alih daya lama ke yang baru tidak menimbulkan
masalah dikemudian hari.
Kemudian untuk pembahasan lebih lanjut rapat dilakukan dengan metode diskusi
dan konsolidasi sampai dengan terbentuknya kesepakatan dan tindak lanjut untuk
hari Rabu tanggal 26 Juli 2023 yang akan membahas dan memfinalisasi
Perjanjian Kerjasama (MoU) kedua belah pihak
1. Share database karyawan kelengkapan administrasi untuk
HASIL pendaftaran ke Disnaker, BPJS TK dan BPJS Kesehatan serta
kelengkapan didalam formal Lamaran Pekerjaan;
Semua pihak (MW & IGS) berkomitmen segera memberikan informasi dan
dokumen yang diminta oleh IGS paling telat tanggal 26 Juli 2023 yang
berupa identitas dasar seperti: Fotocopy KTP; Fotocopy KK dan No. Telp
yang bisa dihubungi oleh semua pekerja. Hal ini karena data yang ada di
Alih daya sebelumnya sama sekali hanya nama yang terdaftar adapaun
untuk jabatan dan posisi kerja karyawan tidak ada.
2. Evaluasi terhadap database yang diterima dan evaluasi langkah-
langkah didalam pelaksanaa penggunaan Alih daya sebelumnya (cth;
BPJS Kesehatan, Tenaga Kerja, Pemotongan diluar dari perjanjian
dll);
 Dalam hal ini pihak IGS membantu bagaimana mekanisme
berakhirnya kontrak Untuk TK PT. HIDASS ke PT. IGS, IGS sendiri
menyarankan membuat surat pengunduran diri TK ke PT. HIdas per
Tanggal 25 Juli 2023, Dengan akan membantu materai dari PT. IGS;
 Terkait permasaahan BPJS khususnya Fasilitas akses PT. IGS akan
mengakomodir permintaan dari karyawan untuk di pindahkan
sebelumnya dari RS. BUN ke Klinik Dadap Putih, secara tekhnis IGS
akan membuat perjanjian khusus bagi karyawan yang ditempatkan di
Multi Welindo hal ini ada beberpa masukan bahwasanya kendala
terjadi karena Faskes tidak sesuia harapan;
 Kemudian terkait biaya BPJS Kesehatan bahwasanya Premi yang
dibayarkan adalah add cost oleh MW namun menjadi Reimburshment
kepada TK yang ditempatkan di MW;
 Selanjutnya evaluasi tentang potongan yang terjadi saat sebelumnya di
dalam pembagian gaji TK bukan menjadi tanggung jawab MW namun
sepenuhnya menjadi pertimbangan bagaimana mekanisme pemindahan
kantor cabang Bank sebelumnya ke yang baru.
Dari permasalahan ini akan dibuatkan kesepakatan tertulis secara
teknis oleh IGS

3. Persiapan lamaran pekerjaan/CV pekerja secara administrasi;


Pihak MW akan mengumumkan dan mensosialisasikan persiapan 25 Juli
2023 untuk dapat diterima tanggal 26 Juli 2023 dengan membawa surat
lamaran berupa:
 Fotocopy KTP;
 Fotocopy KK;
 Fotocopy Ijazah;
 Pas Foto 2x3 = 1 lbr; 4x6 = 1 lbr;
 Form BRI;
 Materai untuk surat pernyataan;
Dan akan dibuat secara bertahap

4. Mekanisme sosialisasi terkait perlihan Alih daya (Outshourching);


Sosialisasi perlaihan dimulai tanggal 25 Juli 2023 dan akan bertahap
didalam pelaksanaannya.

5. Review Perjanjian Kerjasama antara PT. Multi Welindo (MW) dengan


PT. Indokarya Gateways Solution (IGS);
Terkait draft perjanjian Kerjasama ada bebeapa konfirmasi seperti:
 Hak TK saat peralihan akan ada gantungan tertanggal 21 sd 25 hal ini
ada perbedaan cutt off kebijakan masing-masing alih daya dan akan
dibayarkan pada saat kontrak berakhir;
 Terkait hak akan Lembur dan potongan mangkir dan tidak masuk telah
dijelaskan perhitungan untuk lembur n/26 sdangkan untuk mangkir
n/30;
 Tentang kewajiban alih daya bahwasanya pihak IGS akn memberikan
report bulanan, maximal pertanggal 5 tiap bulannya;
 Report bulanan berisi tentang slip gaji, rekapitulasi absensi karyawan,
report evaluasi karyawan dalam hal ini kinerjakaryawan;
 Akan ada perubahan draft kontrak kerjasama yang akan dirubah
khususnya tentang pasal pembayaran yang akan dibayarkan ke
rekaning alih daya.
 Untuk PIC PT. IGS akan dihandle oleh Sdr. Fahmi

DOKUMENTASI TERLAMPIR

DAFTAR HADIR

RAPAT KONSOLIDASI PERSIAPAN KERJASAMA ALIH DAYA (OUTSOURCHING)


ANTARA PT. MULTI WELINDO DAN PT. INDOKARYA GATEWAY SOLUTION
JATI MULYA, 24 JULI 2022

NO NAMA TANDA TANGAN

1 BUDI PRANOWO (MW)

2 JHONI GUMILAR RAMIN (MW)

3 ATI WIJAYANTI (MW)

4 HAIDA (IGS)

5 FAHMI (IGS)
No Rencana Aksi Batas Waktu Tindak Lanjut Status Keterangan

1 Database: 25 Juli 2023 Sudah On Progres


diinformasikan
berupa Rekapitulasi identitas ke WAG
dasar seperti: Fotocopy KTP;
Fotocopy KK dan No. Telp
2 Sosialisasi terkait Perlaihan 25 Juli 2023 Breifing blok KF On Progres
Alih daya (Outsourching)

3 Tanda Tangan Kontrak MOU 26 Juli 2023 TBA


MW & IGS

4 Surat Pengunduran Diri 25 Juli 2023 TBA

5 Pengajuan Lamaran/CV TK 26 Juli 2023 TBA

6 Tanda Tangan Kontrak TK 26 Juli 2023 TBA

Anda mungkin juga menyukai