Anda di halaman 1dari 3

PENYIMPANAN SEDIAAN FARMASI

DAN BMHP

SOP No. Dokumen : SOP/UKP/…./2022


No. Revisi :-
Tanggal terbit : 7 Februari 2022
Halaman : 1/3
dr. ENDAH
PUSKESMAS
PUSPITORINI
KANGKUNG I
196901222008012002

Penyimpanan adalah suatu kegiatan pengamanan terhadap sediaan farmasi


dan BMHP yang diterima untuk memelihara mutu sediaan farmasi,
1. Pengertian
menghindari penggunaan yang tidak bertanggungjawab menjaga
ketersediaan, serta memudahkan pencarian dan pengawasan.
Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk menjamin sediaan farmasi
2. Tujuan dan BMHP yang tersedia di Puskesmas Kangkung I terpelihara mutu dan
keamanannya selama penyimpanan.
Surat Keputusan Kepala Puskesmas No. tentang pelayanan
3. Kebijakan kefarmasian

Peraturan Menteri Kesehatan No. 74 Tahun 2016 tentang Standar


4. Referensi
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
1. Petugas farmasi menerima obat dari Instalasi Perbekalan Farmasi Dinas
Kesehatan Kabupaten atau distributor dengan memeriksa keadaan obat
yang diterima meliputi kesesuaian jenis, jumlah, tanggal kadaluwarsa
serta kondisi fisik sediaan farmasi dan BMHP;
2. Petugas farmasi menyusun sediaan farmasi dan BMHP di rak secara
alfabetis, untuk setiap bentuk sediaan (obat dengan pengadaan mandiri
ditempatkan terpidak dari rak obat distribusi dari IPF);
3. Petugas farmasi menyimpan sediaan farmasi dan BMHP dengan sistem
FIFO dan FEFO;
4. Petugas farmasi menyimpan obat psikotropika dan narkotika di lemari
5. Langkah-langkah
khusus narkotika dan psikotropika;
5. Petugas farmasi menyimpan sediaan berbentuk cairan secara terpisah
dari sediaan padat dan diletakkan di atas pallet;
6. Petugas farmasi menyimpan vaksin dalam cold chain yang suhunya
dipantau setiap hari (2-8 oC);
7. Petugas farmasi menyimpan lisol dan desinfektan terpisah dari obat
lainnya;
8. Petugas farmasi menyimpan obat emergency di dalam emergency kit;
9. Petugas farmasi mencatat semua transaksi obat dan BMHP baik masuk
atau keluar ke dalam kartu stok sebagai kartu kendali persediaan.
6. Diagram alir -
- Gudang obat puskesmas
7. Unit terkait - Ruang farmasi puskesmas
- Puskesmas pembantu dan sub unit lain.

8. Rekaman Historis

1
Diperlakukan
No Halaman Yang dirubah Perubahan
Tanggal
UPTD Puskesmas 1 Januari
1. 1 Puskesmas Kangkung I
Kangkung I 2022
Kepala Puskesmas
Kepala Puskesmas November
2. 1 Kangkung I : dr. Endah
Kangkung I : dr. Istiawati 2021
Puspitorini

2
DAFTAR TILIK

NO KEGIATAN YA TIDAK
Apakah Petugas farmasi menyimpan perbekalan farmasi pada rak
1.
sesuai SOP?
Apakah petugas farmasi menyusun perbekalan farmasi di susun secara
2.
alfabetis, untuk setiap bentuk sediaan.?
Apakah petugas farmasi menata perbekalan farmasi dengan sistem
3.
FIFO dan FEFO?
Apakah petugas farmasi menyimpan obat psikotropika dan narkotika di
4.
lemari khusus?
Apakah petugas farmasi menyimpan sediaan farmasi berbentuk cairan
5.
diletakkan di atas pallet?
Apakah petugas farmasi menyimpan serum dan vaksin dalam lemari
6.
pendingin?
Apakah petugas farmasi menyimpan lisol dan desinfektan terpisah dari
7.
obat lainnya?
Apakah Petugas farmasi menyimpan obat emergency di dalam
8.
emergency kit;
Apakah petugas farmasi mencatat perbekalan farmasi yang diterima ke
9.
dalam kartu stok?
JUMLAH

Compliance rate ( CR )

Anda mungkin juga menyukai