Anda di halaman 1dari 26

DAFTAR ISI

Profil J&T 01
Syarat & Alur
Pembukaan
02

SOP & Ketentuan 03

Profit 04
01 Profil Singkat J&T Express

2016 2017 2018 2019 2020


Menjangkau keseluruh Menjadi Brand Pertama
pelosokIndonesia Di Indonesia TOP BRAND AWARD 2018 Expansi di 4 Negara Asia Terus berkembang dengan
tanpa pihak Ketiga Yang mendukung
pertumbuhan Bisnis Ecommerce Penambahan partner Ecommerce

J&T Express merupakan jaringan expedisi berbasis teknologi yang mendukung pertumbuhan
Ecommerce dengan Jangkauan ke Seluruh Indonesia. J&T express alah expedisi pertama yang
memberikan pelayanan gratis jemput di tempat tanpa minimal jumlah dan berat paket. Mulai
berdiri di tahun 2015, hingga kini J&T express telah dikenal oleh banyak masyarakat. 5 tahun
berdiri J&T Express memiliki banyak Droppoint di Seluruh Indonesia hingga melakukan
ekspansi setidaknya di 4 negara asia tenggara yaitu Singapore, Kamboja, Filiphina dan
Thailand.
Pertumbuhan J&T Express
Pertumbuhan J&T

2016
1 2017
2 2018
3 2019
4 5
2020
Series1 Series2
02 SYARAT & ALUR PEMBUKAAN

MITRA AGENT J&T EXPRESS JATIM


SYARAT PEMBUKAAN MITRA AGENT
J&T EXPRESS JAWA TIMUR

Syarat Umum Persyaratan Lokasi Persyaratan Operasional

• Mengisi Link pendaftaran


• Membayar Biaya NUP • Lokasi strategis • Menyediakan minimal 2
sebesar Rp. 5.000.000,- • Dapat di akses kendaraan orang karyawan (admin +
• Memberikan Uang roda empat Sprinter)
Jaminan (Deposit) • Bangunan minimal ukuran • Tersedia jaringan internet
Sebesar Rp. 20.000.000,- 3.5 X 3.5 m • Maksimal kepemilikan 1
• Mempunyai Badan Hukum • Berjarak radius 3 KM (satu) nama pemilik atau
minimal CV dengan J&T lainnya. badan usaha adalah 1 (satu)
• Membayar staterpack titik.
Kelengkapan sebesar Rp.
55.000.000,-
Progres Pembukaan Collect Point
Mitra Agent J&T Express
Calon Mitra
Menyerahkan
Lokasi Calon Mitra semua berkas
Calon Mitra dilakukan Yang di butuhkan kepada
Melakukan Webinar Survey Oleh Team J&T Express
Team J&T Express akan
dengan J&T Express Team J&T Express Kemudian melakukan
Melakukan Branding
TTD PKS Pembukaan
Tempat Calon Mitra

10 % 50 % 70 % 90 %
30 %

20 % 40 % 60 %
80 % 100 %

Calon Mitra Calon Mitra Calon Mitra


Admin Calon Mitra
Mendaftar melalui Link Melakukan melakukan Calon Mitra melakukan
pembayaran NUP Pembayaran Deposit. melakukan Training
Dan melakukan Pelunasan sisa
Pengisian Formulir pembayaran
Penjelasan

Melakukan pendaftaran melalui Link yang telah Tersedia mitraagentjnt.com


WEBBINAR akan menjelaskan tentang mekanisme J&T Express
Pembayaran NUP Rp. 5.000.000,-,
Ke Rek PT Karya Niaga Abadi
Team J&T Express akan melakukan survey titik lokasi Calon Mitra,
Calon mitra hanya akan di beri 2 X kesempatan pengajuan titik.
Apabila calon mitra mengajukan 3 Titik, maka akan dibebankan biaya survey
di titik ke-3 sebesar Rp. 250.000,-

Calon mitra melakukan pembayaran Deposit sebesar Rp. 20.000.000,-


Ke Rek PT Karya Niaga Abadi
kemudian melakukan pengisian Formulir yang di butuhkan
Calon Mitra menyerahkan berkas-berkas yang telah diperlukan, kemudian
Melakukan tanda tangan Perjanjian Kerjasama. Kurun waktu Kerjasama adalah
Satu (1) tahun. Dimana Mitra WAJIB melakukan pengajuan H-3 bulan sebelum
Masa kontrak Kerjasama habis.
Calon Mitra melakukan pelunasan sisa pembayaran Sebesar Rp. 55.000.000,-
Ke Rek Karya Niaga Abadi BCA 626-589-6999

Team J&T Express akan melakukan Branding tempat Calon Mitra


Admin Calon mitra akan di training oleh Team J&T Express.
Lokasi training akan di tentukan oleh team J&T Express. Dan calon admin
Wajib lulus dalam training yang telah dilakukan
Collect Point Mulai beroperasi
03 SOP & KETENTUAN
Mitra Agent J&T Express Jatim
SOP & KETENTUAN OPERASIONAL

Collect Point hanya dapat melakukan pelayanan pickup paket


Collect Point hanya dapat menerima pelayanan PP_Cash Droppoff &
PP_PM (Marketplace)
Collect Point memastikan paket yang diterima aman, dan telah di input
Secara benar, sesuai dengan standar operasional
Collect Point melakukan sortir per tujuan yang telah di tentukan terhadap
Pickup paket
Team J&T Express akan melakukan penjemputan terhadap pickup paket Collect Point,
Dengan waktu yang telah ditentukan.

Melakukan pembayaran pendapatan PP_Cash maksimal H+1 sebelum pukul 14:00


Collect Point hanya dapat melakukan pickup paket terhadap Customer baru atau
Bukan customer yang sedang atau masih melakukan Kerjasama dengan Droppoint
atau Collect pint lainnya
Jam Operasional yaitu : Buka 365 hari dalam setahun mulai dari pukul 08:00 – 18:00 WIB

Apabila Collect Point Tutup harus seizin management J&T Express.


Wajib menggunakan material dan asset berlogo J&T
Collect Point Tidak di perbolehkan memberi potongan diskon diatas 20 % dari
Harga regular yang telah di tentukan
Collect Point WAJIB melakukan Tera Ulang Timbangan
Collect Point juga wajib melakukan monitoring terhadap paket yang telah di kirimkan
Collect Point Wajib mencapai target yang telah di tentukan yaitu 20 paket
Reguler / hari atau 600 paket regular / bulan

Collect Point Wajib melakukan pelayanan dengan Bahasa layanan sesuai standar
Collect Point Wajib menjaga kebersihan area service dan memperlakukan
Paket dengan baik

Collect Point Wajib menerapkan protokol Kesehatan dengan baik

Collect Point WAJIB ikut menjaga nama dan rahasia perusahaan

Collect Point WAJIB menjalankan SOP yang telah ditetapkan


Ketentuan
Pelanggaran
Mitra Agent J&T Express Jawa
Timur
Pelanggaran PELANGGARAN KOMPLAIN
Jenis Pelanggaran Denda
Komplain Paket Crosslabel Rp. 20.000,-
Call Center PTMP (Penerima Tidak Rp. 20.000,-
Menerima Paket ) Retur
Denda salah SLC Rp. 20.000,-
Denda DG (Dangerous Goods Rp. 500.000,-
Denda Selisih Berat
- Non ecommerce (ongkir X selisih) X 10 + 100.000
- Ecommerce Ongkir X selisih + 100.000
Selisih Berat paket Overcharge Rp 200.000
Tidak Print AWB Thermal Rp.50.000
Penggunaan Atribut Kompetitor Rp. 2.000.000 / temuan
Komplain masuk social media Rp. 1 Jt – 60 Jt
Komplain Perlakuan Paket Rp. 10 Jt
Kasar
Pelanggaran Penginputan

Denda Checker
Jenis Pelanggaran Point
Salah TLC atau tempat tujuan 2
Void + Surat Pernyataan 0

Salah Perhitungan Biaya lainnya / Biaya Charge/Biaya Asuransi 1

Tidak input nilai barang di JTS 1


Salah Perhitungan Harga di AWB 1

Salah Input Metode Pembayaran di JMS 2


Salah Input Harga / Berat di JTS 1

AWB Terlambat Scan PU Ganti Ongkir + Rp. 50.000,-

AWB Tidak Scan PU Ganti Ongkir + Rp. 200.000,-

Keterangan : 1 point adalah Rp. 5.000,-


Pelanggaran Finance
Denda Finance
Jenis Pelanggaran Point
Denda Telat Transfer > H+1 Pukul 14:00 Rp. 80.000,-
Denda Telat Transfer > H+1 Pukul 16:00 Rp. 200.000,-

Denda Telat Transfer > H+2 Pukul 14:00 Rp. 330.000,-

Denda Telat Transfer > H+3 Pukul 14:00 Rp. 560.000,-


Telat Transfer Selisih PP_Cash Rp. 15.000,-

Telat Setor Retur Fee Rp. 15.000,-


Pemakaian Form Kelebihan Transfer Rp. 160.000,-

Pemakaian Form Refund Rp. 160.000,-

Telat Input AWB H+1 > Pukul 10:00 Rp.80.000,-

Telat input AWB H+1 > Pukul 16:00 Rp. 310.000,-


Ketentuan Pelanggaran Operasional dan Sanksi
Pelanggaran Sanksi
Tutup tanpa Izin J&T Surat Teguran

Waktu Operasional tidak sesuai Standar Surat Teguran

Tidak mencapai Target Surat Teguran

Pelanggaran Kedisiplinan Surat Teguran


(kebersihan CP, Tidak melakukan Protokal Kesehatan, Memperlakukan Paket Tidak Baik)

Tidak Dapat Menjalankan SOP Perusahaan dengan Baik Surat Teguran / Penutupan

Tidak ada Perpanjangan kontrak Hingga berakhirnya masa kontrak Penutupan Collect Point
kerjasama
Mencampur J&T dengan Usaha lainnya Penutupan Collect Point

Membuka Expedisi selain J&T Express Penutupan Collect Point


04 PROFIT
Mitra Agent Collect Point J&T Express
Ketentuan & Profit Collect Point

KOMISI PP_CASH / REGULER COLLECT POINT

PENDAPATAN OMSET/ Bulan KOMISI

0 – Rp. 50.000.000,- 20 %

Rp. 50.000.000 – Rp. 100.000.000 22 %

Rp. 100.000.000 – Rp. 200.000.000 25 %

Rp. 200.000.000 27 %
Ketentuan & Profit Collect Point
Diskon PP_PM / E_Commerce maksimal 10 %,
Setelah dipotong komisi Marketplace

Besaran potongan komisi Marketplace yang di telah di tentukan yaitu

Marketplace Potongan
Shopee 40 % Contoh Perhitungan :
Bukalapak 25 %
Ongkir Rp. 10.000 - 25 % (potongan marketplace) = Rp. 7.500
Tokopedia 25 %
Rp. 7.500 X 10 % (komisi CP) = Rp. 750,- (komisi yang didapat CP)
Lazada 25 %
Ketentuan Finance
Pencairan Komisi Marketplace adalah H+2 Bulan,
Dari AWB yang telah di tanda terima di bulan tersebut

Contoh : AWB yang telah di Tanda terima Bulan September


Maka akan di cairkan di Bulan November
BEP

Ongkir rata2 Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4 Bulan 5 Bulan 6


Rp 20.000.00 Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace
Omset Rp 20.000.000.00 Rp 120.000.000.00 Rp 22.000.000.00 Rp 138.000.000.00 Rp 24.200.000.00 Rp 158.700.000.00 Rp 26.620.000.00 Rp 182.505.000.00 Rp 29.282.000.00 Rp 209.880.750.00 Rp 32.210.200.00 Rp 241.362.862.50
Omset
Paket 1000 6000 1100 6900 1210 7935 1331 9125 1464 10494 1611 12068
Omset Rp 140.000.000.00 Rp 160.000.000.00 Rp 182.900.000.00 Rp 209.125.000.00 Rp 239.162.750.00 Rp 273.573.062.50
Total Omset
Paket 7000 8000 9145 10456 11958 13679

Diskon 20% 10% 25% 10% 25% 10% 25% 10% 27% 10% 27% 10%

Profit Rp 4.000.000.00 Rp - Rp 5.500.000.00 Rp - Rp 6.050.000.00 Rp 7.200.000.00 Rp 6.655.000.00 Rp 8.280.000.00 Rp 7.906.140.00 Rp 9.522.000.00 Rp 8.696.754.00 Rp 10.950.300.00
Total Profit Rp 4.000.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 13.250.000.00 Rp 14.935.000.00 Rp 17.428.140.00 Rp 19.647.054.00

Karyawan 2 orang Rp 3.000.000.00 Rp 3.000.000.00 Rp 3.000.000.00 Rp 4.500.000.00 Rp 4.500.000.00


Pop Rp 1.440.000.00 Rp 1.700.000.00 Rp 2.000.000.00 Rp 2.300.000.00 Rp 2.500.000.00
Pengeluaran Listrik+air+Internet Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00
Bangunan Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00
Biaya Operasional Rp 500.000.00 Rp 500.000.00 Rp 500.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00

Total Pengeluaran Rp - Rp 11.440.000.00 Rp 11.700.000.00 Rp 12.000.000.00 Rp 14.300.000.00 Rp 14.500.000.00

Pendapatan Bersih Rp 4.000.000.00 -Rp 5.940.000.00 Rp 1.550.000.00 Rp 2.935.000.00 Rp 3.128.140.00 Rp 5.147.054.00


Bulan 7 Bulan 8 Bulan 9 Bulan 10 Bulan 11 Bulan 12
Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace Reguler Marketplace
Rp 35.431.220.00 Rp 277.560.000.00 Rp 40.745.903.00 Rp 319.200.000.00 Rp 44.820.493.30 Rp 367.080.000.00 Rp 49.302.542.63 Rp 422.200.000.00 Rp 54.232.796.89 Rp 485.540.000.00 Rp 59.656.076.58 Rp 534.094.000.00
1772 13878 2037 15960 2241 18354 2465 21110 2712 24277 2983 26705
Rp 312.991.220.00 Rp 359.945.903.00 Rp 411.900.493.30 Rp 471.502.542.63 Rp 539.772.796.89 Rp 593.750.076.58
15650 17997 20595 23575 26989 29688

27% 10% 27% 10% 27% 10% 27% 10% 27% 10% 27% 10%

Rp 9.566.429.40 Rp 12.592.845.00 Rp 11.001.393.81 Rp 14.481.700.00 Rp 12.101.533.19 Rp 16.653.600.00 Rp 13.311.686.51 Rp 19.152.000.00 Rp 14.642.855.16 Rp 22.024.800.00 Rp 16.107.140.68 Rp 25.332.000.00
Rp 22.159.274.40 Rp 25.483.093.81 Rp 28.755.133.19 Rp 32.463.686.51 Rp 36.667.655.16 Rp 41.439.140.68

Rp 4.500.000.00 Rp 4.500.000.00 Rp 6.000.000.00 Rp 6.000.000.00 Rp 6.000.000.00 Rp 6.000.000.00


Rp 3.000.000.00 Rp 3.300.000.00 Rp 3.800.000.00 Rp 4.400.000.00 Rp 5.000.000.00 Rp 5.400.000.00
Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00
Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00 Rp 5.500.000.00
Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00 Rp 1.000.000.00

Rp 15.000.000.00 Rp 15.300.000.00 Rp 17.300.000.00 Rp 17.900.000.00 Rp 18.500.000.00 Rp 18.900.000.00

Rp 7.159.274.40 Rp 10.183.093.81 Rp 11.455.133.19 Rp 14.563.686.51 Rp 18.167.655.16 Rp 22.539.140.68


Omset Collect Point
Rp1.200.000.000.00

Rp1.000.000.000.00

Rp800.000.000.00

Rp600.000.000.00

Rp400.000.000.00

Rp200.000.000.00

Rp-
2017 2018 2019 2020
THANKS

Contact Person:
CREDITS: This presentation template was
created by Slidesgo, including icons by
Adi – 0812-1717-5526
Flaticon, infographics & images by Freepik
and illustrations by Stories

Anda mungkin juga menyukai