Anda di halaman 1dari 3

Juklak – Juknis Panitia Webinar Tepang Karya 2023

Penting nya branding dan desain produk untuk UMKM


Desain Komunikasi Visual
Universitas Nusa Putra
Senin, 03 Juli 2023

NO Waktu Durasi Kegiatan Tempat Panitia Juklak - Juknis


1. 09.00 40 Persiapan panitia Lab DKV • Semua panitia • Semua panitia yang bersangkutan melaksanakan persiapan
– menit • PJ webinar • Pj webinar memberi arahan sebelum kegiatan dimulai
09.40 • Sie. perlengkapan • Sie. Perlengkapan menyiapkan keperluan kegiatan
• Operator • Operator membuka link zoom meeting
• PJ absensi • Pj absensi menyiapkan link absensi
• Konsumsi • Konsumsi menyiapkan konsumsi untuk panitia bersangkutan

2. 09.40 20 Briefing panitia Lab DKV • PJ webinar • PJ webinar memimpin briefing dan memberi arahan sebelum kegiatan
– menit dimulai
10.00 • Semua panitia • Semua panitia melakukan briefing

3. 10.00 30 Pembukaan dan Zoom • PJ webinar • Pj webinar mengatur dan mengawasi jalannya kegiatan
– menit sambutan - meeting • Operator • Operator mengizinkan peserta dan tamu undangan untuk masuk zoom
10.30 sambutan dan Lab meeting
DKV • Operator • Operator men-spotlight pengisi kegiatan
• MC / moderator • MC membuka kegiatan, memimpin do’a
• Dokumentasi • Dokumentasi mendokumentasikan kegiatan pada layar zoom meeting
• Semua panitia • Semua panitia standby ditempat masing-masing

4. 10.30 45 Webinar Zoom • PJ webinar • Pj webinar mengatur dan mengawasi jalannya kegiatan
– menit meeting • Operator • Mengatur hanya pemateri yang bisa share screen dan memastikan
11.15 dan Lab microfon peserta dalam kondisi off ketika kegiatan berlangsung.
DKV • Operator • Operator mengatur men-spotlight pembicara
• MC / moderator • MC memandu kegiatan dan memberikan kesempatan pembicara untuk
menyampaikan materi dan merekap pertanyaan peserta yang terdapat
pada kolom chat lalu menyampaikannya pada saat waktu diskusi
dimulai
• Dokumentasi mendokumentasikan kegiatan pada layar zoom meeting
• Dokumentasi
5. 11.15 15 Sesi tanya jawab Zoom • PJ webinar • Pj webinar mengatur dan mengawasi jalannya kegiatan
– menit meeting • Operator • Operator mengatur men-spotlight pembicara
11.30 dan Lab • Operator • Operator menghidupkan microfon ketika peserta ingin bertanya
DKV • MC / moderator • MC mempersilakan peserta untuk bertanya, memantau interaksi
peserta dan mengatur lajunya diskusi tanya jawab jika ada pertanyaan
langsung dari peserta.
• Dokumentasi • Dokumentasi mendokumentasikan kegiatan pada layar zoom meeting
• PJ absensi • PJ absensi mengirimkan link absensi peserta pada zoom meeting dan
mengecheck peserta dan tamu undangan yang masuk

6. 11.30 10 Penutupan Zoom • PJ webinar • Pj webinar mengatur dan mengawasi jalannya kegiatan
– menit meeting • Operator • Operator mengatur men-spotlight pembicara
11.40 dan Lab • Operator • Operator memastikan microfon peserta dalam kondisi off
DKV • MC / moderator • MC mengakhiri kegiatan bersama pembicara jika waktu sudah selesai
dengan meminta kesimpulan/pesan dari pembicara sebelum
mengakhiri kegiatannya dan menutup section vicon
• Dokumentasi • Dokumentasi mendokumentasikan kegiatan pada layar zoom meeting

Anda mungkin juga menyukai