Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA

DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

LAPORAN
KEGIATAN LATIHAN OLAHRAGA (ATLETIK DAN SILAT)

A. LATAR BELAKANG PELATIHAN

Dalam rangka peningkatan mutu pendidikan dan kualitas sumber daya manusia, pemerintah telah
melakukan berbagai strategi, inovasi dan terobosan dalam mengembangkan pembinaan bakat, minat dan
prestasi yang diantaranya melalui kegiatan lomba-lomba, kompetisi dan festival yang diikuti oleh para
peserta didik yang memiliki kemampuan dan keahlian dalam bidang olahraga, sains, seni, literasi, dan Ilmu
Pengetahuan dan Teknologi. Pengembangan program ini secara konsisten terus dilakukan melalui
pendekatan pembinaan kegiatan ektrakulikuler siswa sebagai wadah para peserta didik untuk meraih
prestasi yang maksimal sekaligus upaya dalam pembinaan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK).

Peningkatan mutu pendidikan dan capaian prestasi maksimal para peserta didik akan lebih efektif
apabila ditunjang dengan kondisi kesehatan dan daya kreativitas siswa yang baik. Peningkatan kondisi
kesehatan dan kreativitas peserta didik dapat ditunjang oleh beberapa kegiatan antara lain melalui
kegiatan olahraga secara teratur dan disiplin. Kita semua menyadari bahwa memiliki raga, jiwa yang sehat
dapat menunjang pengembangan individu baik secara organis, neuromuskuler, intelektual, emosional dan
sosial, serta meningkatkan daya cipta, rasa dan karya para siswa yang pada akhirnya bermuara pada
peningkatan mutu pendidikan.

Aktivitas olahraga merupakan elemen pendukung dalam meraih prestasi akademik, salah satu
kunci mendapatkan hasil maksimal dalam pembelajaran. Oleh sebab itu, Direktorat Pembinaan Sekolah
Menengah Pertama, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan memandang perlu memprogramkan kegiatan Kompetisi Olahraga Siswa Nasional (KOSN)
tingkat SMP Tahun 2020 yang dilaksanakan secara berjenjang mulai dari tingkat sekolah, Kabupaten/Kota,
Provinsi sampai dengan tingkat Nasional. Terdiri dari 5 (lima) cabang olahraga , yakni : 1. Atletik; 2.
Renang; 3. Bulutangkis; 4. Pencak Silat; dan 5. Karate. KOSN SMP tingkat nasional diharapkan menjadi
wahana yang tepat untuk pengembangan bakat dan minat siswa SMP dalam bidang olahraga sekaligus
menjadi jalan dalam memotivasi siswa untuk terus belajar, berlatih, berkompetisi secara sportif dan
menjadi ajang pembibitan siswa yang kelak dapat berprestasi lebih ditingkat nasional maupun internasional
mengharumkan bangsa.

B. DASAR HUKUM
1. Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Undang-Undang RI Nomor 3 Tahun 2005 tentang Sistem Keolahragaan Nasional Pasal 17 bahwa
ruang lingkup olahraga meliputi olahraga pendidikan, olahraga rekreasi dan olahraga prestasi.
3. Peraturan Presiden RI Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter.
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 39 Tahun 2008 tentang Pembinaan Kesiswaan.
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi
Pekerti.
6. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 0422/MPK.C/PD/2015
tentang Penyelenggaraan Olimpiade, Lomba dan Festival.

C. TUJUAN
1. Meningkatkan mutu pendidikan khususnya bidang olahraga yang berasaskan pendidikan karakter
meliputi religius, integritas, nasionalisme, mandiri, dan gotong royong;
2. Mengembangkan bakat dan minat peserta didik dalam bidang olahraga;
3. Meningkatkan kesehatan jasmani dan prestasi siswa bidang akademis dan non akademis;
4. Meningkatkan kecintaan dan apresiasi terhadap bidang olahraga;
5. Meningkatkan kecakapan kolaboratif, kooperatif dan kompetitif secara sehat;
6. Melatih sportivitas dan tanggung jawab;
7. Meningkatkan persatuan dan kesatuan antara peserta didik seluruh Indonesia.

D. HASIL YANG DIHARAPKAN


1. Adanya peningkatan kondisi kesehatan jasmani peserta didik di sekolah sehingga dapat menunjang
peningkatan kualitas akademis.
2. Terpilihnya peserta didik terbaik dalam bidang olahraga, sebagai bibit unggul atlet pada tingkat wilayah
tertentu.
3. Terjalinnya kesatuan dan persatuan antar peserta didik seluruh Indonesia melalui KOSN.

E. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


Adapun waktu pelaksanaan kegiatan latihan olahraga (atletik dan silat) yakni dilaksanakan selama 7 hari
yakni dimulai pada tanggal 17 s/d 26 Februari 2020 bertempat di Lapangan SMPN 2 Kwandang.

F. PESERTA DAN PENDAMPING


Peserta Latihan berjumlah 4 orang yakni 2 orang di bidang atletik dan 2 orang di bidang silat.
Pendamping terdiri dari 2 orang guru.

G. ANGGARAN DAN BELANJA KEGIATAN


Anggaran/penerimaan dana untuk pelaksanaan kegiatan latihan olahraga (Atletik dan Silat) tahun
2020 berasal dari Dana Operasional Sekolah (BOS) sebesar Rp. 1.900.000,- (Satu Juta Sembilan Ratus
Ribu Rupiah).
Belanja/pengeluaran dana kegiatan ini digunakan untuk :
NO URAIAN RINCIAN JUMLAH
A Konsumsi Pendamping 20 OH x Rp. 25.000,- 500.000,-
B Konsumsi peserta 40 OH x Rp. 25.000,- 1.000.000,-
C Transport pendamping 20 OH x Rp 20.000,- 400.000,-
JUMLAH 1.900.000,-
H. PENUTUP
Demikian laporan ini dibuat dengan sesungguhnya dengan harapan agar mendapat perhatian dan
evaluasi dari kepala SMP Negeri 2 Kwandang sehingga dapat diselenggarakan kegiatan sejenis.
Sangat besar harapan kami agar kegiatan ini dapat menjadi bahan acuan dan pedoman untuk
melaksanakan kegiatan selanjutnya sebagai bentuk tanggung jawab pembinaan dan pelatihan
Olaharaga (Atletik dan Silat) selama ini di SMP Negeri 2 Kwandang. Bagi kami kemajuan dan potensi
peserta didik yang bersemangat latihan membawa nama baik SMP Negeri 2 Kwandang dibidang
Olahraga akan terus kami laksanakan secara berkesinambungan. Atas perhatian dan perkenan Kepala
sekolah untuk mendukung dan memberi semangat pada kami haturkan ucapan terima kasih dan
penghargaan yang setinggi-tingginya.

Kwandang, Februari 2020


Penanggung Jawab

Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd


NIP. 19840815 201001 1 007
Latar Belakang Pemerintah sebagai pengelola dan penyelenggara pendidikan berupaya keras
dalam melaksanakan program-program peningkatan mutu pendidikan. Dalam peningkatan mutu
pendidikan adalah kegiatan proses pembelajaran yang dilaksanakan di sekolah. Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Direktorat Pembinaan Sekolah
Menengah bekerjasama dengan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) dan Persatuan Sepakbola
Seluruh Indonesia (PSSI) berusaha mewujudkan program nawacita Bapak Presiden Republik Indonesia,
salah satunya adalah Revolusi Mental yang akan dilaksanakan melalui olahraga di sekolah, melalui Liga
Sepak Bola (GALA) Siswa Indonesia Tingkat SMP. Gala Siswa Indonesia merupakan wadah bagi siswa
dalam mengimplementasikan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK) melalui olahraga khususnya
sepakbola. Sekolah dapat mengembangkan kegiatan olahraga sepakbola pada pembelajaran
ekstrakurikuler. Kegiatan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) yang telah menjadi agenda tahunan
pencinta olahraga diselenggarakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan berjenjang mulai dari tingkat
sekolah, kecamatan, kabupaten/kota, provinsi dan Nasional. Gala Siswa Indonesia pun akan dilaksanakan
berjenjang pada tahun Untuk menyemarakkan, memotivasi keikutsertaan siswa yang memiliki bakat dan
potensi dalam bidang sepakbola pada kegiatan Gala Siswa Indonesia perlu didukung oleh semua pihak
dalam proses keikutsertaan dan kesediaan menyelenggarakan kegiatan Gala Siswa Indonesia di
wilayahnya. Ajang Gala Siswa Indonesia adalah sebagian usaha pemerintah dalam mengajak pihak-pihak
yang berwenang memberikan ruang belajar bagi para siswa berbakat dan berminat pada bidang
sepakbola, guru, supporter, orangtua, dan pihak swasta untuk sama-sama belajar dalam menggerakkan
produksi dan komunitas sepakbola untuk kemajuan persepakbolaan Indonesia. Olehkarenanya, dipandang
perlu Direktorat Pembinaan SMP, Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan, Petunjuk Pelaksanaan Gala Siswa Indonesia Tingkat SMP.
I. DASAR HUKUM
1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2013 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah
Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
3. Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2008 tentang Pendanaan Pendidikan.
4. Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan Penyelenggaraan
Pendidikan dan Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Pengelolaan dan
Penyelenggaraan Pendidikan.
5. Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 87 Tahun 2017 tentang Penguatan Pendidikan Karakter.
6. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 39 Tahun 2008 tentang Pembinaan Kesiswaan.
7. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi
Pekerti.
8. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor: tentang
Penyelenggaraan Olimpiade, Lomba dan Festival.

J. TUJUAN PELATIHAN
1. Meningkatkan kecintaan dan apresiasi terhadap cabang olahraga sepakbola
2. Meningkatkan kecakapan kolaboratif dan kooperatif
3. Meningkatkan kesehatan jasmani
4. Menciptakan kondisi kompetitif secara sehat
5. Melatih sportivitas dan tanggung jawab
6. Mengembangkan bakat dan minat siswa dalam cabang olahraga sepakbola
7. Meningkatkan persatuan dan kesatuan antara siswa seluruh Indonesia

K. HASIL YANG DIHARAPKAN


1. Adanya peningkatan kondisi kesehatan jasmani siswa di sekolah sehingga dapat menunjang
peningkatan kualitas akademis
2. Terpilihnya siswa terbaik dalam bidang olahraga sepakbola, sebagai bibit unggul atlet pada tingkat
wilayah tertentu.
3. Terjalinnya kesatuan dan persatuan antara siswa seluruh Indonesia melalui Gala Siswa Indonesia.
4. Menghidupkan persepakbolaan bagi para siswa Sekolah Menengah Pertama.

L. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


Adapun waktu pelaksanaan kegiatan latihan Gala Siswa dilaksanakan sebanyak 3 kali setiap minggu pada
jam eskul. Pada Bulan Januari 2019 latihan di mulai pada tanggal 8 Januari (selama 12 kali pertemuan).
Latihan dilaksanakan di Lapangan Kantor Bupati Gorontalo Utara.

M. PESERTA DAN PELATIH


Peserta Gala Siswa berjumlah 15 orang yang semuanya adalah siswa kelas VII dan kelas VIII.
Sementara Pelatih bejumlah 2 orang.

N. ANGGARAN DAN BELANJA KEGIATAN


Anggaran/penerimaan dana untuk pelaksanaan kegiatan Latihan Gala Siswa pada Bulan Januari
2019 berasal dari Dana Operasional Sekolah (BOS) sebesar Rp. 2.850.000,- (Dua Juta Delapan Ratus
Lima Puluh Ribu Rupiah).
Belanja/pengeluaran dana kegiatan ini digunakan untuk :
NO URAIAN RINCIAN JUMLAH
A Konsumsi Pelatih 2 Org x 12 hari x Rp. 25.000,- 600.000,-
B Konsumsi Siswa 15 Org x 12 hari x Rp. 12.500,- 2.250.000,-
JUMLAH 2.850.000,-

O. PENUTUP
Demikian laporan ini dibuat dengan sesungguhnya dengan harapan agar mendapat perhatian dan
evaluasi dari kepala SMP Negeri 2 Kwandang sehingga dapat diselenggarakan kegiatan sejenis.
Sangat besar harapan kami agar kegiatan ini dapat menjadi bahan acuan dan pedoman untuk
melaksanakan kegiatan selanjutnya sebagai bentuk tanggung jawab pembinaan dan pelatihan Gala
Siswa selama ini di SMP Negeri 2 Kwandang. Bagi kami kemajuan dan potensi peserta didik yang
bersemangat latihan membawa nama baik SMP Negeri 2 Kwandang dibidang Olahraga akan terus
kami laksanakan secara berkesinambungan. Atas perhatian dan perkenan Kepala sekolah untuk
mendukung dan memberi semangat pada kami haturkan ucapan terima kasih dan penghargaan yang
setinggi-tingginya.

Kwandang, Januari 2019


Penanggung Jawab

Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd


NIP. 19840815 201001 1 007
4. Menciptakan kondisi kompetitif secara sehat
5. Melatih sportivitas dan tanggung jawab
6. Mengembangkan bakat dan minat siswa dalam cabang olahraga sepakbola
7. Meningkatkan persatuan dan kesatuan antara siswa seluruh Indonesia

D. HASIL YANG DIHARAPKAN


1. Adanya peningkatan kondisi kesehatan jasmani siswa di sekolah sehingga dapat menunjang
peningkatan kualitas akademis
2. Terpilihnya siswa terbaik dalam bidang olahraga sepakbola, sebagai bibit unggul atlet pada tingkat
wilayah tertentu.
3. Terjalinnya kesatuan dan persatuan antara siswa seluruh Indonesia melalui Gala Siswa Indonesia.
4. Menghidupkan persepakbolaan bagi para siswa Sekolah Menengah Pertama.

E. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


Adapun waktu pelaksanaan kegiatan latihan Gala Siswa dilaksanakan sebanyak 3 kali setiap minggu pada
jam eskul. Pada Bulan Februari 2019 latihan di mulai pada tanggal 6 februari (selama 10kali pertemuan).
Latihan dilaksanakan di Lapangan Taryono Desa Moluo.

F. PESERTA DAN PELATIH


Peserta Gala Siswa berjumlah 15 orang yang semuanya adalah siswa kelas VII dan kelas VIII.
Sementara Pelatih bejumlah 2 orang.

G. ANGGARAN DAN BELANJA KEGIATAN


Anggaran/penerimaan dana untuk pelaksanaan kegiatan Latihan Gala Siswa pada Bulan Februari
2019 berasal dari Dana Operasional Sekolah (BOS) sebesar Rp. 4.200.000,- (Empat Juta Dua Ratus Ribu
Rupiah).
Belanja/pengeluaran dana kegiatan ini digunakan untuk :
NO URAIAN RINCIAN JUMLAH
A Transport Pelatih 2 Org x 10 hari x Rp. 20.000,- 400.000,-
B Transport Siswa 15 Org x 10 hari x Rp. 10.000,- 1.500.000,-
C Konsumsi Pelatih 2 Org x 10 hari x Rp. 25.000,- 500.000,-
D Konsumsi Siswa 15 Org x 10 hari x Rp. 12.000,- 1.800.000,-
JUMLAH 4.200.000,-

H. PENUTUP
Demikian laporan ini dibuat dengan sesungguhnya dengan harapan agar mendapat perhatian dan
evaluasi dari kepala SMP Negeri 2 Kwandang sehingga dapat diselenggarakan kegiatan sejenis.
Sangat besar harapan kami agar kegiatan ini dapat menjadi bahan acuan dan pedoman untuk
melaksanakan kegiatan selanjutnya sebagai bentuk tanggung jawab pembinaan dan pelatihan Gala
Siswa selama ini di SMP Negeri 2 Kwandang. Bagi kami kemajuan dan potensi peserta didik yang
bersemangat latihan membawa nama baik SMP Negeri 2 Kwandang dibidang Olahraga akan terus
kami laksanakan secara berkesinambungan. Atas perhatian dan perkenan Kepala sekolah untuk
mendukung dan memberi semangat pada kami haturkan ucapan terima kasih dan penghargaan yang
setinggi-tingginya.

Kwandang, Februari 2019


Penanggung Jawab

Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd


NIP. 19840815 201001 1 007
4. Menciptakan kondisi kompetitif secara sehat
5. Melatih sportivitas dan tanggung jawab
6. Mengembangkan bakat dan minat siswa dalam cabang olahraga sepakbola
7. Meningkatkan persatuan dan kesatuan antara siswa seluruh Indonesia

D. HASIL YANG DIHARAPKAN


1. Adanya peningkatan kondisi kesehatan jasmani siswa di sekolah sehingga dapat menunjang
peningkatan kualitas akademis
2. Terpilihnya siswa terbaik dalam bidang olahraga sepakbola, sebagai bibit unggul atlet pada tingkat
wilayah tertentu.
3. Terjalinnya kesatuan dan persatuan antara siswa seluruh Indonesia melalui Gala Siswa Indonesia.
4. Menghidupkan persepakbolaan bagi para siswa Sekolah Menengah Pertama.

E. TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN


Adapun waktu pelaksanaan kegiatan latihan Gala Siswa dilaksanakan sebanyak 3 kali setiap minggu pada
jam eskul. Pada Bulan April 2019 latihan di mulai pada tanggal 2 April (selama 12 kali pertemuan). Latihan
dilaksanakan di Lapangan Taryono Desa Moluo.

F. PESERTA DAN PELATIH


Peserta Gala Siswa berjumlah 10 orang yang semuanya adalah siswa kelas VII dan kelas VIII.
Sementara Pelatih bejumlah 2 orang.

G. ANGGARAN DAN BELANJA KEGIATAN


Anggaran/penerimaan dana untuk pelaksanaan kegiatan Latihan Gala Siswa pada Bulan April
2019 berasal dari Dana Operasional Sekolah (BOS) sebesar Rp. 5.160.000,- (Lima Juta Seratus Enam
Puluh Ribu Rupiah).
Belanja/pengeluaran dana kegiatan ini digunakan untuk :
NO URAIAN RINCIAN JUMLAH
A Transport Pelatih 2 Org x 12 hari x Rp. 20.000,- 480.000,-
B Transport Siswa 10 Org x 12 hari x Rp. 14.000,- 1.680.000,-
C Konsumsi Pelatih 2 Org x 12 hari x Rp. 25.000,- 600.000,-
D Konsumsi Siswa 10 Org x 12 hari x Rp. 20.000,- 2.400.000,-
JUMLAH 5.160.000,-

H. PENUTUP
Demikian laporan ini dibuat dengan sesungguhnya dengan harapan agar mendapat perhatian dan
evaluasi dari kepala SMP Negeri 2 Kwandang sehingga dapat diselenggarakan kegiatan sejenis.
Sangat besar harapan kami agar kegiatan ini dapat menjadi bahan acuan dan pedoman untuk
melaksanakan kegiatan selanjutnya sebagai bentuk tanggung jawab pembinaan dan pelatihan Gala
Siswa selama ini di SMP Negeri 2 Kwandang. Bagi kami kemajuan dan potensi peserta didik yang
bersemangat latihan membawa nama baik SMP Negeri 2 Kwandang dibidang Olahraga akan terus
kami laksanakan secara berkesinambungan. Atas perhatian dan perkenan Kepala sekolah untuk
mendukung dan memberi semangat pada kami haturkan ucapan terima kasih dan penghargaan yang
setinggi-tingginya.

Kwandang, April 2019


Penanggung Jawab

Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd


NIP. 19840815 201001 1 007
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

Sumber Dana : BOS


Rincian Pengeluaran Dana

A. Pemasukan
BOS : Rp. 1,900,000
Jumlah : Rp. 1,900,000

B. Pengeluaran

NO URAIAN VOL SATUAN JUMLAH


1. Konsumsi
 Pendamping 20 OH 25,000 500,000
 Peserta 40 OH 25,000 1,000,000

2. Transport
 Pendamping 20 OH 20,000 400,000
JUMLAH 1,900,000

Penanggung Jawab Kwandang, 2020


Ketua Panitia, Bendahara

AHMAD SYAHIL IQRAK, S. Pd ABDULLAH DAUD, A.Ma.Pd


NIP. 19840815 201001 1 007 NIP. 19660909 199003 1 016

Mengetahui
Kepala Sekolah

RITA YUSUF,S.Pd, MM
NIP. 196403151984122012
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

DAFTAR HADIR LATIHAN OLAHRAGA (ATLETIK DAN SILAT)


SMPN 2 KWANDANG

PERTEMUAN
NO NAMA 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 KET

1 Ahmad Syahil Guru


Iqrak, S.Pd Pendamping

2 Moh.Lukman Guru
Kulupani, S.Pd Pendamping

3 Peserta
Haikal S. Kadir
(Atletik)
Peserta
4 Bulan P. Tayeb
(Atletik)
Peserta
5 Silvana Kailo
(Silat)
Peserta
6 Reonaldo Oli’i
(Silat)

Mengetahui Kwandang, 2020


Kepala Sekolah Penanggung Jawab

RITA YUSUF, S.Pd, MM AHMAD SYAHIL IQRAK, S.Pd


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19840815 201001 1 007
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

DAFTAR NAMA PENERIMA TRANSPORT DAN KONSUMSI


LATIHAN OLAHRAGA (ATLETIK DAN SILAT)
SMPN 2 KWANDANG

JUMLA
NO NAMA VOL SATUAN TANDA TANGAN KET
H
1 Guru
Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd 10 Hari 45.000 450.000 1.
Pendamping

2 Moh.Lukman Kulupani, Guru


10 Hari 45.000 450.000 2.
S.Pd Pendamping

3 Haikal S. Kadir 10 Hari 250.000 3. Peserta


25.000
(Atletik)

Bulan P. Tayeb 4. Peserta


4 10 Hari 25.000 250.000
(Atletik)

Silvana Kailo Peserta


5 10 Hari 25.000 250.000 5.
(Silat)

Reonaldo Oli’i 6. Peserta


6 10 Hari 25.000 250.000
(Silat)

Jumlah 1.900.000

Mengetahui Kwandang, 2020


Kepala Sekolah Penanggung Jawab

RITA YUSUF, S.Pd, MM AHMAD SYAHIL IQRAK, S.Pd


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19840815 201001 1 007
DAFTAR NAMA PELATIH DAN PESERTA GSI
JENIS
NO NAMA KELAS POSISI
KELAMIN
Pelatih :
1 Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd L
2 Suryadi Supratman Bau, S.Pd L
Peserta :
1 Agil Abdullah L VIII Gelandang
2 Alfandi Daud L VIII Penyerang
3 Arjun Paliki L VIII Penyerang
4 Eka Prasetya Laha L VII Penjaga Gawang
5 Fadli Kadir L VII Penyerang
6 Haikal Dwiputra S. Kadir L VII Bertahan
7 Julian Rajak L VIII Bertahan
8 Mulyanto J. Dunggio L VII Gelandang
9 Parel A. Husain L VIII Gelandang
10 Zulkifli Sione L VIII Penyerang

Mengetahui Kwandang, 2019


Kepala Sekolah Penanggung Jawab Latihan

RITA YUSUF, S.Pd, MM AHMAD SYAHIL IQRAK, S.Pd


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19840815 201001 1 007
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

DAFTAR HADIR PELATIH DAN PESERTA GSI


BULAN APRIL
SMPN 2 KWANDANG

Hari/Tanggal
No Nama Ket

1 Ahmad Syahil Pelatih


Iqrak, S.Pd
2 Suryadi Supratman Pelatih
Bau, S.Pd
3 Agil Abdullah Peserta

4 Alfandi Daud Peserta

5 Arjun Paliki Peserta

6 Eka Prasetya Laha Peserta

7 Fadli Kadir Peserta

Haikal Dwiputra
8 Peserta
S. Kadir
9 Julian Rajak Peserta

Mulyanto J.
10 Peserta
Dunggio
11 Parel A. Husain Peserta

12 Zulkifli Sione Peserta

Mengetahui Kwandang, April 2019


Kepala Sekolah Penanggung Jawab Latihan

RITA YUSUF, S.Pd, MM AHMAD SYAHIL IQRAK, S.Pd


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19840815 201001 1 007
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

DAFTAR NAMA PENERIMA DANA KONSUMSI


KEGIATAN LATIHAN GSI
SMPN 2 KWANDANG

N
NAMA VOL SATUAN JUMLAH TANDA TANGAN KET
O
1 Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd 12 Hari 45.000 540.000 1. Pelatih

Suryadi Supratman Bau,


2 12 Hari 45.000 540.000 2. Pelatih
S.Pd

3 Agil Abdullah 12 Hari 34.000 408.000 3. Peserta

4 Alfandi Daud 12 Hari 34.000 408.000 4. Peserta

5 Arjun Paliki 12 Hari 34.000 408.000 5 Peserta

6 Eka Prasetya Laha 12 Hari 34.000 408.000 6. Peserta

7 Fadli Kadir 12 Hari 34.000 408.000 7. Peserta

8 Haikal Dwiputra S. Kadir 12 Hari 34.000 408.000 8. Peserta

9 Julian Rajak 12 Hari 34.000 408.000 9. Peserta

10 Mulyanto J. Dunggio 12 Hari 34.000 408.000 10. Peserta

11 Parel A. Husain 12 Hari 34.000 408.000 11. Peserta

12 Zulkifli Sione 12 Hari 34.000 408.000 12. Peserta

Jumlah 5.160.000

Mengetahui Kwandang, 2019


Kepala Sekolah Bendahara

RITA YUSUF, S.Pd, MM ABDULLAH DAUD


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19660909 199003 1 016
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

DAFTAR HADIR PELATIH DAN PESERTA GSI


BULAN FEBRUARI
SMPN 2 KWANDANG

Hari/Tanggal
No Nama Ket

1 Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd Pelatih

2 Suryadi Supratman Bau, Pelatih


S.Pd
3 Agil Abdullah Peserta

4 Alfandi Daud Peserta

5 Almat Hasan Peserta

6 Arjun Paliki Peserta

7 Eka Prasetya Laha Peserta

8 Fadli Kadir Peserta

9 Haikal Dwiputra S. Kadir Peserta

10 Ishak Harun Peserta

11 Julian Rajak Peserta

12 Moh. Ali Algifari Usman Peserta

13 Mohamad F.A. Dunggio Peserta

14 Moh. Rifki Uli Peserta

15 Mulyanto J. Dunggio Peserta

16 Parel A. Husain Peserta

17 Zulkifli Sione Peserta

Mengetahui Kwandang, Februari 2019


Kepala Sekolah Penanggung Jawab Latihan

RITA YUSUF, S.Pd, MM AHMAD SYAHIL IQRAK, S.Pd


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19840815 201001 1 007
PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO UTARA
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 KWANDANG
Jln. Kusno Danupodjo No. 114 Desa Molingkapoto Kec. Kwandang KP 96252

DAFTAR NAMA PENERIMA DANA TRANSPORT DAN KONSUMSI


KEGIATAN LATIHAN GSI
SMPN 2 KWANDANG

N
NAMA VOL SATUAN JUMLAH TANDA TANGAN KET
O
1 Ahmad Syahil Iqrak, S.Pd 12 Hari 45.000 540.000 1. Pelatih

Suryadi Supratman Bau,


2 12 Hari 45.000 540.000 2. Pelatih
S.Pd

3 Agil Abdullah 12 Hari 22.500 270.000 3. Peserta

4 Alfandi Daud 12 Hari 22.500 270.000 4. Peserta

5 Almat Hasan 12 Hari 22.500 270.000 5. Peserta

6 Arjun Paliki 12 Hari 22.500 270.000 6. Peserta

7 Eka Prasetya Laha 12 Hari 22.500 270.000 7. Peserta

8 Fadli Kadir 12 Hari 22.500 270.000 8. Peserta

9 Haikal Dwiputra S. Kadir 12 Hari 22.500 270.000 9. Peserta

10 Ishak Harun 12 Hari 22.500 270.000 10. Peserta

11 Julian Rajak 12 Hari 22.500 270.000 11. Peserta

12 Moh. Ali Algifari Usman 12 Hari 22.500 270.000 12. Peserta

13 Mohamad F.A. Dunggio 12 Hari 22.500 270.000 13. Peserta

14 Moh. Rifki Uli 12 Hari 22.500 270.000 14. Peserta

15 Mulyanto J. Dunggio 12 Hari 22.500 270.000 15. Peserta

16 Parel A. Husain 12 Hari 22.500 270.000 16. Peserta

17 Zulkifli Sione 12 Hari 22.500 270.000 17. Peserta

Jumlah 5.130.000

Mengetahui Kwandang, April 2019


Kepala Sekolah Bendahara

RITA YUSUF, S.Pd, MM ABDULLAH DAUD


NIP. 19640315 198412 2 012 NIP. 19660909 199003 1 016

Anda mungkin juga menyukai