Anda di halaman 1dari 18

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

Definisi Teknologi Informasi


• Menurut Martin (1999), Teknologi informasi terdiri dari teknologi
komputer (hardware dan software) untuk memproses dan
menyimpan informasi dan juga mencakup teknologi komunikasi
untuk mengirimkan suatu informasi

• Menurut Williams dan Sawyer, teknologi informasi adalah teknologi


yang menggabungkan komputasi (komputer) dengan jalur komunikasi
berkecepatan tinggi yang membawa data, suara dan video.
Tujuan Teknologi Informasi
• membantu memecahkan masalah
• Kemudahan akses dan kecepatan layanan
• membuka kreatifitas dan kemampuan berfikir
Teknologi Komputer

Data komputer informasi

Program

Sistem komputer :
• Hardware
• Sotware
• brainware
Secara umum, Teknologi Informasi dapat dikelompokkan menjadi 6 teknologi:

1. Teknologi Komunikasi
2. Teknologi masukan (input)
3. Teknologi keluaran (output) : layar/monitor, printer
4. Teknologi pemrosesan: CPU (centra prosessing
unit), mikro prosessor, prosessor
5. Teknologi perangkat lunak (software)
Perangkat lunak atau yang biasa disebut program
adalah deretan instruksi yang digunakan untuk
mengendalikan computer sehingga computer
dapat melakukan tindakan sesuai yang kita
kehendaki.
6. Teknologi penyimpanan : memori internal dan
penyimpan eksternal

Sistem computer dan komponen penyusunnya


Sumber: Abdul Kadir dan Terra Ch Triwahyuni, 2013
Pengertian Informasi
Informasi adalah:
• analisis dan sintesis terhadap data
• makna atau pengertian yang dapat diambil dari suatu data dengan
menggunakan konversi-konversi yang umum digunakan di dalam
merepresentasikannya.

Data adalah:
Fakta mengenai obyek, orang, dan lain-lain yang dinyatakan oleh nilai
(angka, karakter atau symbol-symbol lainnya)
Berikan contoh data dalam kaitannya dengan PWK?
Sistem Informasi
• : Sekumpulan komponen-komponen yang saling berhubungan dan bekerja
sama untuk menggumpulkan, memproses, menyimpan dan
mendistribusikan informasi terkait untuk mendukung proses pengambilan
keputusan, koordinasi dan pengendalian.

• Sistem : Kumpulan komponen yang saling berhubungan satu sama lainnya


dan bekerja sama secara harmonis untuk mencapai suatu tujuan.

• Komponen dalam sistem


• Masukan (input)
• Proses, dan
• Keluaran (output)
Data Informasi

Fakta Kebijakan

Gambar: siklus informasi


Sistem Informasi berbasis komputer
• Tersimpan dalam media yg dapat dibaca oleh mesin, lebih mudah dan
cepat untuk ditelusuri
• Konsekuensinya dari hal diatas, adalah penelusuran, pemrosesan,
sintesa data untuk memperoleh gambaran yg lebih lengkap mudah
dilakukan.
• Kecepatan pengolahan data sangat tinggi
• Transmisi data dapat dilakukan melalui media telekomunikasi
Atribut Informasi
• Akurat : derajat kebebasan informasi dari kesalahan
• Presisi : ukuran detail yang digunakan di dalam penyediaan informasi
• Tepat waktu : penerimaan informasi masih dalam jangkauan waktu yang dibutuhkan oleh si
penerima (tidak kadaluwarsa)
• Jelas : derajat kebebasan informasi dari keraguan.
• Quantifiable : tingkat atau kemanpuan dalam menyatakan informasi dalam bentuk numeric
• Verifiable : Tingkat kesepakatan atau kesamaan nilai sebagai hasil pengujian informasi yang
sama oleh berbagai pengguna
• Accessible : tingkat kemudahan dan kecepatan dalam memperoleh informasi yang
bersangkutan
• Non bias : derajat perubahan yang sengaja di buat untuk mengubah atau memodifikasi
informasi dengan tujuan mempengaruhi para penerimanya
• Coprehensive : tingkat kelengkapan informasi
Perencanaan (planning)
• : adalah suatu proses analisis dan tindakan tentang segala sesuatu di masa
mendatang sehingga perlu peramalan terhadap kondisi yang akan datang
berdasarkan data yang ada

• Perencanaan berkaitan dengan kegiatan pengambilan keputusan publik


(public decision making) untuk ‘mengarahkan’ masa depan

• Ketepatan penting di dalam menggambarkan kondisi masa depan tersebut,


dengan demikian, akan menentukan keberhasilan sebuah rencana……. Dan
dampak dari suatu kebijakan
software
Perangkat lunak (software) untuk (kegiatan perencanaan wilayah dan kota):

• Office
• multimedia,
• aplikasi Web,
• CAD,
• Photoshop
• SIG dan
• Image prosessing (pengolahan citra penginderaan jauh) guna
mendukung proses perencanaan wilayah dan kota.
• dls
Manfaat Teknologi Informasi

• Membantu dalam proses pembelajaran/pendidikan di masyarakat (e-


learning)
• Membantu menghubungkan antara pemerintah dengan penduduk, misal
adanya e-government.
• Bidang lingkungan, misal untuk mendeteksi perubahan suhu dls
• Membantu dalam mengakses data, peta, citra dls
• Membantu dalam pemetaan
• untuk menggumpulkan, menyimpan, memanipulasi, menganalisis dan
menampilkan guna memahami semua informasi.
• dls
Contoh : Teknologi dalam pemetaan
Teknologi dalam Penginderaan Jauh.
Misal citra Landsat:
Contoh : Teknologi dalam pengolahan Citra Landsat

Landsat 8 RGB 432


Contoh : Teknologi dalam pengolahan Citra Landsat Landsat 8 RGB 543
Sekian dan Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai