Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN UJI KOMPETENSI KEAHLIAN

(UKK)

Penerapan Mikrokontroller dan Mobile IoT dalam Sistem Kendali dan


Monitoring pada Alat Industri

Peserta UKK :
Nadia Utari S.Pd., M.Pd.T
SMK Negeri 2 Pekanbaru (Riau)

BALAI BESAR PENGEMBANGAN PENJAMINAN MUTU


PENDIDIKAN VOKASI BIDANG BANGUNAN DAN LISTRIK
(BBPPMPV BBL MEDAN)
TAHUN 2023
A. JUDUL
Penerapan Mikrokontroller dan Mobile IoT dalam Sistem Kendali dan
Monitoring pada Alat Industri

B. ALAT DAN BAHAN


1. Modul WiFi ESP32
2. I2C LCD 16x2
3. RTC DS1307
4. Sensor DHT 22
5. Lampu LED
6. Papan Brigboard
7. Kabel Jumper

C. IoT PLATFORM
Google Firebase and Thunkable

D. LANGKAH KERJA
Dalam melakukan pratikum UKK maka dilakukan langkah-langkah kerja sebagai
berikut ini :

1. Tampilan ESP 32 + LCD


a. Simulasi menggunakan aplikasi WokWi di google dengan hasil sebagai berikut :
b. Simulasi dengan menggunakan Arduino IDE.

c. Foto Project

2. Tampilan ESP 32 + LCD + RTC


a. Simulasi menggunakan aplikasi WokWi di google dengan hasil sebagai berikut :
b. Simulasi dengan menggunakan Arduino IDE dan hasil rangkaian pada project
board.

c. Foto Project

3. Tampilan ESP 32 + LCD + RTC + LED (Lampu Otomatis)


a. Simulasi menggunakan aplikasi WokWi di google dengan hasil sebagai berikut :
Led Hidup
Led Mati

b. Simulasi dengan menggunakan Arduino IDE dan hasil rangkaian pada project
board.

c. Foto Project
Led Hidup
Led Mati

4. Tampilan ESP 32 + LCD + RTC + LED + DHT22


a. Simulasi menggunakan aplikasi WokWi di google dengan hasil sebagai berikut :
b. Simulasi dengan menggunakan Arduino IDE dan hasil rangkaian pada project
board.

c. Foto Project

5. Tampilan Firebase
a. Simulasi menggunakan aplikasi Firebase di google dengan hasil sebagai berikut
ini :
Langkah 1.
Langkah 2.

Langkah 3.
Langkah 4.

Langkah 5.
Langkah 6.

Langkah 7.
Langkha 8.

Langkah 9.
Langkah 10.

Langkah 11.
Langkah 12.

Langkah 13.
Langkah 14.

Langkah 15.
Langkah 16.

Langkah 17.
Langkah 18.

Langkah 19.
Langkah 20.
6. TAMPILAN THUNKABLE
a. Simulasi menggunakan aplikasi Thunkable di google dengan hasil sebagai
berikut ini :
E. KESIMPULAN
Berdasarkan hasil Uji Kompetensi Keahlian (UKK) tentang Sistem Kontrol Berbasis Internet
of Things (IoT) dengan Breadboard menggunakan Google Firebase dan Thunkable yang telah
dilakukan, dapat disimpulkan bahwa sistem ini merupakan sebuah sistem yang saling terintegrasi.
Ketepatan dalam merancang rangkaian elektronika serta memasang instalasi pengkabelan (wiring)
pada Breadboard merupakan hal penting yang harus dilakukan selain membuat listing program
(pengkodean). Software Arduino IDE sebagai dasar listing program harus dapat terhubung dengan
perangkat elektronika pada Breadboard, Firebase dan Thukable. Firebase merupakan layanan dari
Google yang dapat dimanfaatkan untuk membuat dan mengembangkan aplikasi maupun website,
tanpa harus repot mengelola server yang digunakan.
Firebase menawarkan database real-time, otentikasi, penyimpanan, hosting, dan lebih banyak fitur, dan
semuanya dikelola dari satu platform. Firebase menyediakan database waktu nyata yang menyinkronkan data di
semua perangkat yang terhubung secara waktu nyata. Cara kerja dari Firebase adalah dengan membuat fitur
kolaboratif dengan menyediakan akses database yang aman. Kemudian data ini akan disimpan pada local drive,
baik secara offline maupun online keadaan realtime akan terus berjalan sampai aplikasi kembali responsif.
Selanjutnya, data akan otomatis tersinkronisasi saat koneksi kembali online, sehingga semua perubahan data akan
digabungkan secara otomatis pula.
Thunkable. Selain itu, pastikan data yang tampil pada serial monitor sama dengan data
yang tampil pada Firebase dan Thunkable agar perangkat dapat dikontrol secara tepat.
Akhirnya, sistem kontrol ini dapat difungsikan untuk mengatur on/off LED melalui
Firebase dan Thunkable, menampilkan suhu, kelembaban, dan jam digital melalui
perangkat LCD.

Anda mungkin juga menyukai