Anda di halaman 1dari 4

REVIEW JURNAL 5

Mata Kuliah : Pengembangan Teknologi Informasi Pendidikan Teknologi


dan Kejuruan

Mata Kuliah : Pengembangan Teknologi Informasi PTK


Dosen Pengampu : Prof. Dr. M. Giatman, MSIE
Dr. Hansi Effendi, ST, M. Kom
Dr. Mukhlidi Muskhir, M.Kom

Di Review Oleh : Nadia Utari


NIM : 21193012
Tugas Review Ke : 5
Topik : Enabling Business-to-Consumer Electronic Commerce

1. Review Jurnal Nasional

Judul Optimalisasi Pemanfaatan E-commerce Sebagai


Wadah Transformasi Digital Bagi IKM di Kota
Pasuruan
Link Artikel http://conference.um.ac.id/index.php/nsafe/article/v
iew/1449/728
Jurnal Prosiding National Seminar on Accounting,
Finance, and Economics (NSAFE)
Volume, Nomor, Halaman Vol. 1 No. 3, Hal 142-151
Tahun 2021
Penulis Lailatul Nur Sholikah, Tsania Fitrazhmara, Sheila
Febriani Putri.
Tanggal Publikasi 1 Juni 2021
Tujuan Penelitian IKM (Industri Kecil Menengah) merupakan unit
usaha yang memproduksi berbagai jenis produk
yang diperlukan oleh masyarakat. IKM sendiri ini
bisa dikatakan kelompok pelaku ekonomi yang
cukup besar dalam perekenomian di Indonesia.
Diperlukan platform sebagai wadah transformasi
digital bagi IKM salah satunya di kota Pasuruan.
Dengan demikian, diharapkan dapat menjadi
solusi untuk meningkatkan produk IKM dalam
menghadapi zaman yang semakin canggih ini.
Subjek Penelitian / Pembahasan Kota Pasuruan memiliki produk unggulan yang
bisa menjadi produk khas dan berpotensi
mengangkat Citra Kota Pasuruan. Namun, IKM di
Kota Pasuruan masih dinilai lambat
perkembangannya, karena sebagian besar masih
menggunakan cara konvensional dalam pemasaran
produk.
Hasil Penelitian Sebagaimana yang telah diketahui, bahwa faktor
yang menghambat sektor IKM adalah penggunaan
dalam teknologi informasi. Untuk mengatasi
hambaran tersebut, terdapat beberapa upaya yang
bisa dilakukan dalam hal pengembangan IKM,
diantaranya: 1. Pemgembangan jaringan, 2.
Pemanfaatan dan pengembangan ICT, 3.
Pengembangan koperasi di daerah masing-masing,
4. Pengembangan sentra IKM untuk menjadi
klister IKM yang dinamis, 5. Penyediaan
pemenuhan infrastruktur dengan memanfaatkan
teknologi kepada para perajin dan sentra produksi
yang mempunyai potensi untuk dikembangkan
menjadi kluster industri.
Kesimpulan Era digital telah mentransformasikan semua
bidang berbasis teknologi,terutama lingkup
industri. Tidak hanya dalam proses produksi,
tetapi juga pemasaran dan pendistribusian produk.
Ketika sebuah industri belum mengaplikasikan
teknologi dalam prosesnya, maka secara otomatis
industri tersebut akan sulit untuk berkembang.
Demikian itulah yang terjadi pada Industri Kecil
dan Menengah (IKM) di Indonesia. Salah satu
alternatifnya yaitu dengan melakukan modernisasi
sistem usaha secara sistemik di semua komponen
IKM, Modernisasi atau digitalisasi dalam bidang
bisnis dan perdagangan adalah Electronic
Commerce (E-commerce). Adanya E-Commerce
ini bisa menjadi solusi bagi IKM dalam
memasarkan produknya dalam lingkup wilayah
yang lebih luas. E-commerce juga bisa menjadi
sarana dan fasilitas dalam berinteraksi dengan
perusahaan partner dan pelanggan dalam satu
model secara efektif dan efisien, penggunaan e-
commerce bisa meningkatkan efektivitas dalam
volume penjualan dan memromosikan produk-
produk industri. Tentu, melalui e-commerce ini
IKM dapat berkembang pesat, meningkatkan nilai
ekspor dan bersaing dengan industri lokal lain,
bahkan dengan industri mancanegara.
Komentar Reviewer Bahasannya sangat bagus dengan meninjau
perkembangan toko-toko yang sudah
menerapakan go-digital dalam pemasaran produk.
Perkembangan industri makanan didukung oleh
sebuah e-commerce digital yang memfasilitasi
para IKM dalam pemesanan produk makanan
secara online. Oleh karena itu, diperlukan sebuah
sistem atau program yang mampu mendukung
IKM lain untuk Go Digital, sehingga
perkembangannya setara dan mampu memajukan
Kota Pasuruan.
2. Review Jurnal Internasional

Judul Exploring the Structural Conditions Shaping


Business-to-Consumer Electronic Commerce
Link Artikel https://scholarspace.manoa.hawaii.edu/bitstream/1
0125/71188/0462.pdf
Jurnal Proceedings of the 54th Hawaii International
Conference on System Sciences
Volume, Nomor, Halaman Pages 4703-4712
Tahun 2021
Penulis Jason Cohen
Tanggal Publikasi 05 Jan 2021
Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
menyelidiki berbagai faktor struktural yang
membentuk potensi e-commerce di seluruh
negara. Asumsi peneliti mengenai kondisi yang
berkaitan dengan pendapatan dan distribusi
pendapatan, teknis dan fisik infrastruktur, sistem
keuangan, tenaga kerja, struktur hukum, dan
demografi pasar. Pekerjaan itu berimplikasi pada
kebijakan nasional yang bertujuan untuk
menumbuhkan dan mempertahankan e-
commerce pasca Covid-19, dan untuk masing-
masing perusahaan perlu mengembangkan
strategi e-commerce yang efektif yang selaras
dengan kebutuhan konsumen.
Subjek Penelitian / Pembahasan Peneliti menyelidiki lima belas faktor struktural
mempengaruhi penetrasi e-commerce B2C di
seluruh negara. Data dikumpulkan dari data
sekunder yang terdiri dari 20 sampel negara yang
menunjukkan bahwa penetrasi e-niaga
bergantung pada jaringan suatu negara kesiapan,
struktur kelembagaan seperti undang-undang
TIK, keterampilan tenaga kerja sisi penawaran,
penetrasi kartu kredit, pendapatan per kapita dan
proporsi warga online. Faktor terkait dengan
infrastruktur transportasi suatu negara, kapasitas
untuk pencapaian teknologi dan derajat
kebebasan ekonomi.
Hasil Penelitian Hasil dari faktor terkait dengan infrastruktur
transportasi suatu negara, kapasitas pencapaian
teknologi dan derajat kebebasan ekonomi juga
penting. NS indeks faktor struktural secara
kolektif menyumbang sekitar 76% dari varians
yang diamati dalam penetrasi e-commerce
diukur sebagai rasio online pembeli terhadap
total pengguna internet, dan 80% dari varians
yang diamati dalam penetrasi e-commerce diukur
sebagai bagian dari total penjualan eceran.
Indeks
menyediakan dasar untuk analisis e-commerce
yang berkelanjutan dan potensinya untuk
berkembang. Hasil juga memiliki implikasi
kebijakan yang penting dalam dunia perniagaan.
Terlepas dari pertumbuhan e-commerce, statistik
yang dapat diandalkan tentang aktivitas e-
commerce belum tersedia untuk semua negara.
Kesimpulan Bahwa kualitas informasi yang tersedi e-
commerce diselur negara mempnyai potensi
yang sangat signifikan dalam dunia perniagaan.
E-commerce dapat diandalkan dalam setiap
perniagaan dalam menunjang keefektifan dalam
dunia perniagaan. Apalagi dalam masa pandemi
Covid-19 ini pertumbuhan e-commerce semakin
pesat, dan sangat berpengaruh dalam
peningkatan hasil perniagaan.
Komentar Reviewer Era digital memunculkan peluang yang sangat
besar khususnya dunia bisnis untuk
meningkatkan kinerja bisnisnya. Lahirnya
berbagai jenis platform sangat memudahkan para
pelaku bisnis dalam memperkenalkan bisnisnya
dan bahkan dalam melakukan transaksi.
Peningkatan E-commerce selama pandemi
menunjukkan bahwa bisnis E-commerce selama
pandemi mengalami peningkatan yang signifikan
di dunia. NS indeks faktor struktural secara
kolektif menyumbang sekitar 76% dari varians
yang diamati dalam penetrasi e-commerce
diukur sebagai rasio online pembeli terhadap
total pengguna internet, dan 80% dari varians
yang diamati dalam penetrasi e-commerce diukur
sebagai bagian dari total penjualan eceran selama
pandemi. Peningkatan E-commerce selama
pandemi berpotensi mempengaruhi peningkatan
E-commerce kedepan termasuk setelah pandemi
berakhir

Anda mungkin juga menyukai