Anda di halaman 1dari 3

2023/2024

MODUL AJAR
BAB VI : MENULIS TEKS PIDATO
(MENABUR PESAN-PESAN KEBAIKAN)

PENYUSUN : ADMIN ILMUGURU .ORG

NIP : HTTPS://WWW.ILMUGURU.ORG

KELAS/PASE : VIII / D

SMP NEGERI 3 ILMUGURU


Jl. Kamu sendiri Gg. VII Lebak 42393, ilmuguru, Kec. IG, Kab. Lebak Prov. Banten

Situs Pendidikan hanya di © www.ilmuguru.org


PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 2 ILMUGURU .ORG
Alamat : Jl. Kamu sendiri Gg. VII Lebak 42393, ilmuguru, Kec. IG, Kab. Lebak Prov. Banten

MODUL AJAR
KURIKULUM MERDEKA

INFORMASI UMUM

IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun : Admin Ilmuguru.org Alokasi Waktu :
Satuan : SMP Negeri 1 Ilmu guru Tahun Penyusunan : 2023
Pendidikan
Kelas / Semester : VIII/Genap Fase : D
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Elemen Mapel : Menulis dan Menyimak

KOMPETENSI AWAL
 Memahami pidato, salam yang biasa digunakan dalam pidato, dan pernyataan yang ada di
dalamnya
 Menyimpulkan pengertian pidato dan struktur teks pidato.
 Mengidentifikasi fakta, data, dan kata-kata ilmiah dalam teks pidato.
 Menemukenali kalimat persuasif dan ungkapan rasa peduli atau simpati dalam pidato
 Mampu menulis teks pidato berdasarkan langkah-langkah yang sudah dipelajari.
 Memperagakan aneka metode yang digunakan dalam berpidato.

SARANA DAN PRASARANA


1. Gawai 4. Buku Teks 7. Handout materi
2. Laptop/Komputer PC 5. Papan tulis/White Board 8. Infokus/Proyektor/Pointer
3. Akses Internet ilmuguru.org 6. Lembar kerja 9. Referensi lain yang

MODEL PEMBELAJARAN
Project Based Learning (PBL) terintegrasi pembelajaran berdiferensiasi

PROFIL PELAJAR PANCASILA TARGET PESERTA DIDIK


1. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan yang Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak
maha Esa ada kesulitan dalam mencerna dan
2. Bergotong royong memahami materi ajar.

KOMPETENSI INTI
I. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Peserta didik dapat memahami pidato, salam yang biasa digunakan dalam pidato, dan
pernyataan yang ada di dalamnya.
 Peserta didik dapat menyimpulkan pengertian pidato dan struktur teks pidato.
 Peserta didik dapat mengidentifikasi fakta, data, dan kata-kata ilmiah dalam teks pidato.
 Peserta didik dapat menemukenali kalimat persuasif dan ungkapan rasa peduli atau simpati
dalam pidato.
 Peserta didik mampu menulis teks pidato berdasarkan langkah-langkah yang sudah dipelajari.
 Peserta didik dapat memperagakan aneka metode yang digunakan dalam berpidato.

II. PEMAHAMAN BERMAKNA


 Memahami pidato dan jenis salam yang biasa digunakan dalam ragam pidato
 Menyimpulkan pengertian pidato dan struktur teks pidato
 Menyimpulkan fakta, data, dan kata-kata ilmiah dalam teks pidato
 Mengidentifikasi kalimat persuasif dan ungkapan simpati yang ada dalam pidato

Copyright © 2023 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal
 Menyimpulkan metode-metode dalam berpidato dan menulis pidato

III. PERTANYAAN PEMANTIK


1. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran 1
 Pernahkah kalian mendengarkan pidato?
 Pidato siapa saja yang pernah kalian dengar?
 Di antara pidato itu, manakah yang lebih menarik perhatian kalian? Jelaskan alasannya?

2. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran 2


 Apa yang kalian ketahui tentang pidato?
 Apa tujuan orang melakukan pidato?

3. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran 3


 Fakta dan data seperti apa yang ada dalam sebuah teks pidato? Dapatkah kalian
mengenalnya?
 Apa yang kalian ketahui tentang kata ilmiah? Berilah contoh kata ilmiah yang digunakan
dalam teks pidato!

4. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran 4


 Menurut kalian, apakah kalimat persuasif itu?
 Apakah kalian pernah membaca kalimat persuasif dalam pidato?
 Apakah yang dimaksud dengan ungkapan rasa peduli atau simpati?
 Pernahkah kalian menggunakan ungkapan tersebut untuk diucapkan pada orang lain
atau pernahkah kalian membacanya dalam teks pidato?

5. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran 5


 Apakah kalian pernah menulis teks pidato?
 Jika kalian pernah menulis pidato, tahukah kalian bagaimana langkah-langkah menulis
teks pidato?

6. Pertanyaan Pemantik Pembelajaran 6


 Apakah kalian mengenal seorang orator ulung? Sebutkan namanya!
 Menurut kalian, apa yang membuat orang-orang suka mendengar pidato sang orator
tersebut?

Copyright © 2023 www.ilmuguru.org | Lengkap Administrasi Guru SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK/MAK dan Soal-Soal

Anda mungkin juga menyukai