Anda di halaman 1dari 2

Kelompok : 2 Kelas : XI MIPA II

Anggota : Kanz, Rasya, Dani,


Ilona, Ghinan, Rahma

PEMBELAHAN MITOSIS
Lengkapi tabel fase pembelahan sel secara Mitosis di bawah ini!

TAHAPAN

GAMBAR CIRI-CIRI
PEMBELAHAN

Benang kromatin menjadi kromosom, lalu


kromosom mengganda menjadi dua
kromatid tetapi masih melekat dalam satu
sentromer
Profase Membran inti dan nukleolus lenyap.
Sentrosom memisah menjadi dua sentriol,
dan diantaranya terbentang benang
spindle

Kromosom bergerak dan berjajar di


tengah sel (bidang ekuatorial/lempeng
metafase).
Sentromer dari seluruh kromosom
Metafase membuat formasi satu baris, kinetokor
dari kromatid saudara melekat pada
mikrotubula yang berasal dari arah kutub
yang berlawanan

Setiap kromosom homolog memisahkan diri


dublikatnya kearah dua kutup berlawanan
dengan gerakan kontraksi dari daya tarik

Anafase benang spindel


Di dalam sel terjadi penyebaran kromosom
dan DNA yang seragam.
Mulai terbentuknya Sekat sel mulai terbentuk
dekat bidang ekuator pada akhir fase ini.

Terbentuk anak inti pada kedua


kutub sel.
Kromosom di kedua kutub mulai
Telofase berubah kembali menjadi benang-
benang kromatin.
Membran inti terbentuk kembali.
Segera diikuti sitokinesis.
PEMBELAHAN MEIOSIS
Tuliskan Fase Pembelahan Sel Secara Meiosis Berikut ini!

Profase 1

Metafase 1

Anafase 1

Telofase I

Profase 11

Metafase 11

Anafase 11

Telofase 11

Anda mungkin juga menyukai