Anda di halaman 1dari 1

PROSEDUR PEMELIHARAAN AC

No. Dokumen :
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/1
Dr, dr, Nurhayati,
Klinik Asy-
M. Biomed
Syifa Medika

1. Pengertian Prosedur pemeliharaan AC adalah suatu cara yang dilakukan untuk


menjaga dan merawat AC sehingga dapat berfungsi dengan baik.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah dalam melakukan


pemeliharaan AC agar dapat terawat dengan baik.

3. Kebijakan SK Pimpinan No.(…) Tentang pemeliharaan saran dan prasarana di klinik


Asy-syifa medika

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan No. 46 Tahun 2015 tentang akreditasi


puskesmas, klinik pratama, tempat praktik mandiri dokter, dan tempat
praktik mandiri dokter gigi.
2. Peraturan Menteri Dalam Negri No. 19 Tahun 2016 tentang pedoman
pengelolaan barang milik daerah.

5. Prosedur 1. Setiap petugas poli dan ruangan memeriksa AC yang ada.


2. Setiap 3 (tiga) bulan bila tidak ada keluhan maka dilakukan
pengecekan.
3. Apabila ada keluhan/ kerusakan, maka setiap petugas poli dan
ruangan melaporkan ke bagian administrasi dan umum.
4. Petugas administrasi dan umum melaporkan ke pimpinan. Apabila
ada kerusakan yang harus memanggil teknisi, maka bagian administrasi
atau umum memanggil teknisi tersebut.

5. Diagram alir -

6. Unit Terkait Semua unit

Anda mungkin juga menyukai