Anda di halaman 1dari 4

MONITORING PENYEDIAAN OBAT EMERGENSI

No. Dokumen :

SOP No. Revisi


Tanggal Terbit
:
:
Halaman : 1/2

Mengetahui

PUSKESMAS Kepala Puskesmas Pasirlangu

PASIRLANGU

Nita Rahayu,SKM.,MM
NIP. 197202021992032015
1. Pengertian a. Monitoring adalah proses pengawasan secara cermat mengenai suatu tujuan
atau kegiatan sehingga tujuan bisa tercapai.
b. Merupakan kegiatan memonitoring atau memeriksa persediaan obat
pelayanan gawat darurat di ruang obat dan ruang tindakan.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk monitoring penyediaan obat
emergensi di unit kerja

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Pasirlangu, Nomor : .............................


4. Referensi Permenkes RI. No. 26 Tahun 2020 tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri
Kesehatan Republik Indonesia No. 74 Tahun 2016 Tentang Standar Pelayanan
Kefarmasian di Puskesmas
5. Prosedur/ 1) Petugas unit memeriksa persediaan obat emergensi yang dikelola sebulan
langkah-
sekali di masing masing ruangan.
langkah
2) Petugas unit membuat permintaan obat emergensi yang persediaannya
menipis atau akan habis.
3) Petugas unit meyampaikan permintaan obat emergensi kepada petugas
farmasi.
4) Petugas farmasi menyiapkan obat emergensi yang dibutuhkan untuk
pelayanan di tiap unit sesuai kebutuhan.
5) Petugas unit mengambil/menerima obat yang disediakan oleh petugas
farmasi.
6) Petugas unit mencatat obat tersebut ke dalam kartu stok obat di masing-
masing unit.
7) Petugas di unit membuat laporan penerimaan dan pengeluaran obat
1
emergensi dan melaporkan kepada petugas farmasi.
8) Petugas farmasi melakukan monitoring secara periodik ke ruangan yang
ada obat emergensi yaitu ruang tindakan,kia/kb,imunisasi,ruang
gigi,laboratorium,poned.

6. Diagram Alur
Periksa Buat permintaan obat yang
persediaan obat akan habis
emergensi

Petugas farmasi Sampaikan permintaan obat


kepada petugas farmasi
menyiapkan obat

Petugas di unit mencatat


Petugas di unit
di kartu stok obat di unit
mengambil obat

Buat laporan
penerimaan dan
pengeluaran obat ke
petugas farmasi

7. Hal-hal yang Jenis jenis obat emergensi


harus
Masa kadaluarsa
diperhatikan
8. Unit terkait Unit Farmasi
9. Dokumen 1. LPLPO
Terkait
2. Kartu stok
3. Resep
10. Rekaman NO Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal

2
Historis Diberlakukan
Perubahan

3
MONITORING PENYEDIAAN OBAT
EMERGENSI

DAFTAR TILIK

PUSKESMAS Nita Rahayu,SKM.,MM

PASIRLANGU NIP. 197202021992032015

Unit :.........................................................................................................

Nama Petugas :.........................................................................................................

Tanggal Pelaksanaan:.........................................................................................................

Tidak
No Kegiatan Ya Tidak
Berlaku
1 Apakah petugas di unit memeriksa persediaan obat
emergensi yang dikelola secara periodik di ruang tindakan?
2 Apakah petugas di unit membuat permintaan obat emergensi
yang persediaannya menipis atau akan habis?
3 Apakah petugas di unit meyampaikan permintaan obat
emergensi kepada petugas farmasi ?
4 Apakah petugas farmasi menyiapkan obat emergensi yang
dibutuhkan untuk pelayanan di tiap unit sesuai kebutuhan ?
5 Apakah petugas di unit mengambil/menerima obat yang
disediakan oleh petugas farmasi ?
6 Apakah petugas di unit mencatat obat tersebut ke dalam
kartu stok obat di masing-masing unit ?
7 Apakah petugas di unit membuat laporan penerimaan dan
pengeluaran obat emergensi kepada petugas farmasi ?
Jumlah

CR = {Ya/ (Ya + tidak)} x 100% = …..

Pasirlangu,……………….
Pelaksana / Auditor

(...............................................)

Anda mungkin juga menyukai