Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR KERJA SISWA

Nama Kelompok : ....................................

Anggota Kelompok : 1. 4.

2. 5.

3. 6.

Alat dan Bahan

1. Kaleng
2. Air
3. Botol dan gelas plastik

Cara Kerja
1. Sediakanlah kaleng , air, botol plastik, gelas plastik, dan penggaris
2. Ukurlah diameter bagian bawah kaleng
3. Tentukan jari – jari kaleng tersebut
4. Ukurlah tinggi kaleng
-Berapa diameter kaleng yang telah kalian ukur ?
- Berapa jari –jari kaleng tersebut ?
- Berapakah tinggi kaleng ?
5. Diskusikan dengan temanmu berapa volume kaleng tersebut, dan berapa ml air yang
dibutuhkan untuk mengisi kaleng tersebut hingga penuh !

Anda mungkin juga menyukai