Anda di halaman 1dari 18

Unit Kegiatan Belajar

Pembelahan Sel

Bio-3.4/4.4/5/4/4-6

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Biologi
b. Kelas : XII IPA
c. Semester :5
Kompetensi Dasar :
3.4. Menganalisis proses pembelahan sel sebagai dasar penurunan sifat dari
induk kepada keturunannya berdasarkan pengamatan
4.4 Menyajikan dan menganalisis data hasil pengamatan pembelahan sel.

d. IndikatorPencapaianKompetensi (IPK):
Pertemuan I
3.4.1 Mengidentifikasi tahapan-tahapan pembelahan mitosis
3.4.2 Menjelaskan urutan tahapan pembelahan mitosis
3.4.3 Menjelaskan ciri-ciri tahapan pembelahan mitosis
3.4.4 Mengidentifikasi lokasi pada makhluk hidup yang mengalami pembelahan
mitosis
4.4.1 Mengkomunikasikan hasil praktikum dan diskusi terkait pembelahan mitosis
Pertemuan II
3.4.5 Mengidentifikasi tahapan-tahapan pembelahan meiosis
3.4.6 Menjelaskan urutan tahapan pembelahan meiosis
3.4.7 Menjelaskan ciri-ciri tahapan pembelahan meiosis
3.4.8 Mengidentifikasi lokasi pada makhluk hidup yang mengalami pembelahan
meiosis
3.4.9 Membandingkan fungsi pembelahan mitosis dan meiosis
4.4.2 Mengkomunikasikan hasil praktikum dan diskusi terkait pembelahan meiosis
Pertemuan III
3.4.10 Menjelaskan gametogenesis pada hewan
3.4.11 Menjelaskan gametogenesis pada tumbuhan
3.4.12 Menganalisis keterkaitan gametogenesis dengan pola pewarisan sifat
4.4.3 Mengkomunikasikan hasil diskusi terkait gametogenesis

e. MateriPokok : Pembelahan Sel


• Mitosis
• Meiosis
• Siklus sel
• gametogenesis
f. AlokasiWaktu : 12 JP (12 x 45 menit)

Pembelajaran dengan model discovery learning terbimbing melalui proses


diskusi dan studi literatur serta penerapan teori diharapkan peserta didik dapat
memahami kelainan dan penyakit terkait sistem pernapasan sehingga
peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya, mengembangkan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta
dapat mengembangankan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi,
berkolaborasi, berkreasi.

MateriPembelajaran Pembelahan Sel dapat dipelajari pada buku sekolah :

Aryulina, Diah.,dkk. 2007. Biologi SMA dan MA untuk Kelas XII. Jakarta :
Erlangga
Campbell. A. Neil, Recee, J.B, Mitchell. L.G. 2003. Biologi Jilid 1. Edisi kedelapan. Hal
267-271. Jakarta: Erlanga
Rachamwati, Faidah.,dkk. 2009. Biologi untuk SMA/MA Kelas XII Program
IPA. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional
Rochmah , Siti Nur., dkk. 2009. Biologi SMA/MA Kelas XI I. Jakarta: Pusat
Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional
Subardi, dkk. 2009. Biologi 3 Untuk Kelas XII SMA dan MA. Jakarta: Pusat
Perbukuan Departemen Pendidikan Nasiona
L
2. PETA KONSEP
3. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 1

Pendahuluan

Sebelum memulai pembelajaran, bacalah paragraf berikut ini dengan seksama!

Dalam kehidupan sehari-hari, kita perhatikan tumbuhan,


hewan dan manusia dapat tumbuh dan berkembang. Pada
manusia, pertumbuhan ditandai dengan adanya pertambahan
tinggi dan berat, begitu juga yang terjadi pada hewan dan
tumbuhan. Menurut anda, bagaimanakah hal tersebut bisa
terjadi? Dalam kasus lain, biji tumbuhan dapat berkecambah,
ditandai dengan munculnya akar primer, batang (hipokotil dan
epikotil), dan daun pertama tumbuh dan semakin membesar.

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silahkan melanjutkan kegiatan belajar berikut
dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKB ini.

Kegiatan Inti

Petunjuk

1. Baca dan pahami materi pada BukuTeks Pelajaran


2. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berfikir tinggi
melalui tugas-tugas yang terdapat pada UKB ini baik bekerja sendiri maupun bersama
teman sebangku atau teman lainnya.
3. Kerjakan UKB ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
4. Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatanayo berlatih, apabila
kalian yakinsudah paham danmampu menyelesaikanpermasalahan-
permasalahandalam kegiatan belajar 1 dan 2 kalian boleh sendiri atau mengajak teman
lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif agar kalian dapat belajar ke
UKB berikutnya.

Kegiatan Belajar 1 Ayo, ikuti kegiatan belajar


berikut dengan penuh
Kegiatan Belajar 1
semangat, kesabaran dan
konsentrasi!

Pada bagian pendahuluan kalian telah membaca dan menjawab pertanyaan tentang proses
pertumbuhan . Tuliskan rumusan masalah yang muncul di benak kalian pada kolom di bawah
ini!

1. .............................................................................................................................
.............................................................................................................................
2. .............................................................................................................................
.............................................................................................................................
3. .............................................................................................................................
............................................................................................................................

AYO BERKOLABORASI
Anda sudah mengenal proses pertumbuhan .sekarang bagilah tugas masing-masing anggota
kelompokmu untuk melakukan kegiatan sebagai berikut

PENGAMATAN TAHAPAN-TAHAPAN PEMBELAHAN MITOSIS


A. Tujuan
✓ Melalui kegiatan praktikum, siswa mampu menyebutkan macam-macam tahapan
pembelahan mitosis dengan tepat
✓ Melalui kegiatan praktikum, siswa mampu membedakan tahapan-tahapan
pembelahan mitosis dengan tepat
✓ Melalui kegiatan praktikum dan diskusi kelompok, siswa mampu mengurutkan
tahapan pembelahan mitosis dengan sistematis
B. Bahan dan Alat Alat:
Bahan • Tabung rekasi
• Akar bawang merah (Allium cepa L.) • Pipet tetes
• HCl pekat • Cawan petri
• Aquades • Gelas kimia
• Asam asetat glacial • Mikroskop
• Alkohol 96% • Object glass dan cover glass
• Alkohol 70% • Silet / knife
• Asetokarmin • Jarum pentul
• Pinset
• Botol air mineral
C. Cara Kerja
(1) Menumbuhkan akar bawang
Akar bawang ditumbuhkan dengan cara diletakkan di atas gelas plastik berisi air
kelapa dengan konsentrasi yang berbeda. Dibiarkan selama 3-5 hari sampai akar
bawang tumbuh. Selanjutnya sampel-sampel yang sudah dibuatkan media
diberikan pengkodean, kemudian diletakkan pada tempat yang aman. (dilakukan
di rumah)
(2) Ujung akar bawang merah dari tiap-tiap kelompok dipotong kira-kira 2-3 mm dan
segera dimasukkan ke dalam larutan fiksatif (3 bagian alkohol dan 1 bagian asam
cuka pekat, selama 15 menit pada suhu 600C. (dilakukan sebelum pelajaran
dimulai)
(3) Pindahkan ke dalam campuran alkohol 95% dan HCl pekat (1:1) selama 1,5-2 menit
tanpa pemanasan. (larutan hidrolisis)
(4) Masukkan ke dalam campuran alkohol dan asam cuka dingin (3:1) selama 5 menit
hingga 10 menit.
(5) Masukkan ke dalam pewarna asetokarmin dan panaskan hingga mendidih. Dengan
pemanasan ini akan terjadi maserasi yang mengakibatkan sel-selnya mudah lepas
satu sama lain bila dibuat preparat apusan dari ujung akar tersebut.
(6) Ujung akar ini kemudian ditempatkan dalam setetes asetokarmin di atas kaca obyek
dan bagian ujung akar yang terwarnai secara intensif (1-2 mm dari ujung) dipotong
dengan silet. Selanjutnya ditutup dengan kaca penutup (cover glass) dan ditekan
dengan ujung jari. Zat warna yang keluar dari kaca penutup dihisap dengan kertas
hisap.
(7) Amatilah di bawah mikroskop adanya tahapan-tahapan pembelahan mitosis pada
akar bawang merah menggunakan mikroskop.
(8) Gambarlah hasil pengamatan kalian dan berikanlah keterangan!
D. Tabel Hasil Pengamatan
Nama
Tahapan Gambar Keterangan
preparat
E. Pertanyaan:
1. Pada pengamatan tersebut, di bagian manakah ditemukan pembelahan mitosis
tersebut? Mengapa terletak dibagian tersebut? Jelaskan alasannya!
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
………………………………………………………………..…………………..
2. Berdasarkan pengamatan, tahapan-tahapan pembelahan sel apa saja yang kalian
amati pada preparat?
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
3. Bagaimana ciri masing-masing tahapan tersebut?
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
4. Dimana saja lokasi lain terjadinya pembelahan sel secara mitosis pada makhluk
hidup?
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
5. Buatlah simpulan dari hasil pengamatan dan diskusi tersebut!
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
Penutup
Bagaimana penguasaan konsep materi kalian sekarang?
Setelah kalian belajar secara bertahap dan berlanjut melalui Kegiatan Belajar, ini
diberikan Tabel untuk mengukur penguasaan konsep Materi Mitosis yang sudah kalian
pelajari. Isilah kolom pada Tabel 1. berikut ini dengan tanda centang (√), isi dengan
jawaban sejujur-jujurnya sesuai dengan penguasaan materi kalian pada UKB kali ini.
Tabel 1. Refleksi Diri Pemahaman Materi
No Pertanyaan Ya Tidak

1 Dapatkah kalian mengidentifikasi tahapan-tahapan pembelahan mitosis?


2 Dapatkah kalian menjelaskan urutan tahapan pembelahan mitosis ?
3 Dapatkah kalian menjelaskan ciri-ciri tahapan pembelahan mitosis?
4 Dapatkah kalian mengkomunikasikan hasil praktikum dan diskusi terkait
pembelahan mitosis ?

Jika kalian menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah
kembali materi tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) atau buku bahan ajar/buku
pegangan yang kalian miliki, dan kerjakan ulang Kegiatan Belajar yang sekiranya perlu
kalian ulang dengan bimbingan guru maupun teman sejawat. Jangan putus asa untuk
terus mencoba kembali!. Namun, jika kalian menjawab “IYA” pada semua
pertanyaan di atas, maka lanjutkan dengan materi berikutnya yaitu “Meiosis”

2. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 2
Pendahuluan

Sebelum memulai pembelajaran, bacalah paragraf berikut ini dengan seksama!

Pertumbuhan dan perkembangan mahluk hidup diakibatkan


oleh adanya reproduksi sel/pembelahan sel. Pembelahan sel
yang berperan dalam pertumbuhan dan perkembangan tersebut
adalah pembelahan mitosis. Pada organinme prokariotik
pembelahan mitosis digunakan untuk melestarikan jenisnya.
Lalu bagaimana dengan organisme eurakariotik? Pembelahan
apakah yang berperan pada organisme eukariotik dalam
melestarikan jenisnya?

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silahkan melanjutkan kegiatan belajar berikut
dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKB ini.

Kegiatan Inti

Petunjuk

1. Baca dan pahami materi pada BukuTeks Pelajaran


2. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berfikir tinggi melalui
tugas-tugas yang terdapat pada UKB ini baik bekerja sendiri maupun bersama teman
sebangku atau teman lainnya.
3. Kerjakan UKB ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
4. Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatanayo berlatih, apabila
kalian yakinsudah paham danmampu menyelesaikanpermasalahan-permasalahandalam
kegiatan belajar 1 dan 2 kalian boleh sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap
untuk mengikuti tes formatif agar kalian dapat belajar ke UKB berikutnya.

Kegiatan Belajar 2 Ayo, ikuti kegiatan belajar


berikut dengan penuh
Kegiatan Belajar 1 semangat, kesabaran dan
konsentrasi!

Pada bagian pendahuluan kalian telah membaca dan menjawab pertanyaan tentang proses
pertumbuhan . Tuliskan rumusan masalah yang muncul di benak kalian pada kolom di bawah
ini!
1. .............................................................................................................................
.............................................................................................................................
2. .............................................................................................................................
.............................................................................................................................
3. .............................................................................................................................
............................................................................................................................

AYO BERKOLABORASI
Anda sudah mengenal proses mitosis .sekarang bagilah tugas masing-masing anggota
kelompokmu untuk melakukan kegiatan sebagai berikut

PENGAMATAN TAHAPAN-TAHAPAN PEMBELAHAN MEIOSIS

F. Tujuan
✓ Melalui kegiatan praktikum, siswa mampu menyebutkan macam-macam tahapan
pembelahan meiosis dengan tepat
✓ Melalui kegiatan praktikum, siswa mampu membedakan tahapan-tahapan
pembelahan meiosis dengan tepat
✓ Melalui kegiatan praktikum dan diskusi kelompok, siswa mampu mengurutkan
tahapan pembelahan meiosis dengan sistematis
Alat:
G. Bahan dan Alat
• Tabung rekasi
Bahan
• Pipet tetes
• Kepala sari bunga cabai
• Cawan petri
• HCl pekat
• Gelas kimia
• Aquades
• Mikroskop
• Asam asetat glacial
• Object glass dan cover glass
• Alkohol 96%
• Silet / knife
• Alkohol 70%
• Jarum pentul
• Asetokarmin
• Pinset
• Kaca arloji

H. Cara Kerja
1. Petiklah bunga cabai (dilakukan di rumah) dan segera masukkan ke dalam larutan
fiksatif (3 bagian alkohol dan 1 bagian asam cuka pekat, selama 15 menit pada suhu
600C. (dilakukan sebelum pelajaran dimulai)
2. Bukalah kuncup bunga dengan bantuan jarum pentul
3. Ambil bagian kepala sari dan kumpulkan dalam kaca arloji
4. Pindahkan ke dalam campuran alkohol 95% dan HCl pekat (1:1) selama 1,5-2 menit
tanpa pemanasan. (larutan hidrolisis)
5. Masukkan ke dalam campuran alkohol dan asam cuka dingin (3:1) selama 5 menit
hingga 10 menit.
6. Masukkan ke dalam pewarna asetokarmin dan panaskan hingga mendidih. Dengan
pemanasan ini akan terjadi maserasi yang mengakibatkan sel-selnya mudah lepas
satu sama lain bila dibuat preparat apusan dari ujung akar tersebut.
7. Kepala sari ini kemudian ditempatkan dalam setetes asetokarmin di atas kaca obyek
dan selanjutnya ditutup dengan kaca penutup (cover glass) kemudian ditekan dengan
ujung jari. Zat warna yang keluar dari kaca penutup dihisap dengan kertas hisap.
8. Amati di bawah mikroskop adanya tahapan-tahapan pembelahan meiosis pada kepala
sari bunga cabai menggunakan mikroskop.
9. Gambarlah hasil pengamatan kalian dan berikanlah keterangan!

I. Tabel Hasil Pengamatan


Fase :
Nama
Tahapan Gambar Keterangan
preparat
Fase :
Nama
Tahapan Gambar Keterangan
preparat
J. Pertanyaan:
1. Pada pengamatan tersebut, di bagian manakah ditemukan pembelahan meiosis?
Mengapa pembelahan berlangsung dibagian tersebut? Jelaskan alasannya!
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
2. Berdasarkan pengamatan, sebutkan dan jelaskan ciri tahapan-tahapan pembelahan
sel pada masing-masing fase yang kalian amati pada preparat?
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
3. Jelaskan perbedaan antara tahapan pembelahan sel pada fase pertama dengan
tahapan pembelahan sel pada fase kedua?
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
4. Selain bagian kepala sari, dimana saja lokasi lain terjadinya pembelahan sel secara
meiosis pada makhluk hidup?
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………

Penutup
Bagaimana penguasaan konsep materi kalian sekarang?
Setelah kalian belajar secara bertahap dan berlanjut melalui Kegiatan Belajar, ini
diberikan Tabel untuk mengukur penguasaan konsep Materi Mitosis yang sudah kalian
pelajari. Isilah kolom pada Tabel 1. berikut ini dengan tanda centang (√), isi dengan
jawaban sejujur-jujurnya sesuai dengan penguasaan materi kalian pada UKB kali ini.
Tabel 1. Refleksi Diri Pemahaman Materi
No Pertanyaan Ya Tidak
1 Dapatkah kalian mengidentifikasi tahapan-tahapan pembelahan meiosis?
2 Dapatkah kalian menjelaskan menjelaskan ciri-ciri tahapan pembelahan
meiosis?
3 Dapatkah kalian Mengidentifikasi lokasi pada makhluk hidup yang
mengalami pembelahan meiosis ?
4 Dapatkah kalian membandingkan fungsi pembelahan mitosis dan meiosis?
5. Dapatkah kalian mengkomunikasikan hasil praktikum dan diskusi terkait
pembelahan meiosis ?

Jika kalian menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah
kembali materi tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) atau buku bahan ajar/buku
pegangan yang kalian miliki, dan kerjakan ulang Kegiatan Belajar yang sekiranya perlu
kalian ulang dengan bimbingan guru maupun teman sejawat. Jangan putus asa untuk
terus mencoba kembali!. Namun, jika kalian menjawab “IYA” pada semua
pertanyaan di atas, maka lanjutkan dengan mengerjakan UKB “Gametogenesis.”

3. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 3

Pendahuluan

Sebelum memulai pembelajaran, bacalah paragraf berikut ini dengan seksama!

Pada hewan tingkat tinggi dan manusia terjadi proses


pembentukan sel gamet pada jaringan organ reproduksinya.
Pembentukan sel kelamin jantan atau sperma yang terjadi di
dalam testis disebut spermatogenesis. Sedangkan, di dalam
ovarium terjadi pembentukan sel kelamin betina atau ovum
yang disebut Oogenesis. Bagaimanakah prosesnya?

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silahkan melanjutkan kegiatan belajar berikut
dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKB ini.

Kegiatan Inti
Petunjuk

1. Baca dan pahami materi pada BukuTeks Pelajaran


2. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berfikir tinggi melalui
tugas-tugas yang terdapat pada UKB ini baik bekerja sendiri maupun bersama teman
sebangku atau teman lainnya.
3. Kerjakan UKB ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
4. Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatanayo berlatih, apabila
kalian yakinsudah paham danmampu menyelesaikanpermasalahan-permasalahandalam
kegiatan belajar 1 dan 2 kalian boleh sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap
untuk mengikuti tes formatif agar kalian dapat belajarke UKB berikutnya.

Kegiatan Belajar 2 Ayo, ikuti kegiatan belajar


berikut dengan penuh
Kegiatan Belajar 1 semangat, kesabaran dan
konsentrasi!

Pada bagian pendahuluan kalian telah membaca dan menjawab pertanyaan tentang proses
pertumbuhan . Tuliskan rumusan masalah yang muncul di benak kalian pada kolom di bawah
ini!

1. ........................................................................................................................
.......................................................................................................................
2. .......................................................................................................................
.......................................................................................................................
3. ........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..

AYO BERKOLABORASI
Anda sudah mengenal proses mitosis .sekarang bagilah tugas masing-masing anggota
kelompokmu untuk melakukan kegiatan sebagai berikut

Penutup
GAMETOGENESIS HEWAN DAN TUMBUHAN
A. Tujuan
✓ Melalui kegiatan diskusi, siswa mampu menyebutkan ciri-ciri gametogenesis pada
hewan dengan tepat
✓ Melalui telaah literatur, siswa mampu mendeskripsikan tahapan-tahapan dalam
proses gametogenesis hewan dengan benar
✓ Melalui kegiatan diskusi, siswa mampu menyebutkan ciri-ciri gametogenesis pada
tumbuhan dengan tepat
✓ Melalui telaah literatur, siswa mampu mendeskripsikan tahapan-tahapan dalam
proses gametogenesis tumbuhan dengan benar
✓ Melalui kegiatan diskusi, siswa mampu menghubungkan keterkaitan
gametogenesis dengan pola pewarisan sifat dengan tepat
✓ Melalui kegiatan diskusi, siswa mampu mendeskripsikan keterkaitan
gametogenesis dengan pola pewarisan sifat dengan benar

B. Alat/ Bahan
1. Alat : Buku pelajaran biologi, buku tulis, bolpoint

C. Prosedur Kerja
1. Siapkan buku tulis beserta bolpoint
2. Diskusikan mengenai gametogenesis hewan dan tumbuhan, lalu cermatilah
pertanyaan-pertanyaan yang terdapat dibawahnya
3. Bukalah buku pegangan, literatur pendukung, dan unduhan di internet untuk
menganalisis dan menjawab berbagai permasalahan dan pertanyaan tersebut.
4. Lengkapilah isi keterangan gambar dan jawablah pertanyaan yang terdapat dalam
dengan menggunakan bantuan literatur, gambar, maupun video
5. Presentasikanlah hasil diskusi kelompok kalian di depan kelas secara bergilir

D. Kegiatan Diskusi
1. Simak video gametogenesis pada hewan yang ditayangkan di depan kelas kemudian
perhatikan bagan-bagan berikut.

Proses .…A.... Proses .…B....

1
1

3
3

5
4
6 7

8
4

Bagan 01 Bagan 02

a. Lengkapi keterangan pada bagan di atas !


PROSES A (……………………..) PROSES B (…………………)
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6.
7.
8.

b. Dimanakah lokasi terjadinya proses pada bagan A dan bagan B?


2. Simak video gametogenesis pada tumbuhan yang ditayangkan di depan kelas
kemudian perhatikan bagan-bagan berikut.
PROSES …..C…… PROSES …..D……

1 1

2
2

3 3
4
4

5 5
6
6
7
7
Bagan 03 Bagan 04
a. Lengkapi keterangan pada bagan di atas !
PROSES C (……………………..) PROSES D (…………………)
1. 1.
2. 2.
3. 3.
4. 4.
5. 5.
6. 6.
7. 7.

b. Dimanakah lokasi terjadinya proses pada bagan C dan bagan D?


c. Pada saat fertilisasi,
i. ……………….. akan membuahi ……………membentuk zigot (2n)
ii. ……………akan membuahi ……………membentuk endosperma (3n)

Bagaimana penguasaan konsep materi kalian sekarang?


Setelah kalian belajar secara bertahap dan berlanjut melalui Kegiatan Belajar, ini
diberikan Tabel untuk mengukur penguasaan konsep Materi Mitosis yang sudah kalian
pelajari. Isilah kolom pada Tabel 1. berikut ini dengan tanda centang (√), isi dengan
jawaban sejujur-jujurnya sesuai dengan penguasaan materi kalian pada UKB kali ini.
Tabel 1. Refleksi Diri Pemahaman Materi
No Pertanyaan Ya Tidak
1 Dapatkah kalian menjelaskan gametogenesis pada hewan ?
2 Dapatkah kalian menjelaskan gametogenesis pada tumbuhan?
3 Dapatkah kalian menganalisis keterkaitan gametogenesis dengan pola
pewarisan sifat ?
4 Dapatkah kalian mengkomunikasikan hasil diskusi terkait gametogenesis?

Jika kalian menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah
kembali materi tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) atau buku bahan ajar/buku
pegangan yang kalian miliki, dan kerjakan ulang Kegiatan Belajar yang sekiranya perlu
kalian ulang dengan bimbingan guru maupun teman sejawat. Jangan putus asa untuk
terus mencoba kembali!. Namun, jika kalian menjawab “IYA” pada semua
pertanyaan di atas, maka lanjutkan dengan mengisi pernyataan berikut.
Dimana posisimu?
.........................

Ukurlah diri kalian dalam penguasaan konsep materi genetik dalam rentang 0-100,
kemudian tuliskan dalam kotak yang sudah disediakan.Setelah kalian menuliskan skor
penguasaan materi genetik , lanjutkan ke kegiatan berikut ini untuk mengevaluasi
penguasaan materi kalian!

Yuk Cek Penguasaanmu terhadap Materi genetik .Agar dapat dipastikan bahwa kalian
telah menguasai materi meiosis maka kerjakan secara mandiri soal berikut ini di buku
tugas kalian masing-masing.
Pertanyaan:
1. Jelaskan perbedaan gametogenesis pada hewan dan tumbuhan
2. Jelaskan keterkaitan gametogenesis dengan pewarisan sifat menurun
Berikut ini adalah bagian akhir dari UKB materi gametogensis mintalah tes formatif
pada guru kalian sebelum melanjutkan ke UKB berikutnya. Good luck and keep spirit!

Anda mungkin juga menyukai