Anda di halaman 1dari 9

AKSI NYATA

KEYAKINAN KELAS

OLEH:
SAFIRUDIN S.Pd.,M.Pd
SMA NEGERI 1 RAHA
latar Belakang
dari pemikiran Kihajar
Dewantara mengenai disiplin
positif, dimana disiplin positif
merupakan salah unsur budaya
positif
TUJUAN
1. Meningkatkan nilai nilai kebajikan
dalam pembelajaran
2. Timbulnya motivasi internal untuk
disiplin dari siswa
3. Siswa dapat tumbuh menjadi
pribadi yang kritis, penuh hormat
dan tanggung jawab
TOLAK UKUR
1. Siswa bertanggung jawab menjalankan
keyakinan kelas yang telah disepakati
2. Timbulnya pembelajaran yang
menyenangkan dan disiplin positif
3. Timbulnya hubungan harmonis antara
guru dan siswa
DUKUNGAN YANG
DIBUTUHKAN
1. Dukungan dari semua warga
sekolah ( kepala sekolah, guru, dan
siswa)
2. Dukungan dari keluarga atau
orang tua siswa
3. sarana prasarana dalam
menjalankan disiplin positif
(keyakinan kelas)
CIRI KEYAKINAN KELAS
1. Bersifat lebih abstrak dari pada peraturan
yang lebih rinci dan konkrit
2. Keyakinan kelas berupa pernyataan
pernyataan universal yang dibuat dalam
bentuk kalimat positif
3. Pembuatan keyakinan kelas melibatkan
semua warga kelas melalui kegiatan curah
mendapat
4. Keyakinan kelas ditinjau kembali dari
waktu kewaktu
PROSES PEMBUATAN KEYAKINAN KELAS
HASIL KERJA NYATA

Anda mungkin juga menyukai