Anda di halaman 1dari 4

1.

Fotosintesis Proses tumbuhan memasak makanannya sendiri


2. Klorofil Zat hijau daun pada tumbuhan
3. Akar Bagian tumbuhan yang berfungsi untuk menyerap dan menyimpan air dan disalurkan
ke batang sampai daun
4. Oksigen Gas yang dihasilkan dari proses fotosintesis
5. Karbondioksida Gas di udara yang diserap oleh daun
6. Stomata Pori-pori kecil yang ada di bawah daun sebagai keluar masuknya oksigen dan
karbondioksida
7. Matahari Fotosintesis sangat memerlukan cahaya……….untuk memasak makanannya sendiri
8. Air Benda yang diserap oleh akar
9. Daun Bagian tumbuhan yang menangkap energi dari cahaya matahari
10. Karbohidrat Hasil dari fotosintesis yaitu oksigen, zat gula, dan...........

Anda mungkin juga menyukai